Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » BWS V Sulawesi Tegaskan Perusahaan Tambang Pasir di Sungai Kalukku Tidak Punya Izin

BWS V Sulawesi Tegaskan Perusahaan Tambang Pasir di Sungai Kalukku Tidak Punya Izin

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 21 Mei 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, Mekora.id – Balai Wilayah Sungai (BWS) V Sulawesi di Mamuju, Sulawesi Barat, memastikan jika perusahaan tambang pasir yang hendak beroperasi di Muara Sungai Kalukku tidak mengantongi izin dari mereka.

Hal itu ditegaskan langsung oleh Kepala Pelaksana Teknis BWS V Sulawesi, Amiruddin, saat melakukan sosialisasi penanggulangan dampak bencana abrasi di sepanjang sungai Kalukku di Desa Beru-Beru, pada Senin, (19/5/2025).

“Setelah kami cek beberapa saat lalu bersama anggota dewan yang datang, perusahaan tersebut tidak memiliki izin dari kami,” kata Amiruddin.

Pihak BWS V Sulawesi juga menegaskan, pihaknya justru datang melakukan sosialisasi untuk melakukan pemasangan batu gaja, agar dampak abrasi yang selama ini mengikis pemukiman bisa ditanggulangi.

“Kami sampaikan bahwa pelaksanaan penguatan tepi (sungai) yang akan kami lakukan disini tidak ada kaitannya dengan perusahaan tambang pasir,” lanjutnya.

Amiruddin juga menyayangkan sikap perusahaan tambang pasir yang pernah menjanjikan pemasangan batu gaja kepada warga. Hal itu membuat warga trauma setelah Balai Sungai hendak melakukan penguatan tepi sungai.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • PA GMNI Sulbar

    Andi Abdul Malik Resmi Nahkodai PA GMNI Sulbar periode 2025-2030

    • calendar_month Minggu, 25 Mei 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 31
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Persatuan Alumni (PA) GMNI Sulbar menetapkan, Andi Abdul Malik sebagai ketua terpilih periode 2025-2030. Ia menyerukan semangat kebersamaan kepada seluruh alumni GMNI di Sulbar. Pria yang akrab disapa Bung Malik ini terpilih secara aklamasi, setelah empat cabang PA GMNI bulat mendukungnya dalam Konferensi Daerah (Konferda) DPD ke-I PA GMNI Sulbar, dengan tema […]

  • Karyawati Tambang di Mamuju

    Karyawati Korban Dugaan Pencabulan 2 Petinggi Tambang di Mamuju, Lampirkan Barang Bukti ke Polda Sulbar

    • calendar_month Senin, 24 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Karyawati perusahaan tambang di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), yang diduga jadi korban pencabulan dua orang atasnya, kembali dimintai keterangan oleh Direktorat Kriminal Umum (Dirkrimum) Polda Sulbar, pada, Senin, (24/6/2024). Kuasa hukum korban, Ahmad Udin mengatakan, kurang lebih 3 jam, kliennya dimintai keterangan oleh penyidik unit .PPA Polda Sulbar Hal itu untuk menambah […]

  • “Kami Sudah Warga Bontang!” Wawali Tegaskan Realita Hidup Warga Sidrap

    “Kami Sudah Warga Bontang!” Wawali Tegaskan Realita Hidup Warga Sidrap

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Mekora.id – Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris, kembali menyuarakan keresahan masyarakat Kampung Sidrap yang hingga kini masih masuk wilayah Kutai Timur. Ia menyebut status administratif itu tidak lagi relevan dengan realita sosial yang dijalani ribuan warga Sidrap setiap harinya. “Bayangkan, semuanya diurus di Bontang. Sekolah, pasar, layanan kesehatan, bahkan infrastrukturnya pun dari APBD Bontang. Tapi […]

  • DPC PDIP Mamuju

    Ado Mas’ud Kembali Pimpin PDIP Mamuju, Fokus Penguatan Struktur hingga Akar Rumput

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Mantan Wakil Bupati Mamuju, Ado Mas’ud, kembali dipercaya menakhodai Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kabupaten Mamuju untuk periode 2025–2030. Terpilihnya Ado untuk ketiga kalinya secara berturut-turut (back to back) ditetapkan melalui Konferensi Daerah (Konferda) dan Konferensi Cabang (Konfercab) PDIP se-Sulawesi Barat di Pasangkayu, 12 November 2025. Dalam komposisi kepengurusan baru, Ado […]

  • Bamus DPRD Sulbar

    Bamus DPRD Sulbar Mulai Susun Rencana Kerja

    • calendar_month Sabtu, 24 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 20
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Badan Musyawarah (Bamus) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulbar menggelar rapat terkait penyusunan rencana kerja DPRD Sulbar. Rapat dilaksanakan di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Jl Abd Malik Pattana Endeng, Rangas, Simboro, Mamuju, Jumat (23/2/2024). Rapat ini dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Abdul Rahim yang didampingi Kabag Fasilitasi Penganggaran dan […]

  • Gaza

    Pemerintah Minta WNI Tinggalkan Israel dan Palestina

    • calendar_month Selasa, 10 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 1Komentar

    JAKARTA, mekora.id – Kementerian Luar Negeri, pada Selasa (10/10/2023) pagi meminta seluruh warga negara Indonesia (WNI) yang berada di wilayah Palestina dan Israel untuk segera meninggalkan kedua negara tersebut. “Menimbang situasi keamanan terakhir dan demi keselamatan para WNI, pemerintah Indonesia menghimbau agar WNI yang berada di wilayah Palestina, maupun Israel, segera meninggalkan wilayah tersebut” demikian […]

expand_less