Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » Lansia di Balanipa Ditemukan Tewas di Parit Setelah 5 Hari Tinggalkan Rumah

Lansia di Balanipa Ditemukan Tewas di Parit Setelah 5 Hari Tinggalkan Rumah

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 23 Des 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Korban dilaporkan meninggalkan rumah pada Selasa, 17 Desember 2024 sekitar pukul 10.00 WITA. Keluarga sempat menerima informasi bahwa korban terlihat di Desa Batulaya, Kecamatan Tinambung, namun upaya pencarian tidak membuahkan hasil hingga akhirnya korban ditemukan meninggal dunia.

“Korban sering kali meninggalkan rumah meski sudah diperingatkan oleh pihak keluarga,” tambah Kapolsek.

Usai ditemukan, jenazah korban sempat divisum di Puskesmas Pambusuang. Namun, keluarga menolak otopsi karena menerima kondisi korban yang sudah mengidap stroke sebelumnya. Jenazah telah diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan pada hari ini, Senin (23/12/2024).

“Keluarga menolak otopsi dan menganggap kematian korban sebagai musibah. Jenazah kemudian diantar menggunakan ambulans ke kediaman keluarga untuk dimakamkan,” pungkas Iptu Haspar.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gantung diri di Keang

    Diduga Depresi, Seorang Petani di Kalukku Ditemukan Gantung Diri

    • calendar_month Rabu, 30 Apr 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 13
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Seorang pria berinisial MD (40) Desa Keang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), ditemukan gantung diri kebun, pada Rabu, (30/4/2025). keterangan Kapolsek Kalukku, Iptu Makmur, korban sehari-hari bekerja sebagai petani yang menanam nilam dan kakao. Kemudian Korban dikabarkan meninggalkan rumah di Dusun Salumanapo pada malam hari, tanpa sepengetahuan anak dan istrinya. “Berdasarkan […]

  • Pra PON Sepak Takraw Sulbar

    Sulbar Tuan Rumah Pra Pon Sepak Takraw, Mulai 12 Oktober

    • calendar_month Jumat, 6 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 24
    • 1Komentar

    Sementara Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Zudan Arif Fakrulloh, mengatakan Pemprov akan mendukung penuh Pra PON Sulbar yang pertama ini. “Saya akan dukung penuh karena olahraga adalah pintu yang paling cepat membawa harum nama daerah. Seperti Ramla (Atlet Dayung Sulbar) contohnya, untuk itu saya akan mendukung,” kata Zudan saat menerima kontingen Cabor Sepak Takraw. Untuk itu, Zudan […]

  • Pemkot Bontang Tegaskan Komitmen Percepatan Penurunan Stunting di Seminar Nasional UMKT

    Pemkot Bontang Tegaskan Komitmen Percepatan Penurunan Stunting di Seminar Nasional UMKT

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Mekora.id – Pemerintah Kota (Pemkot) Bontang kembali menegaskan komitmennya dalam percepatan penurunan stunting. Hal ini disampaikan Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni, saat menjadi narasumber dalam Seminar Nasional Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur (UMKT), di Auditorium Gedung E UMKT Samarinda, Rabu (20/8/2025). Seminar yang mengusung tema “Strategi Promotif & Preventif dalam Penurunan Stunting, Pendekatan Berbasis […]

  • Ekonomi Kreatif Fest Sulbar 2023

    Libatkan Berbagai Pelaku Usaha, Pemprov Sulbar Gelar Ekonomi Kreatif Fest Sulbar 19-23 Desember

    • calendar_month Rabu, 20 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Dengan begitu, Zudan meminta kegiatan perlu dukungan dan evaluasi, terutama dalam pembukaan event tersebut, Ia menyampaikan perlunya komunikasi yang baik agar pelaksanaan pembukaan dapat berjalan baik. “Kalau ada pembukaan kurang bagus kurang rapi acaranya nanti panitia memperbaiki, jangan diatur durasinya jangan membuat jadwal di luar yang sudah disepakati, jangan membuat launching yang Pj Gubernur tidak […]

  • Duta Pemuda Sulbar

    Penolakan Perpanjangan Masa Jabatan Zudan Dinilai Politis

    • calendar_month Senin, 15 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 33
    • 0Komentar

    “Rakyat Sulbar telah banyak menikmati karya Prof Zudan tentunya peningkatan ekonomi, rakyat sulbar tahun terakhir ini kita tidak dapat membohongi diri sendiri bahwa hal tersebut telah terjadi.” kata Haeril. Selain di bidang ekonomi, Prof Zudan juga dinilai sukses di bidang lain seperti pembangunan infrastruktur, pengembangan SDM dan penurunan kemiskinan ekstrim dan angka stunting di Sulbar. […]

  • Seleksi PT Sulawesi Barat Malaqbi

    Pemprov Sulbar Buka Seleksi Terbuka Calon Direksi PT Sulawesi Barat Malaqbi Tahun 2026

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 110
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melalui Panitia Seleksi resmi membuka Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Direksi PT Sulawesi Barat Malaqbi (Perseroda) Tahun 2026. Seleksi ini dibuka untuk menjaring sumber daya manusia yang profesional, berintegritas, dan berkompeten dalam mengelola badan usaha milik daerah (BUMD). Pembukaan seleksi tersebut merupakan tindak lanjut dari ketentuan peraturan perundang-undangan, khususnya […]

expand_less