Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » Hari Pahlawan, Munandar Wijaya Ajak Generasi Muda Sulbar Teladani Pejuang

Hari Pahlawan, Munandar Wijaya Ajak Generasi Muda Sulbar Teladani Pejuang

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Minggu, 10 Nov 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

“Mari bersama-sama, khususnya kita kalangan pemuda untuk terus menggelorakan spirit membangun, sebab bagaimanapun kita selaku generasi muda akan menjadi pelanjut di daerah ini,” ucap Munandar Wijaya.

Nandar menambahkan bahwa Dedikasi Pahlawan Bangsa Negara dan Daerah di Sulawasi Barat harus menjadi spirit bagi kita semua sebagai generasi pelanjut di Sulbar. Ia menyebut,  bahwa kita tidak boleh menikmati saja hasil, tapi harus mampu memberikan kontribusi pikiran dan sikap positif untuk kemajuan daerah.

“Kita sudah menjadi bagian dari bangsa yang seharusnya selalu menghargai jasa para pahlawan kemerdekaan. Di hari pahlawan ini kita semua harus merefleksi diri masing masing terhadap peran dan kontrubusi,” tutupnya.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Empat Pimpinan DPRD Sulbar

    Empat Pimpinan DPRD Sulbar Kompak Hadiri Pengumuman Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih

    • calendar_month Kamis, 16 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 17
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Empat Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) kompak hadir dalam Rapat Paripurna Istimewa untuk mengumumkan pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih hasil Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Rabu, (15/1/2025). Para pimpinan DPRD Sulbar seperti Ketua Amalia Fitri, serta tiga Wakil Ketua yakni, Suraidah Suhardi, Munandar Wijaya, dan […]

  • Ketua GAMKI Mamuju, Yustianto

    GAMKI Mamasa Buka Suara Soal Rencana Aksi di Depan Kantor KPK

    • calendar_month Senin, 30 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 31
    • 0Komentar

    “Indikator nya sederhana, kalau murni gerakan penegakkan hukum maka bukan hanya satu orang pejabat Mamasa yang akan dilaporkan, melainkan semua pejabat korup baik dari eksekutif maupun legislatif,” Ujar Alumni Unibos tersebut. Menurut Yustianto, gerakan seperti itu adalah gerakan musiman. Apalagi kita tahu sekarang sedang bergulir untuk pergantian penjabat (Pj) Bupati Mamasa. “Masyarakat awam juga tahu […]

  • Zulkifli Bawaslu Mamuju

    Awasi Kampanye, Bawaslu Mamuju Berlakukan Patroli Pengawasan Tiap Hari

    • calendar_month Senin, 11 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 13
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Bawaslu Mamuju melakukan patroli pengawasan semasa tahapan kampanye. Koordinator Divisi Pencegahan, Parmas, dan Humas, Zulkifli mengatakan, partoli itu pengawasan itu dilakukan setiap hari hingga tingkat kecamatan. “Patroli pengawasan kampanye ini dilakukan setiap hari oleh Panwascam, ada atau adanya kampanye tetap dilakukan,” tutur Zulkifli, Senin (11/12/2023) di Mamuju. Bawaslu memfokuskan penindakan pada materi […]

  • Ketua GMNI Mamuju, Adam Jauri

    Melekatnya Ambisi dan Demagogi Kekuasaan Dalam Pemilu 2024

    • calendar_month Jumat, 15 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Contoh permasalahannya antara lain seperti Deklarasi Desa Bersatu, upaya Kampanye terang-terangan di akun Resmi Kementerian Pertahanan, kampanye berkedok pembagian bantuan sosial (Bansos) marak dilakukan beberapa Menteri. Bahkan tak segan-segan menumpang pada fasilitas negara. Presiden Joko Widodo tentu harus bertanggung jawab, sebab di tangan komandannya semua proses pelik ini terjadi. Bahkan Presiden bak juru kampanye yang […]

  • Sekprov Sulbar dan Kadis Kominfo Sulbar

    Sekprov Sulbar Presentasikan Keterbukaan Informasi Pemprov di Jakarta

    • calendar_month Jumat, 15 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 10
    • 1Komentar

    JAKARTA, Mekora.id – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Barat Muhammad Idris sebagai Atasan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) menghadiri kegiatan Presentasi Uji Publik Keterbukaan Informasi Publik di Hotel Grand Mercure Kemayoran, Jakarta, Rabu (13/11/2024). Sekprov Sulbar didampingi Kepala Dinas Kominfo Pers, Mustari Mula, sebagai PPID Utama, beserta sejumlah pejabat dan staf Dinas Kominfo Pers Sulbar. […]

  • Stunting di Sulbar

    Stunting Masih Jadi Pekerjaan Rumah Sulbar

    • calendar_month Kamis, 26 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 3Komentar

    “Penyebab utama stunting di Sulbar yaitu permasalah pernikahan usia dini, kami sudah berkali-kali berdiskusi dan pernikahan dini menjadi akar,”ujar Idris. Tim Monev Terpadu Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintah Daerah Ditjen Pembangunan Daerah Dr Erliani, Budi Lestari, mengatakan Sulbar menjadi tujuan utama dalam melakukan penurunan stunting. Sebab menjadi salah satu prioritas yang harus dilakukan percepatan penurunan stunting […]

expand_less