Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Suami Istri di Mamuju 2 Hari Terjebak di Hutan

Suami Istri di Mamuju 2 Hari Terjebak di Hutan

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 4 Des 2023
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id  – Pasangan suami/istri di Desa Botteng Utara, Kabupaten Mamuju, Kaco (50) dan Icci (40) berhasil dievakuasi oleh tim Basarnas Mamuju, setelah terjebak di hutan selama 2 hari, Senin (4/12/2023) dini hari.

Menurut Komandan Tim Rescue Basarnas Mamuju, Davis, Pasutri berumur paruh baya itu ditemukan di salah satu gubuk berjarak 4 kilometer dari pemukiman dengan kondisi yang lemas.

Kata Devis, selama terjebak di Hutan keduanya bertahan dengan air dan memakan umbi-umbian.

“Korban telah kita temukan dalam keadaan selamat dan telah kita evakuasi. Korban ditemukan kurang lebih 4 km dari titik awal memasuki jalur area hutan,” ucapnya.

Proses Penyelamatan.

Sebelumnya, Pasangan paruh baya itu dilaporkan terjebak di hutan oleh salah satu kerabatnya setelah 2 hari tidak pulang pada Minggu (3/12/2023) malam Pukul 20.48 WITA.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Soekarno Cup Sulbar

    Soekarno Cup Sulbar 2025 Lahirkan Juara Baru: SMK Fangboys Menang 6-2 di Final

    • calendar_month Minggu, 29 Jun 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 46
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Turnamen futsal antar pelajar se-Sulawesi Barat bertajuk “Soekarno Cup” resmi berakhir pada Sabtu malam, 28 Juni 2025, dengan laga final mempertemukan SMK Fangboys dan SMAN 2 Kalukku A di Arena Futsal Mamuju. SMK Fangboys keluar sebagai juara pertama setelah menaklukkan lawannya dengan skor meyakinkan 6-2. Ketua panitia pelaksana, Ahmad Istiqlal Ismail, menyebut […]

  • Paskibraka Sulbar ke Bali.

    Dispora Sulbar Berangkatkan 69 Anggota Paskibraka ke Bali

    • calendar_month Jumat, 24 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 45
    • 2Komentar

    BALI, mekora.id – Sebanyak 69 anggota pasukan pengibar bendera (Paskibraka) Provinsi Sulawesi Barat yang didampingi 5 Pamong, melakukan kunjungan kepemudaan ke Bali, 21-23 November 2023. Selama berada di Provinsi Dewata, rombongan Paskibraka Sulbar dijadwalkan melakukan sejumlah kegiatan yang dikemas dalam pengembangan wawasan kepemudaan. Sekretaris Dinas Pemuda dan Olahraga Sulbar, Suratman Samad mengatakan, bekal yang didapatkan […]

  • Aksi GMNI Mamuju

    Satu Tahun Prabowo-Gibran, GMNI Mamuju Tagih Janji 19 Juta Lapangan Kerja

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 44
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Memperingati satu tahun pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Mamuju menggelar aksi demonstrasi di depan Gedung DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Selasa (21/10/2025). Sekitar pukul 14.27 WITA, massa aksi berangkat dari titik kumpul menuju Kantor DPRD Sulbar dengan […]

  • OTT Kadis di Mamuju (2)

    Breaking News : Buntut OTT Kadis di Mamuju, Polda Sulbar Segera Lakukan Penggeledahan di Pemkab Mamuju

    • calendar_month Jumat, 5 Jan 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 41
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Buntut OTT (Operasi Tangkap Tangan) yang melibatkan Kepala Dinas berinisial JLD di Mamuju, Polda Sulbar bakal lakukan penggeledahan di Pemkab Mamuju. Hal tersebut disampaikan Kapolda Sulbar, Irjen Pol R. Adang Ginanjar, saat temu jumat berkah di salah satu Warkop di Kota Mamuju, Jumat (05/1/2024). “Iya kita akan lakukan penggeledahan di Pemkab Mamuju, baik […]

  • Kampanye Akbar Ruslan Ida di Mamasa

    Tumpah Ruah, Puluhan Ribu Pendukung Hadiri Kampanye Akbar Ruslan-Ida di Mamasa

    • calendar_month Senin, 18 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 35
    • 2Komentar

    MAMASA, Mekora.id – Kampanye akbar pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Mamasa nomor urut dua (2), Ruslan D Pandayai dan Andi Farida Fachri (Ruslan Ida) dipadati puluhan ribu pendukung di Lapangan Kondosapata, Senin, (18/11/2024). Panitia pelaksana, Thamrin, mengatakan anomi para pendukung menghadiri kampanye akbar  Ruslan Ida datang dari 17 kecamatan di Kabupaten Mamasa. Dia […]

  • Terminal Baru Bandara Tampa Padang Mamuju Resmi Beroperasi

    Terminal Baru Bandara Tampa Padang Mamuju Resmi Beroperasi

    • calendar_month Rabu, 20 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 77
    • 0Komentar

     MAMUJU, mekora.id – Terminal Baru Bandara Tampa Padang Mamuju di Kecamatan Kalukku, Sulawesi Barat (Sulbar). Resmi beroperasi tepat Pukul 16.55 WITA, Selasa (19/09/2023). Pengoperasian Terminal Baru Bandara Tampa Padang itu juga sekaligus jadi kado spesial untuk hari jadi Sulawesi Barat ke-19 Tahun. Seluruh aktivitas penerbangan di Terminal lama beralih ke Terminal Baru Bandara Tampa Padang. […]

expand_less