Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » ADVERTORIAL » Panja DPRD Sulbar ke Polman, Tinjau Penanganan Anak Tidak Sekolah

Panja DPRD Sulbar ke Polman, Tinjau Penanganan Anak Tidak Sekolah

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Minggu, 24 Mar 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

POLMAN, mekora.id – Panitia Kerja (Panja) DPRD Provinsi Sulawesi Barat melakukan kunjungan kerja terhadap LKPJ Gubernur terkait dengan penanganan Anak Tidak Sekolah (ATS) dan rencana strategis penanganannya di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Polman, Selasa, (2/4/2024).

Dalam pertemuan tersebut dengan jajaran Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kabupaten Polman tim Panja telah mendapatkan sajian data tentang langkah-langkah penanganan ATS untuk di kabupaten polman. Dari sajikan data ini Dinas Pendidikan telah mampu melakukan upaya yang serius dengan melakukan pengembalian ATS ke sekolah baik formal maupun informal termasuk (PKBM) pusat kegiatan belajar berbasis masyarakat.

Diskusi intensif dilakukan untuk mengidentifikasi hambatan-hambatan utama yang menyebabkan tingginya angka ATS di wilayah tersebut. Selain itu, Panja juga mengkaji efektivitas program-program yang telah dilaksanakan serta mencari solusi yang lebih efisien dan berkelanjutan dalam menangani masalah pendidikan di daerah tersebut.

Abdul rahim menegaskan kepada pemerintah Kab. Polman Khususnya Dinas Pendidikan dan Kebudayaan terhadap penanganan Ats ini untuk ditindaklanjuti dengan kebijakan anggaran yang memadai dari APBD pemerintah Prov. Sulawesi barat, serta pentingnya upaya bersama antara Pemerintah Provinsi, Pemerintah Kabupaten, dan seluruh stakeholder terkait dalam menyelesaikan masalah ATS. Pungkasnya

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ketua Cabang GMNI Mamuju

    GMNI Mamuju Kecam Aksi Premanisme Oknum Pegawai PUPR Sinjai

    • calendar_month Sabtu, 28 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 49
    • 1Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Mamuju mengecam keras tindakan premanisme yang dilakukan oleh oknum pegawai Dinas PUPR Kabupaten Sinjai terhadap kader GMNI Sinjai saat aksi demonstrasi di depan Kantor PUPR Sinjai pada Jumat, 27 Desember 2024. Demonstrasi tersebut dilakukan oleh GMNI Sinjai bersama masyarakat untuk menuntut perbaikan infrastruktur […]

  • Gubernur Sulbar Sampaikan Selamat Idul Fitri 2025 Lewat Tulisan

    Gubernur Sulbar Sampaikan Selamat Idul Fitri 2025 Lewat Tulisan

    • calendar_month Minggu, 30 Mar 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 40
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka, menyampaikan pesan selamat hari raya Idul Fitri 1446 Hijriah/2025 Masehi. Pesan harmoni itu sampaikan melalui tulisan, pada Minggu, (30/3/2025). Sebelum tulisannya tentang pesan hari raya ini, Suhardi Duka telah telah banyak menulis tentang isi pikirannya. Ia dikenal sebagai penulis dan pembaca yang ulet. Berikut tulisan dan […]

  • Kepala Daerah dilantik

    961 Kepala Daerah Dilantik Serentak Oleh Presiden di Istana Negara

    • calendar_month Kamis, 20 Feb 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 20
    • 0Komentar

    JAKARTA, Mekora.id – Sebanyak 961 kepala daerah yang terdiri dari gubernur, wakil gubernur, bupati, wakil bupati, wali kota, dan wakil wali kota dilantik serentak oleh Presiden Prabowo Subianto, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis (20/2/2025). Pelantikan ini menjadi bersejarah karena merupakan pertama kalinya kepala daerah dilantik secara serentak oleh Presiden di Istana Negara. Dari total […]

  • PMII Mamuju

    PMII Mamuju Desak Pemerintah Segera Kendalikan Harga Pangan

    • calendar_month Selasa, 27 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 61
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Mamuju meminta pemerintah turun tangan mengendalikan harga bahan pokok yang terus melonjak tajam beberapa kepakn terakhir. PMII Mamuju menyebut lonjakan harga ini membuat lapisan masyarakat bawah “teriak” dikarenakan harga bahan pokok terus naik. Lonjakan harga ini disebut rekor untuk pemerintahan Presiden Jokowi. “Pasca pemilu yang harus […]

  • Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar

    Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar, Minta DPRD Panggil Perusahaan  

    • calendar_month Selasa, 18 Feb 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 41
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id –  Asosiasi Petani Kelapa Sawit (Apkasindo) Perjuangan dari tiga daerah di Sulawesi Barat (Sulbar), menggugat harga kelapa sawait yang anjlok da  merugikan petani pada DPRD Sulbar. Pertemuan itu berlangsung di Ruang Komisi II, pada Selasa, (18/2/2025). Ketua DPD Apkasindo Perjuangan Kabupaten Mamuju, Bustan P, menyampaikan selepas pemerintahan Gubernur pertama, tata kelola niaga sawit […]

  • Sekwan DPRD Sulbar, Muhammad Hamzih

    Ada Isu Penolakan, Begini Kata Hamzih Setelah Jabat Sekwan DPRD Sulbar

    • calendar_month Senin, 22 Jan 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 61
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Sulbar, Muhammad Hamzih yang baru saja dilantik mengatakan, siap meminta dukungan dan bimbingan dari seluruh dewan setelah dilantik. “Tugas (saya) setelah dilantik adalah memohon dukungan, bimbingan, arahan, nasehat para pimpinan dan seluruh anggota DPRD dalam menjalankan tugas. Dan saya juga berharap kepada adinda Wahab, untuk senantiasa mendampingi dan […]

expand_less