Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » Terkait WIUP Tanah Jarang di Mamuju, WALHI Sulbar Desak ESDM Terbuka Pada Publik

Terkait WIUP Tanah Jarang di Mamuju, WALHI Sulbar Desak ESDM Terbuka Pada Publik

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Sabtu, 20 Jan 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Pengusulan izin usaha pertambangan (WIUP) untuk komoditas logam tanah jarang (LTJ) atau Rare earth elements (REE) di Desa Takandeang, Kecamatan Simboro dan Kecamatan Tapalang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, disebut Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Sulawesi Barat dapat mengancam ekologis, sosial, dan kesehatan masyarakat setempat.

Kekhawatiran WALHI menyusul permohonan izin usaha pertambangan oleh PT. LTJ Global Jaya dilakukan tertutup tanpa melibatkan masyarakat. Padahal kata WALHI areal pertambangan yang diusulkan memiliki luas signifikan mencapai 9.252 hektar.

“Rapat yang digelar oleh Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Sulawesi Barat terkait permohonan izin usaha pertambangan PT. LTJ Global Jaya merupakan peristiwa yang memicu kekhawatiran yang mendalam terkait dampak ekologis, sosial, dan kesehatan masyarakat setempat,” kata Asnawi, Direktur Eksekutif Daerah WALHI Sulbar, Sabtu (20/01/2023).

Untuk itu WALHI meminta ESDM memberikan ruang dan melibatkan masyarakat  dalam pengambilan keputusan terkait pemanfaatan sumber daya alam di wilayah tambang tanah jarang di Mamuju itu.

“Hak partisipasi masyarakat dalam proses pengambilan keputusan mengenai lingkungan hidup, sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup, harus dihormati dan dijalankan,” kata Asnawi.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Imigrasi Mamuju

    Imigrasi Mamuju Catat Penerimaan PNBP Lampaui Target Capai 263 Persen di 2025

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 22
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Kantor Imigrasi Kelas II Non-TPI Mamuju mencatat capaian kinerja impresif sepanjang Januari hingga November 2025. Sejumlah indikator utama menunjukkan peningkatan signifikan, mulai dari layanan keimigrasian, pengawasan, hingga penerimaan negara bukan pajak (PNBP) yang melesat jauh melampaui target. Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Mamuju, V Yosa Anggara, mengatakan capaian tersebut tidak lepas dari konsistensi […]

  • Panggung Kampanye Akbar PHS-Enny di Mamuju

    Pendukung PHS-Enny Mulai Padati Lokasi Kampanye Akbar di Pantai Manakarra

    • calendar_month Jumat, 15 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Mamuju, Mekora.id – Pendukung dan simpatisan dari Pasangan Calon (Paslon) nomor urut 4 (empat) Prof. Husain Syam dan Enny Anggraeni Anwar (PHS-Enny), mulai berdatangan ke lokasi kampanye akbar di Anjungan Pantai Manakarra, Mamuju, Jumat, (15/11/2024). Para pendukung Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Sulbar PHS-Enny itu, berdatangan dari berbagai daerah di Sulawesi Barat. Seorang simpatisan […]

  • Sidang Ijazah Palsu Haris Mateng

    Saksi Bongkar Peran Syarif Bawaslu Mateng dalam Legalisasi Ijazah Haris

    • calendar_month Kamis, 19 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 29
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Proses sidang dugaan ijazah palsu dengan terdakwa Calon Bupati Mamuju Tengah (Mateng), Haris Halim Sinreng, kembali mengungkap fakta mencengangkan di Pengadilan Negeri (PN) Mamuju pada Kamis (19/12/2024) sore. Dalam sidang dugaan ijazah palsu Cabup Mateng tersebut, saksi dari pihak SMK Negeri 3 Makassar tempat ijazah Haris dilegalisir menyatakan bahwa dokumen tersebut diduga […]

  • Diskon listrik 50 persen

    97 Persen Pelanggan PLN di Sulbar Sudah Bisa Nikmati Listrik Diskon 50 Persen

    • calendar_month Kamis, 2 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 20
    • 1Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – PT PLN (Persero) memastikan diskon 50 persen tarif listrik kini mulai dapat dinikmati masyarakat mulai 01 Januari 2025. Diskon itu dikhususkan bagi pelanggan dengan kapasitas 450 sampai 2200 volt (ampere). Manager PLN UP3 Mamuju, Manihar Hutajulu, menjelaskan tarif listrik diskon 50 persen ini dapat dinikmati hampir semua pelanggan dengan kategori R sebanyak […]

  • Sulbar Expo 2024 dibuka

    Sulbar Expo 2024 Dibuka, Pemprov Ingin Pelaku Usaha Lokal Berkembang

    • calendar_month Sabtu, 7 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 17
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) bekerja sama dengan Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan Sulbar menyelenggarakan Sulbar Expo dan Talkshow 2024 pada 6-9 Desember di Maleo Town Square (Matos), Mamuju. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Bahtiar Baharuddin, dan dihadiri […]

  • Tenaga Kontrak Bermalam di DPRD Mamuju

    Demi Masuk Data PPPK Paruh Waktu, Guru dan Tenaga Kesehatan Honorer Bermalam di DPRD Mamuju

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 34
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Ratusan tenaga kontrak di Kabupaten Mamuju memilih menginap di Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Mamuju setelah aksi unjuk rasa mereka tidak kunjung mendapat jawaban memuaskan, Senin malam (15/9/2025). Massa aksi yang terdiri dari tenaga kesehatan dan guru honorer ini menuntut agar Pemerintah Kabupaten Mamuju segera mengusulkan formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian […]

expand_less