Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung di Pulau Karampuang, Mamuju

Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung di Pulau Karampuang, Mamuju

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 13 Sep 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Mamuju, Mekora.id – Sesosok mayat pria tanpa identitas, ditemukan mengapung di laut di Desa Karampuang, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), pada Jumat (13/9/2024).

Menurut keterangan Polisi, Mayat tersebut awalnya ditemukan oleh salah warga bernama Basri yang juga pemilik kapal penumpang sekitar Pukul 09.00 WITA. Saat itu Basri sedang menjalankan aktivitas seperti biasa, tiba-tiba Ia melihat sesosok mayat mengapung di lepas pantai Desa Karampuang.

Ciri-ciri Mayat yang mengapung di perairan Pulau Karampuang itu, berjenis kelamin laki-laki, memakai kacamata renang dan mengenakan kaos hitam dan celana pendek berwarna kuning.

“Penemuan mayat ini diterima melalui call center 110, gabungan piket fungsi Polresta langsung bergerak cepat ke Tempat Kejadian Perkara,” kata Kasat Reskrim Polresta Mamuju, Kompol Jamaluddin.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penyerahan LKPJ APBD 2023

    DPRD Sulbar Terima Penyerahan dan Penjelasan Gubernur Tentang LKPJ Ranperda APBD 2023

    • calendar_month Selasa, 25 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar Rapat Paripurna Penyerahan dan Penjelasan Gubernur Sulawesi Barat terhadap Ranperda Tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Provinsi Sulawesi Barat Tahun Anggaran 2023. Senin, (24/6/2024). Rapat yang dilaksanakan di Gedung DPRD Sulawesi Barat ini dipimpin oleh Ketua DPRD, Suraidah Suhardi, yang didampingi oleh Sekretaris Daerah Provinsi Sulbar, Muhammad Idris. […]

  • Perda Jasa Kontruksi Sulbar

    Perda Jasa Konstruksi Sulbar di Godok Dewan

    • calendar_month Minggu, 17 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 18
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – DPRD Sulbar baru saja menyusun Panitia Khusus (Pansus) untuk peraturan daerah (Perda) Jasa Konstruksi. Hal ini menjadi Babak baru jasa konstruksi di Sulawesi Barat. Perda Jasa Konstruksi Sulbar ini nantinya akan memuat pemberdayaan sumber daya dan pengusaha lokal. “Pada dasarnya Ranperda ini di dorong oleh DPRD, salah satu tujuannya adalah bagaimana memberdayakan […]

  • Talut berongga di Mamuju

    Talut Berongga di Jalan Pattana Endeng Mamuju Jadi Sorotan, Diduga Dikerjakan Asal-asalan dan Ancam Keselamatan Warga

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 17
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Proyek pembangunan talut di Jalan Andi Malik Pattana Endeng, Kelurahan Simboro, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, menuai sorotan tajam dari warga. Talut tersebut didapati berongga dan langsung ditembok tanpa ditimbun lebih dulu. Kondisi itu viral di media sosial setelah akun Ahmadi Salim mengunggah video pada Kamis (4/9/2025). Dalam unggahannya, ia menilai pekerjaan tersebut […]

  • ESI Sulsel

    Brigjen TNI Andi Anshar Terpilih Jadi Ketua ESI Sulsel

    • calendar_month Jumat, 14 Mar 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 25
    • 1Komentar

    MAKASSAR, Mekora.id – Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorprov) Esport Seluruh Indonesia (ESI) Sulawesi Selatan (Sulsel), resmi menetapkan Brigjen TNI, Andi Anshar sebagai Ketua Umum ESI Sulsel periode 2025-2029. Ini menandai babak baru perkembangan e-Sport di Sulawesi Selatan. Setelah terpilih sebagai Ketua ESI Sulsel, Andi Ansharm, bertekad akan membawa perkembangan E-Sport di Provinsi terpadat di Sulawesi ini semakin pesat. “Kepercayaan ini merupakan […]

  • Ketua DPRD Sulbar

    Pj Gubernur dan Ketua DPRD Sulbar Resmikan SMA/SMK di Polman dan Majene

    • calendar_month Minggu, 3 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Ketua DPRD Sulbar, Suraidah Suhardi bersama Pj Gubernur Sulbar Zudan Arif Fakrulloh melakukan peresmian gedung SMA/SMK Ponpes Modern Al Ikhlas Lampoko Kabupaten Polman, Sabtu (02/03/2024). Acara tersebut sekaligus dilakukan penyerahan gedung SMA/SMK yang diintervensi melalui DAK Tahun 2023. Penyerahan gedung dilaksanakan oleh PJ Gubernur Sulbar kepada Pemkab Polman dan Pemkab Majene. Suraidah […]

  • Pemkot Bontang Anugerahkan Penghargaan Tata Kelola Perusahaan Layak 2025

    Pemkot Bontang Anugerahkan Penghargaan Tata Kelola Perusahaan Layak 2025

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle zul
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Mekora.id – Pemerintah Kota Bontang melalui Dinas Ketenagakerjaan menggelar Sosialisasi dan Penyerahan Penghargaan Tata Kelola Perusahaan Layak Tahun 2025 di Auditorium 3 Dimensi, Jalan Awang Long, Selasa (23/9/2025). Kegiatan ini dihadiri Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni, Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris, Safa Muha yang mewakili Disnaker sebelum bertugas di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, narasumber […]

expand_less