Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » Pekan Depan, Inspektorat Mamuju Turunkan Tim Audit Usut Dugaan Korupsi Kades Tanambuah

Pekan Depan, Inspektorat Mamuju Turunkan Tim Audit Usut Dugaan Korupsi Kades Tanambuah

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.idInspektorat Kabupaten Mamuju segera melakukan audit pada dugaan kasus korupsi yang menyeret nama Kepala Desa (Kades) Tanambuah, Kecamatan Sampaga, yang dilaporkan sejumlah masyarakat beberapa pekan lalu.

Inspektur Daerah Kabupaten Mamuju, Muhammad Yani mengatakan, pekan depan tim pemeriksa inspektorat akan segera melakukan audit lapangan pada sejumlah pekerjaan yang dianggap bermasalah di Desa Tanambuah.

“Kami usahakan secepatnya dokumen yang kami butuhkan rampung dan Senin pekan depan pemeriksan melakukan audit lapangan,” kata Muhammad Yani, Rabu (24/04/2024)

Inspektorat Mamuju menyebut, telah mengantongi sejumlah catatan dokumen di Desa Tanambuah. Kepala Desa juga telah dipanggil untuk dimintai keterangan.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • LMZ Mamuju

    LMZ Fokus Galang Dukungan Pemilih Muda untuk SDK-JSM dan TINA-YUKI di Mamuju

    • calendar_month Selasa, 10 Sep 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mamuju, Mekora.id – Tim relawan pemenangan pasangan calon SDK-JSM dan TINA-YUKI, yang dikenal sebagai Laskar Muda Zulfikar (LMZ), resmi membentuk struktur timnya di Kecamatan Mamuju. Agenda tersebut juga dirangkaikan dengan kegiatan konsolidasi LMZ di tingkat kecamatan, yang diadakan di Almira Cafe, Mamuju. Acara kick-off dan konsolidasi ini dihadiri oleh seluruh struktur LMZ di Desa dan […]

  • Pameran Pendidikan Mamuju

    Education Expo 2024 Resmi Digelar Disdikpora Mamuju

    • calendar_month Selasa, 7 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 9
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju menggelar pameran pendidikan (Education Expo) di Gelanggang Olahraga (GOR) Mamuju, pada, Selasa (7/5/2024). Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Kabupaten Mamuju, Murniani mengatakan, kegiatan ini merupakan rangkaian semarak peringatan hari pendidikan nasional yang jatuh pada 02 Mei 2024 kemarin. “Ini bagian dari peringatan Hardiknas […]

  • Perjalanan Dinas DPRD Mamuju

    Jaksa Periksa 54 Orang Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas Fiktif di DPRD Mamuju

    • calendar_month Selasa, 1 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 6
    • 1Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Perkembangan kasus dugaan korupsi perjalanan dinas fiktif di DPRD Kabupaten Mamuju terus bergulir. Terbaru Kejaksaan Negeri (Kejari) Mamuju telah memeriksa 54 orang saksi. Kasi Intel Kejari Mamuju, Antonius, mengatakan pemeriksaan saksi pada kasus itu telah mencukupi. Namun untuk penentuan tersangka, kata Antonius, Kejari Mamuju sedang berkoordinasi dengan pihak Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) […]

  • Tanjung Silopo Polman

    Pelabuhan Tanjung Silopo Siap Jadi Pintu Ekonomi Sulbar-Asean

    • calendar_month Kamis, 26 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 17
    • 0Komentar

    BRUNEI, mekora.id – Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Zudan Arif Fakrulloh, menghadiri forum Brunei Darussalam, Indonesia, Malaysia dan Philippines East Asean Growth Area (BIMP-EAGA) di Brunei, Rabu (25/10/2023). Dalam pertemuan dengan negara se kawasan ini, Zudan mendorong sejumlah kerjasama disejumlah bidang yakni, pengembangan digital transformasi, blue and green ekonomi, serta jaringan ekonomi lintas pulau. “Dan kita […]

  • AIM dan Asnuddin Sokong

    Usai Daftar di KPU, AIM dan Asnuddin Sokong Pastikan Suan ke Perguruan Tinggi di Sulbar

    • calendar_month Rabu, 28 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 12
    • 1Komentar

    Mamuju, Mekora.id – Andi Ibrahim Masdar (AIM) bersama Asnuddin Sokong resmi mendaftarkan diri ke KPU Sulbar, sebagai Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur di Pilkada Sulbar 2024. Dalam lawatannya, mantan Bupati Polman itu menamakan diri mereka sebagai paslon AIM PAS yang merupakan singkatan dari nama keduanya (Andi Ibrahim Masdar Partner Asnuddin Sokong). AIM menjadi paslon […]

  • Kepala BKN, Zudan Arif Fakrulloh

    Ada eks Koruptor Ikut Job Fit Eselon II, BKN Tegur Pemprov Sulbar : Tidak Boleh

    • calendar_month Selasa, 1 Jul 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 11
    • 3Komentar

    JAKARTA, Mekora.id – Badan Kepegawaian Negara (BKN) menegur Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar), soal Fit Job Eselon II yang diusulkan. Pasalnya ada eks terpidana korupsi yang diikutkan. Hal itu disampaikan saat Rapat Kerja Komisi II DPR RI bersama Kementerian PANRB, Kemendagri, dan Badan Kepegawaian Negara (BKN) di Senayan, Jakarta, Senin, (30/6/2025). Hal itu setelah […]

expand_less