Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HUKUM » Kriminal » Karyawati Korban Dugaan Pencabulan 2 Petinggi Tambang di Mamuju, Lampirkan Barang Bukti ke Polda Sulbar

Karyawati Korban Dugaan Pencabulan 2 Petinggi Tambang di Mamuju, Lampirkan Barang Bukti ke Polda Sulbar

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 24 Jun 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Karyawati perusahaan tambang di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), yang diduga jadi korban pencabulan dua orang atasnya, kembali dimintai keterangan oleh Direktorat Kriminal Umum (Dirkrimum) Polda Sulbar, pada, Senin, (24/6/2024).

Kuasa hukum korban, Ahmad Udin mengatakan, kurang lebih 3 jam, kliennya dimintai keterangan oleh penyidik unit .PPA Polda Sulbar Hal itu untuk menambah keterangan korban setelah laporannya beberapa saat lalu.

“Setelah sempat menjadi sorotan di media, akhirnya klien saya kembali diperiksa penyidik PPA. Klien saya di BAP kali ini untuk dimintai keterangan tambahan terhadap laporannya beberapa waktu lalu,” ungkap Ahmad Udin.

Selain memberi keterangan, karyawati korban percobaan pencabulan dua atasannya itu juga melampirkan  alat bukti yakni baju dan handuk yang dikenakan korban F saat mengalami peristiwa itu.

“Kami juga membawa barang bukti yakni baju dan handuk, itu untuk menambah penyidikan berjalan baik,” jelas Ahmad Udin.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Zudan Arif Fakrulloh

    Pj Gubernur Sulbar Dilantik Besok, Zudan Arif Fakrulloh Jadi Pj Gubernur Sulsel

    • calendar_month Kamis, 16 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 54
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Prof. Zudan Arif Fakrulloh dijadwalkan akan dilantik sebagai Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) menggantikan Bahtiar Baharuddin. Menurut, Prof Zudan, pelantikan tersebut akan dilakukan besok pagi, Jumat (17/5/2024) pukul 08.00 WIB di Kemendagri. “Iya mas, mohon do’a nya ya. Insyaallah saya ditugaskan ke Sulsel, besok pelantikan jam 08.00,” kata Zudan via WhatsApp […]

  • Rusdin Ketua Bawaslu Mamuju

    Meski Dipangkas 10,4 M, Dana Hibah Pilkada 2024 Untuk Bawaslu Mamuju Belum Disepakati

    • calendar_month Senin, 11 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 42
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Dana hibah untuk Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Mamuju pada Pilkada 2024, belum disepakati meski telah dipangkas jadi Rp 10,4 miliar. Ketua Bawaslu Mamuju, Rusdin menyebut, pengusulan dana hibah untuk lembaganya itu mentok di angka Rp 10,4 miliar. Rasionalisasi itu telah disesuaikan dan dipangkas dari usulan pertama di angka Rp 17, 8 miliar. […]

  • Ketua Cabang GMNI Mamuju

    Dugaan Pungli Oknum Polairud Polda Sulbar, GMNI Mamuju Siap Dampingi Nelayan

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 223
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Sejumlah nelayan di Kabupaten Mamuju, mendatangi Markas Besar Direktorat Polisi Air dan Udara (Ditpolairud) Polda Sulawesi Barat (Sulbar) di Jalan Arteri, Selasa (13/1/2026). Aksi tersebut dilakukan untuk mempertanyakan penahanan kapal, penyitaan dokumen kapal, serta dugaan pungutan liar (pungli) yang diduga dilakukan oleh oknum aparat. Aksi protes tersebut mendapat dukungan dari Dewan Pimpinan […]

  • Wali Kota Bontang Salurkan Santunan Anak Yatim di Masjid An-Namirah

    Wali Kota Bontang Salurkan Santunan Anak Yatim di Masjid An-Namirah

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle zul
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Mekora.id – Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni, menghadiri kegiatan santunan anak yatim yang digelar oleh Majelis Taklim An-Namirah bekerja sama dengan warga Kelurahan Bontang Baru di Masjid An-Namirah, Minggu (20/7/2025). Acara berlangsung khidmat dengan dihadiri tokoh masyarakat, jajaran Kecamatan Bontang Utara, Kelurahan Bontang Baru, serta para mitra dan anggota majelis taklim dari berbagai RT setempat. Dalam […]

  • Hitung cepat Pilkada Sulbar

    Hitung Cepat, SDK-JSM Menang di Pilkada Sulbar

    • calendar_month Rabu, 27 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 1Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Hasil hitung cepat Pilkada Sulawesi Barat (Sulbar) 2024, menempatkan pasangan calon nomor urut 3 (tiga), Suhardi Duka dan Salim S Mengga (SDK-JSM), unggul dalam perolehan suara atas tiga kandidat lainnya. Data yang dirilis Indikator menunjukkan, Pasangan SDK-JSM menang di angka 44,28 persen. Meninggal AIM-PAS 21,35 persen, ABM-Arwan 18,37 persen dan PHS Enny […]

  • Munandar Wijaya

    Munandar Wijaya Ditunjuk PAN Jadi Wakil Ketua DPRD Sulbar

    • calendar_month Selasa, 17 Sep 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 69
    • 1Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Setelah raihan hasil positif di Pemillu 2024 lalu, Partai Amanat Nasional (PAN) berhasil menjadi pimpinan DPRD Provinsi Sulawesi Barat. PAN meraih lima kursi dari 45 Anggota DPRD Sulbar periode 2024-2029. Untuk Sulawesi Barat (Sulbar), PAN meraih 86.084 suara. Membuat partai berlogo matahari terbit itu menduduki Wakil Ketua II di DPRD Sulbar periode […]

expand_less