Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » Layanan Digital Pemprov Sulbar Kini Terintegrasi Dalam Satu Website

Layanan Digital Pemprov Sulbar Kini Terintegrasi Dalam Satu Website

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Selasa, 26 Mar 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Layanan digital Pemprov Sulbar pada seluruh layanan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) kini diintegrasikan dalam satu laman website.

Hal itu dimaksudkan agar akses publik untuk layanan digital menjadi semakin mudah dan efisien, sesuai dengan prioritas pelayanan yang dicanangkan oleh Pemprov Sulbar.

Menurut Kepala Diskominfo Pers Sulbar, Mustari Mula, integrasi digitalisasi itu dapat langsung diakses melalui link : https://sulbarprov.go.id

Laman resmi Pemprov Sulbar itu, nantinya akan mengintegrasi seluruh layanan pada OPD mulai dari akses website, media sosial, dan aplikasi layanan pemerintah seluruh OPD.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pelaku uang palsu di Malunda Majene

    Peredaran Uang Palsu di Sulbar Merambah ke Malunda, Pelaku Modus Transfer

    • calendar_month Kamis, 19 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 67
    • 2Komentar

    MAJENE, Mekora.id – Kasus peredaran uang palsu di Sulawesi Barat (Sulbar) semakin meresahkan warga, kali ini terjadi di Kecamatan Malunda, Kabupaten Majene, pada Selasa (18/12/2024) malam. Peristiwa ini terdeteksi di dua lokasi berbeda dan diduga dilakukan oleh pelaku yang sama. Kapolsek Malunda, Iptu Muh. Irwan, menjelaskan insiden pertama dialami penjaga kios BRILink, Eka Ramadhani (17). […]

  • Almalik Pababari Kecam Penghinaan Gelar Uwe

    Cucu Raja Mamuju Kecam Dugaan Penghinaan Gelar Uwe

    • calendar_month Senin, 28 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 63
    • 2Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Cucu Raja Mamuju, Almalik Pababari, ikut berkomentar terkait dugaan penghinaan gelar bangsawan “Uwe’” yang diduga dilakukan oleh Ramliati, Anggota DPRD Mamuju, dalam percakapan di salah satu grup WhatsApp. Tokoh Adat di Mamuju itu, mengecam dugaan penghinaan gelar bangsawan “Uwe” itu. Almalik menyebut, tindakan itu telah mencoreng gelar sangat sakral bagi keturunan raja […]

  • Dr. Drs. H. Muh. Dahlan Abubakar, M.Hum

    Resensi Buku :  Jejak dan Cerita Para Pemimpin Daerah Sulbar

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 240
    • 0Komentar

    Catatan M. Dahlan Abubakar Judul : Jejak Langkah dan Pemikiran BUPATI di Sulawesi Barat (1960-2023). Penulis : Sarman Sahuding Penerbit : Kompas Penerbit Buku Tahun terbit : 2024 Tebal : 352 halaman Ukuran : 15x23cm “Di pagi buta itu, Bupati Mamuju (Atiek Sutedja) dan rombongan meninggalkan Kampung Tarailu lalu menyusuri arus sungai Karama yang amat […]

  • tren Sutinah Suhardi

    Tren Elektoral Meningkat Pesat, Pilkada 2024 Disebut Akan Lebih Muda Bagi Sutinah

    • calendar_month Senin, 4 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 37
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Sutinah Suhardi sebagai Bupati petahana Mamuju diyakini akan melenggang mudah pada Pilkada 2024 dibanding Pilkada 2020 lalu. Direktur Logos Politika, Maenunis Amin dalam Deklarasi “Session2” Sutinah Suhardi mengatakan, hal itu ditandai sejak Pasangan Sutinah-Ado berhasil menumbangkan pasangan petahana pada PIlkada Mamuju 2020. Untuk itu, Maenunis menyebut Sutinah Suhardi sebagai tokoh politik masih […]

  • Batik Air Mamuju Makassar

    Batik Air Mamuju-Makassar Kembali Beroperasi Mulai 20 Juni, Terbang Tiga Kali Seminggu

    • calendar_month Jumat, 13 Jun 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 96
    • 2Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Penerbangan Batik Air rute Mamuju-Makassar yang sempat terhenti kini akan kembali beroperasi mulai 20 Juni 2025. Maskapai Batik Air dipastikan kembali melayani rute ini dengan frekuensi tiga kali dalam seminggu. Kepastian tersebut diumumkan langsung oleh Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK), melalui akun media sosial resminya setelah penandatanganan nota kesepahaman (MoU) dengan manajemen […]

  • Dinsos dan PMD Sulbar

    Dinsos P3A dan PMD Sulbar Perkuat Jaringan Internet Kantor, Dukung Layanan Digital

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 54
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P3A), serta Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) terus mendorong peningkatan kualitas layanan berbasis digital melalui penguatan infrastruktur jaringan internet di lingkungan kantor. Langkah konkret tersebut diwujudkan melalui pembenahan jaringan dengan penambahan access point yang dilaksanakan pada Senin (12/1/2026). Upaya ini dilakukan […]

expand_less