Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » Breaking News : Puluhan Warga Blokade Jalan Masuk PLTU Mamuju

Breaking News : Puluhan Warga Blokade Jalan Masuk PLTU Mamuju

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Selasa, 3 Okt 2023
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Puluhan warga di Talaba, Desa Belang-Belang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat. Berunjuk rasa di depan Kantor Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Mamuju, Selasa, (03/10/2023).

Buntut aksi tersebut akibat warga mengaku sudah geram dengan janji pihak pengelola yang sudah setahun lebih tidak mengganti atap rumah mereka. Akibatnya atap warga kini bocor akibat karat atap seng yang tak kunjung diganti.

Padahal menurut warga, pihak PLTU Mamuju telah sekian kalinya berjanji. Menurut massa aksi, sejak berdiri baru dua rumah yang dilakukan penggantian atap, padahal janjinya dilakukan setiap bulan untuk dua rumah warga sekitar.

“Janji pihak PLTU kepada masyarakat, penggantian atap rumah setiap bulan untuk dua rumah. Tapi sudah satu tahun lebih dijanjikan tidak terealisasi,” kata Wandi, warga Dusun Talaba.

Menurut warga, aksi tersebut telah lima kali dilakukan. Buntutnya warga mengaku tidak ingin janji manis hingga memblokade jalan masuk PLTU Mamuju.

“Untuk berkomunikasi dengan Manager PLTU kami selalu aksi baru diterima, tapi saat ini belum ada yang temui kami sehingga jalan ditutup warga,” ujar Wandi.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • UMKM Sulawesi Barat

    Pemprov Sulawesi Barat Serahkan 66 Sertifikat Merek Dagang untuk UMKM

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 6
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat menyerahkan 66 sertifikat merek dagang kepada pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Upaya itu disebut Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka, sebagai upaya memperkuat ekonomi lokal sekaligus memberikan perlindungan hukum bagi produk-produk UMKM. Kegiatan ini selaras dengan visi misi Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) dan Wakil […]

  • Pembibitan Kakao GP Ansor di Polman

    Gerakkan Centra Kemandirian Ekonomi, GP Ansor Buka Usaha Pembibitan Kakao di Sulbar

    • calendar_month Minggu, 22 Jun 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 6
    • 5Komentar

    POLMAN, Mekora.id – Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda (GP) Ansor melakukan kunjungan ke lokasi pembibitan kakao milik Pimpinan Wilayah (PW) GP Ansor Sulawesi Barat di Desa Bakka-Bakka, Kecamatan Wonomulyo, Kabupaten Polewali Mandar, pada Jumat (21/6/2025). Rombongan yang dipimpin langsung oleh Ketua Umum PP GP Ansor, H. Addin Jauharuddin, turut diikuti Sekretaris Jenderal H. A. Rifki Mubarok, […]

  • LSM Mamasa

    Oknum LSM di Mamasa Iming-imingi Korban Handphone Baru

    • calendar_month Rabu, 4 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 8
    • 0Komentar

    MAMASA, mekora.id – Oknum Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Mamasa yang bawah kabur anak dibawah umur kini mendekam di Sel tahanan Polres Mamasa. A (50) diringkus Sat Reskrim Polres Mamasa beberapa hari lalu karena diduga membawa kabur anak dibawah umur. Penahanan pelaku sesuai dengan laporan polisi LPP/4/9/2023 terkait dengan kasus pencabulan terhadap anak dibawah umur. […]

  • Longsor Mamasa

    Update Longsor Mamasa : 4 Titik Belum Terbuka, Poros Mamuju-Mamasa Masih Tertutup

    • calendar_month Kamis, 23 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 0Komentar

    MAMASA, mekora.id  – Longsor di Kabupatem Mamasa membuat jalan trans Mamuju-Mamasa hingga kini belum terbuka. Laporan terbaru dari BPBD Provinsi Sulawesi Barat, menyebut 4 titik longsor belum bisa dibuka akibat cuaca buruk yang terus terjadi di wilayah itu. “Kondisi terakhir masih ada 4 titik yang blom tembus di karenakan faktor cuaca,” kata Pelaksana tugas (Plt) […]

  • Kapal Hilang di Mamuju

    Begini Kronologi KM Cahaya Rezeki, Tersesat ke Lere-Lerekan Hingga ke Kalsel

    • calendar_month Rabu, 20 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 9
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Kapal motor (KM) Cahaya Rezeki yang sempat dilaporkan hilang kontak, akhirnya ditemukan dan berhasil berlabuh dengan selamat di Pulau Salissingan, Balabalakang. Pada Rabu, (20/11/2024). Kabar baiknya, seluruh penumpang tiba dalam keadaan selamat tanpa cedera sedikit pun. Namun bagaimana sebenarnya KM Cahaya Rezeki sempat hilang kontak dan dilaporkan hilang. Berikut kami rangkum dari […]

  • Wali Kota Bontang Luncurkan Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis dan BIAS 2025 di SDN 009 Bontang Utara

    Wali Kota Bontang Luncurkan Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis dan BIAS 2025 di SDN 009 Bontang Utara

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mekora.id – Upaya membangun generasi sehat dan berkarakter kembali ditegaskan Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni. Rabu (13/8/2025), ia resmi meluncurkan program Pemeriksaan Kesehatan Gratis Anak Sekolah sekaligus membuka Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) 2025 yang dipusatkan di SDN 009 Bontang Utara. Program ini merupakan kolaborasi Dinas Kesehatan bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta PT Pupuk […]

expand_less