Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » ADVERTORIAL » Sekprov Sulbar : Pembangunan Daerah Perlu Sumbangsi Semua Pihak

Sekprov Sulbar : Pembangunan Daerah Perlu Sumbangsi Semua Pihak

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Kamis, 29 Feb 2024
  • comment 2 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Sekretais Daerah (Sekda) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Muhammad Idris mengatakan konsultasi publik terhadap arah pembangunan daerah sangat perlu dilakukan.

Langkah itu menurut Sekprov Sulbar, telah dilakukan Pemprov Sulbar sebelum maupun setelah kebijakan yang diambil.

“Karena layanan publik itu tidak boleh lepas dari siapa pengguna layanan. Sehingga pengguna layanan mengetahui apa sebetulnya mereka butuhkan,” kata Idris, dalam konsultasi pubik di Mamuju, Kamis (29/2/2024).

Selain melakukan konsultasi publik, pemerintah juga dituntut tidak mengesampingkan sumbangsi berbagai pihak termasuk fakta-fakta di lapangan.

“Jadi kita harus membiasakan kebijakan yang sehat. Dimana tidak terlepas dari konteksnya seperti bagaimana kebijakan itu sesuai prosedur dan pembangunan masa depan,” ungkapnya.

Mantan Kepala LAN Makassar itu juga mengungkapkan bahwa pembangunan bisa dibangun jika banyak pemikir di dalamnya.

“Ini banyak kepentingan dan semua pasti bersentuhan dengan layanan. Inilah yang kita ingin pastikan bahwa apa dirancang sudah sesuai,” ujarnya.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Guru di Mamasa Demo

    Ratusan Guru di Mamasa Kembali Turun Jalan, Tuntut Pembayaran Sertifikasi

    • calendar_month Senin, 16 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 18
    • 0Komentar

    MAMASA, Mekora.di – Ratusan guru di Kabupaten Mamasa kembali turun ke jalan menggelar aksi unjuk rasa untuk menyuarakan pembayaran sertifikasi. Aksi tersebut dilaksanakan di Depan Kantor DPRD dan Kantor Bupati, pada, Senin, (16/12/2024). Sekretaris Forum Guru Bersatu Kabupaten Mamasa, Abdi Anto, tunjangan sertifikasi mereka selama triwulan 3 dan 4 tidak pernah dibayarkan. Selain itu tunjangan […]

  • DPP GMNI

    DPP GMNI Desak Kementerian ESDM Cabut Izin Perusahaan Tambang yang Tak Jalankan Reklamasi Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 310
    • 0Komentar

    JAKARTA, Mekora.id — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Bidang Sumber Daya Alam mendesak Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) untuk mencabut izin perusahaan tambang yang tidak menjalankan kewajiban reklamasi lingkungan. Penegasan ini disampaikan menyusul diterbitkannya sanksi penghentian sementara kegiatan penambangan oleh Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara Kementerian ESDM melalui surat […]

  • Pelayaran Polman ke Malaysia

    Pelayaran Perdana Dari Polman ke Malaysia Resmi Dimulai

    • calendar_month Selasa, 19 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 34
    • 1Komentar

    POLMAN, mekora.id – Pelayaran perdana dari Pelabuhan Tanjung Silopo, Polewali Mandar (Polman) menuju Lahad Datu, Malaysia resmi dibuka, Senin (18/12/2023). Pelayaran perdana yang menghubungkan Sulawesi Barat (Sulbar)-Malaysia ini dilepas langsung oleh Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Zudan Arif Fakrulloh dan Bupati Polman, Andi Ibrahim Masdar. Selain melayani angkutan penumpang, Pelabuhan ini nantinya juga akan membuka akses perdagangan […]

  • Sandeq 2024

    Lomba Sandeq Heritage Festival 2024 Resmi Dibuka, Rute Dari Polman Hingga Mamuju

    • calendar_month Senin, 16 Sep 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 2Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Sandeq Heritage Festival 2024 resmi dibuka di Pantai Desa Paku-Silopo, Kabupaten Polewali Mandar, pada Senin (16/9/2024). Acara ini digelar dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-20 Provinsi Sulawesi Barat yang jatuh pada 22 September. Festival tersebut diikuti oleh 63 perahu, terdiri dari 47 perahu sandeq lomba dan 16 Sandeq Klasik. Setiap […]

  • Agus Haris Buka Turnamen Voli Pemuda Sidrap

    Agus Haris Buka Turnamen Voli Pemuda Sidrap

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle zul
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Mekora.id – Semangat memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 begitu terasa di Kampung Sidrap, Kelurahan Guntung, Minggu (27/7/2025) sore. Warga dari berbagai RT tumpah ruah di Lapangan Voli RT 23 Sidrap untuk mengikuti dan menyaksikan pembukaan Turnamen Bola Voli FPSB yang resmi dibuka Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris. Turnamen ini digelar Forum Pemuda Sidrap […]

  • LKPG DPRD Sulbar di Polman

    DPRD Sulbar ke Polman Untuk Evaluasi LKPJ Gubernur Tentang Stunting dan IPM

    • calendar_month Rabu, 3 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 1Komentar

    POLMAN, mekora.id – DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar kegiatan Panitia Kerja untuk mengevaluasi Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Sulbar tahun 2023 terkait dengan Penanganan Stunting dalam Mengukur Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Sulawesi Barat di Dinas Kesehatan Kab. Polman. Selasa, (2/4/2024). Kegiatan ini pimpinan oleh Andi Muslim Fattah, turut hadir Wakil Ketua DPRD Sulbar, Usman […]

expand_less