Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung di Pulau Karampuang, Mamuju

Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung di Pulau Karampuang, Mamuju

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 13 Sep 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Mamuju, Mekora.id – Sesosok mayat pria tanpa identitas, ditemukan mengapung di laut di Desa Karampuang, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), pada Jumat (13/9/2024).

Menurut keterangan Polisi, Mayat tersebut awalnya ditemukan oleh salah warga bernama Basri yang juga pemilik kapal penumpang sekitar Pukul 09.00 WITA. Saat itu Basri sedang menjalankan aktivitas seperti biasa, tiba-tiba Ia melihat sesosok mayat mengapung di lepas pantai Desa Karampuang.

Ciri-ciri Mayat yang mengapung di perairan Pulau Karampuang itu, berjenis kelamin laki-laki, memakai kacamata renang dan mengenakan kaos hitam dan celana pendek berwarna kuning.

“Penemuan mayat ini diterima melalui call center 110, gabungan piket fungsi Polresta langsung bergerak cepat ke Tempat Kejadian Perkara,” kata Kasat Reskrim Polresta Mamuju, Kompol Jamaluddin.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Mamuju Temui BNPB Untuk Percepatan Pencairan Dana Stimulan Tahap 2

    Bupati Mamuju Temui BNPB Untuk Percepatan Pencairan Dana Stimulan Tahap 2

    • calendar_month Minggu, 27 Agt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    JAKARTA, mekora.id – Bupati Mamuju Sutinah Suhardi didamping kepala BPBD Mamuju Muh. Taslim Sukirno menyambangi Kantor BNPB di Jl. Pramuka, Jakarta Timur, Rabu, (23/08/2023). Dalam pertemuan yang berlangsung satu jam dengan kepala BNPB Suharyanto dan Sekretaris BNPB Rustian. Bupati Mamuju mengaku menanyakan progres penyaluran bantuan korban gempa tahap 2 yang belum dikuncurkan BNPB. Usai pertemuan […]

  • Gubernur Sulbar Datangi KPK, Sebut 5 Poin Upaya Pencegahan Korupsi Dilakukan

    Gubernur Sulbar Datangi KPK, Sebut 5 Poin Upaya Pencegahan Korupsi Dilakukan

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Beye
    • visibility 26
    • 0Komentar

    JAKARTA, Mekora.id – Gubernur Sulawesi Barat Suhardi Duka bersama jajarannya melakukan kordinasi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indoneisa Kamis (7/8/2025). Turut, mendampingi Bupati Mamuju Sitti Sutinah Suhardi, Bupati Polman Syamsul Mahmud, Buati Majene Andi Sukri Tammalele, Bupati Mateng Arsal Aras, Bupati Mamasa Welem Sambolangi, dan Wakil Bupati Pasangkayu Herny Agus. Termasuk, Kepala Inspektorat Sulbar […]

  • Upacara HUT ke-80 RI di Bontang Berlangsung Khidmat, Paskibra Sukses Jalankan Tugas

    Upacara HUT ke-80 RI di Bontang Berlangsung Khidmat, Paskibra Sukses Jalankan Tugas

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Mekora.id – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di Kota Bontang berlangsung khidmat. Upacara penaikan bendera yang digelar di Stadion Bessai Berinta pada Minggu (17/8/2025) dipimpin langsung oleh Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni. Wali kota yang akrab disapa Bunda Neni itu hadir didampingi sang suami, Andi Sofyan Hasdam yang juga Ketua Komite […]

  • Seleksi MTQN Korpri Sulbar

    Hari Kedua Audsi MTQN Korpri 2024 di Sulbar, Panitia Seleksi 9 Kategori

    • calendar_month Senin, 7 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mamuju, Mekora.id – Dewan Pengurus Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan audisi hari kedua untuk calon kafilah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional 2024, pada Senin, (7/10/2024). Audisi ini dipandu oleh dewan hakim yang terdiri dari Imam Masjid Al Markaz, KH Hasan Basri, Ustadz Khalid Rasyid, Dr. K.H. Abdul Azis Tammauni, dan Ustadz […]

  • Karang Taruna Mamuju

    Karang Taruna Mamuju Sukses Laksanakan Bimtek Medsos Untuk Anggota Dari 68 Desa

    • calendar_month Kamis, 11 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 37
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Karang Taruna Kabupaten Mamuju, sukses melaksanakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Media Sosial (Medsos). Kegiatan itu di laksanakan selama tiga hari, yang di tutup dengan rangkaian ramah tama. Kegiatan ini terlaksana di Pantai Malauwa, Desa Tapandullu, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, pada, Kamis, (11/7/2024). Sekretaris Karang Taruna Mamuju, Andi Wahyu Manakarra mengatakan, Bimtek itu […]

  • Gubernur Sulbar Marah

    Marah Besar, Gubernur Sulbar Ungkap Perusahaan Sawit Manupulasi Pajak Air

    • calendar_month Sabtu, 26 Apr 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 44
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka (SDK), marah saat mengetahaui penyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari pajak air perusahaan-perusahaan sawit tidak sesuai. Ia menyebut adanya dugaan praktik penyimpangan pembayaran pajak daerah oleh sejumlah perusahaan sawit. Dalam rapat Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) sektor pajak daerah yang berlangsung di ruang oval lantai 3 […]

expand_less