Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Box Ikan Ini Selamatkan Nyawa Anak-anak Saat Kecelakaan Kapal di Sumare

Box Ikan Ini Selamatkan Nyawa Anak-anak Saat Kecelakaan Kapal di Sumare

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Kamis, 21 Des 2023
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Kecelakaan Kapal nelayan jenis Bigetron GT -6 di perairan Rangas, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, menyisakan duka di penghujung tahun 2023.

Sebanyak 37 penumpang kapal motor yang berlayar dari Pulau Ambo, mengalami kecelakaan setelah perahu yang ditumpangi para warga yang pulang menghadiri pernikahan setelah ditengah laut dihantam ombak dari arah utara, Rabu (20/12/2023).

Menurut keterangan Nahkoda Kapal, Sahabuddin, kejadian itu diperkirakan berjarak sekitar 12 mil setelah dari Pulau Ambo.

Padatnya penumpang membuat kapal oleng dan tidak terkendali, mengakibatkan Kapal terbalik setelah dihantam ombak disis kiri kapal dari arah utara.

“Sebelumnya kami memuat bahan pokok untuk pernikahan keluarga disana, selepas kira-kira jam 10.00 kami pulang,” kata Sahabuddin ke Mekora.id di Sumare, Kamis (21/12/2023) siang.

Namun ada kisah heroik sang nakhoda dibalik kecelakaan Kapal Bigetron GT -6 itu, Sahabuddin menyelamatkan seluruh anak-anak yang ada di kapal tersebut.

Berdasarkan penuturan Sahabuddin, saat kapal mulai oleng dan nyaris tenggelam, dia langsung berinisiatif untuk melakukan penyelamatan pada seluruh penumpang anak-anak sebanyak 8 orang, dan 2 perempuan lanjut usia.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • PMII Mamuju duduki Diknas Mamuju

    Kecewa Tak Ditemui Kadis, PMII Mamuju Duduki Kantor Dinas Pendidikan

    • calendar_month Kamis, 2 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 3
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Sejumlah massa dari Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Mamuju yang melakukan aksi demonstrasi dan sempat menyegel Kantor sementara Dinas Pendidikan Kabupaten Mamuju, yang berada di Gelanggang Olahraga (GOR) Mamuju, Jl. Baharuddin Lopa, Kamis (02/5/2024). Ketua PMII Mamuju, Radit mengatakan, penyegelan itu dilakukan buntut kekecewaan setelah Kepala Dinas Pendidikan yang hendak ditemui […]

  • Abdul Halim Pimpin Rapat Bamus

    Wakil Ketua II DPRD Sulbar Abdul Halim, Pimpin Rapat Bamus, Bahas Renja

    • calendar_month Senin, 3 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 3
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Wakil Ketua II DPRD Sulawesi Barat (Sulbar), Abdul Halim, menjadi pimpinan sidang dalam rapat Badan Musyawarah (Bamus) DPRD Sulbar. yang di laksanakan di ruang Paripurna, Jl. Pattana Endeng, Mamuju, Senin, (3/6/2024). Dalam rapat itu, Anggota Badan Musyawarah DPRD Sulawesi Barat lainnya juga hadir, di antaranya, H. Sudirman, Megawati, Hatta Kainang, Taufiq Agus, […]

  • Korban pembacokan di Mamuju

    Cekcok di WhatsApp, Pria Asal Karossa Berujung Dibacok di Mamuju

    • calendar_month Minggu, 27 Apr 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 5
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Seorang pria bernama Jafar (28) asal Karossa (Mateng) dilarikan ke Rumah Sakit (RS) Bhayangkara Mamuju, usai dibacok pria berinisial RZ. Pada Minggu, (27/4/2025) sore. Menurut keterangan Fikri, tetangga korban, sekitar pukul 17.00 WITA, pelaku berinisial RZ itu tiba-tiba mendatangi kediaman korban di BTN Zarindah, Kelurahan Simboro, Kecamatan Mamuju, Sulawesi Barat, lalu langsung […]

  • Terminal Baru Bandara Tampa Padang Mamuju Resmi Beroperasi

    • calendar_month Rabu, 20 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 13
    • 0Komentar

     MAMUJU, mekora.id – Terminal Baru Bandara Tampa Padang Mamuju di Kecamatan Kalukku, Sulawesi Barat (Sulbar). Resmi beroperasi tepat Pukul 16.55 WITA, Selasa (19/09/2023). Pengoperasian Terminal Baru Bandara Tampa Padang itu juga sekaligus jadi kado spesial untuk hari jadi Sulawesi Barat ke-19 Tahun. Seluruh aktivitas penerbangan di Terminal lama beralih ke Terminal Baru Bandara Tampa Padang. […]

  • Mobil pengangkut uang BNI Polman terbakar

    Ini Kronologi Mobil Pengangkut Uang Rp 4,2 Miliar Milik BNI Polman Terbakar

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    POLMAN, Mekora.id — Sebuah mobil boks milik perusahaan Swadaya Sarana Informatika (SSI) yang mengangkut uang tunai milik Bank BNI Cabang Polewali Mandar (Polman) terbakar di Dusun Palippis, Desa Bala, Kecamatan Balanipa, Rabu (12/11/2025) sekitar pukul 12.35 WITA. Mobil Daihatsu Gran Max bernomor polisi B 9345 PCU itu diketahui sedang menjalankan tugas pengisian uang ke sejumlah […]

  • Paskibraka Sulbar 2024

    Pj Gubernur Sulbar Kukuhkan 63 Anggota Paskibraka Tingkat Provinsi

    • calendar_month Jumat, 16 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 3
    • 2Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Sebanyak 63 orang anggota pasukan pengibar bendera (Paskibraka) tingkat Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) dikukuhkan oleh Penjabat (Pj) Gubernur, Bahtira Baharuddin, di Anjungan Pantai Manakarra Mamuju, Kamis, (15/8/2024). Paskibraka tingkat Provinsi Sulbar itu masing-masing, dari Kabupaten Mamuju 11 orang, Majene 8 orang, Polewali Mandar (Polman) 18 orang, Mamasa 6 orang, Pasangkayu 13 orang, […]

expand_less