Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » ADVERTORIAL » Studi ke Bali, Disdikpora Mamuju Rencana Ikut Terapkan Metode Siswa Betah di Sekolah

Studi ke Bali, Disdikpora Mamuju Rencana Ikut Terapkan Metode Siswa Betah di Sekolah

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 17 Jan 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id– Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju melakukan kunjungan studi ke Provinsi Bali. Hal itu dimaksudkan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Mamuju kedepan.

Dalam studi komparatif itu, DIsdikpora Mamuju berkesempatan mengunjungi Sekolah Dasar Negeri (SDN) 1 Tiga, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Bali, pada, Rabu, ( 17/1/2024).

Menurut Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Mamuju, Murniani, kunjungan itu untuk membandingkan metode belajar yang telah berhasil diterapkan di SDN 1 Tiga Bali untuk membuat para siswa betah belajar.

“Studi komparatif itu dilakukan untuk membandingkan penerapan model pembelajaran yang dilakukan di SDN 1 Tiga Bali dengan apa yang diterapkan di Kabupaten Mamuju,” kata Murniani.

Terobosan ini diharapkan dapat bermanfaat bagi model pembelajaran yang membuat para peserta didik di Mamuju semakin betah dalam menerima pembelajaran dari tenaga pendidik.

“Kami akan terus berupaya melakukan yang terbaik demi kemajuan dan perkembangan pendidikan di Kabupaten Mamuju,” tutup Murniani.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas 4+1 Pemprov Sulbar Berhasil Tangani 9085 Bayi dan 1054 Bayi Bebas Stunting

    Satgas 4+1 Pemprov Sulbar Berhasil Tangani 9085 Bayi dan 1054 Bayi Bebas Stunting

    • calendar_month Minggu, 27 Agt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 50
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar) melalui Satuan tugas (Satgas) Penanganan 4+1 masalah Sulbar berhasil menekan stunting 1.054 anak. Hal ini tidak lepas dari kerja kolaboratif antar OPD. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Sulbar Indahwati Nursyamsi mengatakan, dengan terbentuknya Satgas Penanganan 4+1 , termasuk masalah stunting mampu menggerakkan semua OPD Pemprov […]

  • Sapi cacingan di Mamuju

    3 Ekor Sapi Kurban di Mamuju Ditemukan Cacingan, Dagingnya Ludes Terbagi

    • calendar_month Rabu, 19 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Sebanyak 3 ekor sapi kurban di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar) ditemukan positif cacingan. Hal tersebut setelah jeroan sapi kurban diperiksa oleh tim kesehatan hewan Dinas Peternakan dan Hortikultura (Distanak) Sulbar yang telah disembelih di sejumlah titik. “Ada temuan kami 3 ekor sapi kurban di Mamuju yang disembelih oleh petugas kurban. Daging sapi […]

  • Unras Sulbar Bergerak

    Besok, Ratusan Massa Sulbar Bergerak Geruduk Kantor Gubernur, Sambut Pj Bahtiar

    • calendar_month Selasa, 28 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 39
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Sejumlah massa dari Aliansi “Sulbar Bergerak” dijadwalkan menggelar aksi unjuk rasa (Unras) di Kantor Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), di Jl. Malik Pattana Endeng, Rabu (29/5/2024) besok. Dalam surat yang pemberitahuan aksi yang beredar, Aliansi Sulbar Bergerak itu digelar untuk menyambut Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Bahtiar Baharuddin. Ratusan massa dijadwalkan berkumpul di titik […]

  • Kwarda Sulbar

    AIM Absen, Sidang Perseteruan Kwarda Sulbar Ditunda

    • calendar_month Senin, 6 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 29
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Lanjutan polemik Gerakan Pramuka Kwartil Daerah (Kwarda) Sulawesi Barat, antara Andi Ibrahim Masdar (AIM) dan Suraidah Suhardi, memasuki babak sidang mediasi di Pengadilan Negeri Mamuju, Senin (6/11/2023). Dalam agenda sidang mediasi yang sedianya dijadwalkan hari ini, terpaksa ditunda akibat tergugat I (AIM) dan tergugat II (Kwarnas) tidak menghadiri sidang perdana. Sidang selanjutnya […]

  • Ado-Damris Tes Kesehatan

    Cabup dan Cawabup Mamuju Ado-Damris Tuntas Jalani Pemeriksaan Kesehatan

    • calendar_month Sabtu, 31 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 45
    • 2Komentar

    Mamuju, Mekora.id – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Mamuju, Ado Mas’ud dan Damris, telah menyelesaikan tes kesehatan di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Dr. Wahidin Sudirohusodo, Makassar, pada Sabtu malam (31/8/2024). Pemeriksaan kesehatan ini merupakan salah satu tahapan verifikasi dalam proses pencalonan kepala daerah yang ditetapkan oleh KPU. Sesuai jadwal yang ditentukan oleh KPU […]

  • Aksi GMNI Mamuju

    Satu Tahun Prabowo-Gibran, GMNI Mamuju Tagih Janji 19 Juta Lapangan Kerja

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 49
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Memperingati satu tahun pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Mamuju menggelar aksi demonstrasi di depan Gedung DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Selasa (21/10/2025). Sekitar pukul 14.27 WITA, massa aksi berangkat dari titik kumpul menuju Kantor DPRD Sulbar dengan […]

expand_less