Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » ADVERTORIAL » Wakil Ketua DPRD Sulbar Terima Kunjungan DPRD Polman, Bahas BDH

Wakil Ketua DPRD Sulbar Terima Kunjungan DPRD Polman, Bahas BDH

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 3 Mei 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menerima kunjungan kerja Anggota Badan Anggaran DPRD Kabupaten Polewali Mandar (Polman )terkait Dana Bagi Hasil (DBH) dari Provinsi ke Kabupaten Tahun Anggaran 2024 di Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Barat. Kamis, (2/5/2024).

Rapat ini diterima oleh Usman Suhuriah selaku Wakil Ketua DPRD Sulbar, didampingi anggota DPRD lainnya dan OPD terkait. Dalam pertemuan yang berlangsung di Gedung DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Polman, H. Amiruddin menyampaikan beberapa hal yang sangat penting khususnya di Polman diantaranya pendapatan daerah khususnya Dana Bagi Hasil Provinsi ke daerah Polman.

Dalam pertemuan itu, Wakil Ketua DPRD Sulbar, Usman Suhuria mengungkapkan, terkait kurangnya pasokan BBM di Polman dan Terkait air permukaan perlu menjadi perhatian untuk melihat dan mengoptimalkan sektor sumber daya alam di daerah.

“Bukan hanya soal BBM, pajak rokok dan seterusnya, tapi kita perlu bercermin dengan daerah lain misalnya Sulawesi Tengah yang kurang dari satu dasawarsa kisaran PAD nya sama dengan Sulbar dikarenakan mereka mengoptimalkan sumber pendapatan baru,” kata Usman Suhuria.

“Ini menjadi catatan kita semua dan hal-hal lain yang dititipkan untuk menjadi PR kita bersama dan berharap selalu terjalin koordinasi antara Banggar yang ada di provinsi atau agenda-agenda yang lain agar kita bisa bersama-sama mendiskusikan dan tentu menemukan solusi-solusi yang kita harap,” pungkas Usman.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • PHS dan Lukman Said

    Menanti Duet PHS dan Lukman Said, Paslon Ketiga di Pilkada Sulbar 2024?

    • calendar_month Rabu, 14 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 51
    • 1Komentar

    JAKARTA, mekora.id – Figur bakal calon gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Prof Husain Syam (PHS), intens membangun komunikasi politik dengan tokoh PDI Perjuangan. Hal itu setelah eks Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM) itu bertemu dengan figur politik PDIP Sulbar, Lukman Said, di Jakarta, pada, Selasa, 13 Agustus 2024 malam. Menurut Lukman Said, pertemuan itu banyak membahas […]

  • Mahasiswa RI di Kairo Ditahan Polisi

    KBRI Pastikan Lakukan Pendampingan Hukum Dua Mahasiswa yang Ditahan di Polisi Kairo

    • calendar_month Selasa, 15 Apr 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 46
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Setelah mencuatnya kasus penahanan dua mahasiswa asal Indonesia oleh kepolisian Kairo, Mesir, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Kairo akhirnya turun tangan menyikapi peristiwa tersebut. Ketua Kerukunan Keluarga Sulawesi (KKS) di Mesir, Muhammad Fadli Syah, menyampaikan kepada Mekora.id melalui pesan WhatsApp pada Selasa (15/4/2025) dini hari WITA, bahwa Duta Besar RI untuk […]

  • Waktu Ketua Bidang Kesehatan Masyarakat DPP GMNI, Muh Rizky

    GMNI Kritik Implementasi UHC: Tinggi di Data, Lemah di Pelayanan Nyata

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 193
    • 0Komentar

    JAKARTA, Mekora.id – Dewan Pimpinan Pusat Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPP GMNI) menilai implementasi Universal Health Coverage (UHC) melalui program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) belum sepenuhnya merefleksikan amanat keadilan sosial sebagaimana dicita-citakan dalam konstitusi. Di tengah klaim keberhasilan pemerintah dengan cakupan kepesertaan JKN yang telah menyentuh sekitar 98 persen penduduk dan peningkatan indeks UHC dari […]

  • Komisi II DPRD Mamuju dan Dinas Ketahanan Pangan Rapat RAPBD 2025

    Komisi II DPRD Mamuju dan Dinas Ketahanan Pangan Bahas RAPBD 2025, Ini Besarannya

    • calendar_month Selasa, 19 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 33
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – DPRD Kabupaten Mamuju melalui komisi II, melakukan pembahasan Rancangan APBD Pokok 2025 dengan Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Mamuju, di ruang Paripurna, Selasa, (19/11/2024). Ketua Komisi II DPRD Mamuju, Asdar, mengatakan pagu anggaran yang ditawarkan oleh Dinas Ketahanan pangan melalui Rencana Kerja Anggaran (RKA) secara keseluruhan sebesar Rp. 2,8 miliar. “Dari angka Rp. […]

  • Warga Sakit di Kalumpang Ditandu

    Lagi, Warga Sakit di Kalumpang Mamuju Ditandu 30 Kilometer Karena Akses Jalan Rusak

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 75
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Akses jalan yang buruk di wilayah pedalaman Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat, kembali menyita perhatian publik. Enos (42), warga Desa Lasa, Kecamatan Kalumpang, harus dievakuasi dengan cara ditandu sejauh 30 kilometer menuju fasilitas kesehatan terdekat lantaran tak ada akses jalan yang bisa dilalui kendaraan bermotor. Kejadian memilukan ini terjadi pada Selasa (6/8/2025) […]

  • BNN Sulbar

    Ketua DPRD Sulbar dan BNN Musnahkan 624 Gram Sabu Asal Malaysia

    • calendar_month Rabu, 29 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 36
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Ketua DPRD Sulawesi Barat (Sulbar), Suraidah Suhardi, menghadiri pemusnahan barang bukti narkoba asal Malaysia yang dilaksanakan oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Sulbar di halaman Kantornya, Jl. AP. Pettarani, Binangan, Mamuju, pada, Rabu, (29/5/2024). Setidaknya ada sebanyak  624,3284 gram narkoba jenis sabu dan obat-obatan daftar G jenis  Trihexyphenidyl (THD) sejumlah 6900 butir (bojek) […]

expand_less