Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Nasional » Pemilu 2024, Demokrasi di Tepi Jurang

Pemilu 2024, Demokrasi di Tepi Jurang

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 15 Mar 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Pesta demokrasi alias pemilihan umum (Pemilu) 2024 memang telah usai 14 Februari 2024 lalu. Meski begitu, lubang hitam dari Pemilihan Presiden dan Pemilihan Legislatif itu terasa sangat menganga dan berbekas bak sobekan api di pipi kanan.

Setidaknya itulah yang diungkapkan oleh lembaga pemantau Pemilu Network For Indonesian Democratic Society (Netfid) Sulawesi Barat, dalam notula yang ditulis untuk mekora.id Netfid menyebut, Pemilu 2024 ini sungguh aneh.

Betapa tidak, prosedural dan substansi dalam Pemilu Langsung, Umum, Bebas, Rahasia, Jujur, dan Adil alias (Luber Jurdil) dinilai mengalami kemunduran bahkan sejak Pemilu pertama kali digelar 1955.

Netfid melihat adanya pergeseran penyelenggara pengawasan Pemilu 2024, Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) disebut Netfid tidak berdaya dan hanya sebagai lembaga pelengkap.

Contoh kecilnya adalah keputusan DKPP terhadap peringatan keras pada Ketua KPU Hasyim Asy’ari, tidak memiliki kekuatan hukum dan terkesan hanya pemanis bagi pendengar dan pembaca di media massa.

“DKPP dan Bawaslu sebagai lembaga yang mengawasi seolah-olah antara ada dan tidak ada, sehingga terjadi fenomena juristocracy yaitu pengalihan persoalan legislasi ke pengadilan seperti gugatan MK soal ambang batas usia Presiden dan Wakil presiden, serta gugatan terkait Parlemen Threshold,” kata Ketua Netfid Sulawesi Barat, Alfiandi, Jumat (15/03/2024).

Sorotan tajam juga muncul dari kalangan muda, Ketua Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Mamuju, Adam Jauri melalui risalahnya mengungkap sejumlah dinamika miring dalam perhelatan Pemilu 2024.

Ambisi demagogi disebut disebut Adam Jauri, mewarna Pemilu 2024. Munculnya dukungan dari aparatur negara disebut sebagai hal lumrah.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Korban longsor di Tamasapi Mamuju

    Empat Warga Dilaporkan Meninggal Dunia Akibat Longsor di Tamasapi Mamuju

    • calendar_month Senin, 27 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 49
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Empat warga di Lingkungan Tapodede, Kelurahan Mamunyu, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar) dilaporkan meninggal dunia akibat tanah longsor, pada Minggu, (26/1/2025) malam. Menurut laporan warga setempat bernama, Taufiq, peristiwa tanah longsor di Tapadede Mamuju menimpa empat korban di dua rumah warga, saat itu mereka sedang dan hendak menanam nilam. Naas, […]

  • Sopir Mobil lecehkan Perempuan 15 Tahun di Mamuju

    Raba-raba Perempuan 15 Tahun, Sopir Mobil di Mamuju Diringkus Polisi

    • calendar_month Jumat, 31 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 44
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Seorang pria berinisial RW (35) yang berprofesi sebagai sopir mobil travel di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), diringkus polisi setelah dilaporkan telah melakukan pelecehan seksual pada anak perempuan dibawah umur (15). Kanit PPA Polresta Mamuju, Ipda Saskia Pratidina mengungkapkan, kejadian itu bermula ketika orang tua korban menghubungi pelaku via telepon untuk menjemput anaknya […]

  • Jembatan Leling Putus

    Pasca Banjir di Leling, PUPR Sulbar Utus Tim UPTD ke Lokasi

    • calendar_month Selasa, 22 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 32
    • 2Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pasca terjangan banjir tiga Desa di Kecamatan Tommo, Kabupaten Mamuju. Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Sulawesi Barat, segera mengirimkan sejumlah tim untuk melakukan pemeriksaan terdampak. Kepala Dinas PUPR, Sulawesi Barat, Rachmad, mengatakan pihaknya telah menerjunkan sejumlah tim dari UPTD jalan dan jembatan untuk mengecek dampak banjir di Leling pada […]

  • ASN Sulbar edar uang palsu

    Pj Gubernur Sulbar Tanggapi Dua ASN yang Terlibat Sindikat Uang Palsu UIN Makassar

    • calendar_month Rabu, 18 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 32
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Terungkapnya sindikat uang palsu dari UIN Alauddin Makassar yang melibatkan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Pemprov Sulawesi Barat (Sulbar), menggemparkan publik, pada Selasa, (17/12/2024) kemarin. Kasus itu berawal dari pengungkapan pembuatan uang palsu di Kampus Alauddin Makassar, kasus itu kemudian dikembangkan hingga menyeret dua nama ASN Pemprov Sulbar. Dalam aksinya mereka bertugas […]

  • Kecelakaan kapal di Sumare

    Kecelakaan Kapal di Sumare, 33 Selamat, 2 Meninggal, 2 Masih Dicari

    • calendar_month Kamis, 21 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 42
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Kecelakaan Kapal penumpang di perairan Mamuju, yang ternyata memuat 37 penumpang, pada Rabu (20/12/2023) perlahan ditemukan. Berdasarkan update terakhir, kapal yang berangkat dari Pulau Ambo, Kecamatan Balabalakang itu mengalami insiden di dekat perairan Desa Sumare, Kecamaran Simboro sekitar pukul 15.00 wita setelah di hantam ombak dan terbalik. Kepala Basarnas Mamuju, Muhammad Rizal […]

  • Direktur Logos Politika, Maenunis.

    Menakar Jadwal Pilkada 2024, Jika Dimajukan Kursi Dukungan Gunakan Hasil Pileg 2019

    • calendar_month Senin, 13 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 39
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Pengamat politik dari Logos Politika, Maenunis, mengatakan wacana perubahan jadwal Pilkada dari November 2024 menjadi September 2024 semakin menguat. Hal tersebut setelah rapat bersama antara Komisi II DPR RI, Mendagri dan KPU RI membahas jadwal untuk memajukan pemungutan suara Pilkada, pada 20 September 2023 lalu. “Kalau dilihat berbagai komentar dari Mendagri, KPU […]

expand_less