Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » ADVERTORIAL » Wakil Ketua DPRD Sulbar Hadiri Peringatan Galung Lombok di Polman

Wakil Ketua DPRD Sulbar Hadiri Peringatan Galung Lombok di Polman

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Kamis, 1 Feb 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Wakil Ketua DPRD Sulawesi Barat (Sulbar), Abdul Rahim menghadiri peringatan peristiwa panyapuang/pembantaian penduduk sipil oleh tentara Belanda pada 1 Februari 1947 di Desa Galung Lombok, Kabupaten Polewali Mandar.

Abdul Rahim dan sejumlah tokoh termasuk Penjabat (Pj) Bupati Polman, Muhammad Ilham Borahima, Bupati Majene, Andi Ahmad Syukri Tammalele, dan Ketua DPRD Kabupaten Polewali Mandar, Jupri Mahmud, mengikuti upcara dengan khikmat, pada Kamis, (01/02/2024.

Abdul Rahim mengatakan, sebagai generasi penerus, wajib untuk memberikan penghormatan dan penghargaan pada para korban.

“Sebagai generasi muda tentunya ini menjadi satu pemantik bagi kita semua bahwa jangan biarkan nyawa syuhada kita ini (orang-orang mandar) dalam mempertahankan kemerdekaan sia-sia begitu saja. Mari kita tanamkan semangat Nasionalisme kepada diri kita semua untuk membangun Negeri ini demi mencapai cita-cita keadilan sosial bagi seluruh Indonesia,” kata Abdul Rahim.

Tragedi Galung Lombok merupakan Sakuens dari beberapa rangkaian peristiwa sebelumnya. Dalam analisis beberapa sejarawan dan pengamat Hak Asasi Manusia (HAM), menyebut tragedi Penyapuang di Galung Lombok termasuk salah satu “messacre” (Pembantaian manusia terkejam dalam sejarah pembunuhan manusia di muka bumi).

Peringatan pembantaian masyarakat yang ada di Galung Lombok yang rutin di laksanakan setiap tahun ini merupakan simbol Nasionalisme Kemandaran, simbol dari kecintaan masyarakat mandar terharap bangsa Indonesia.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gerindra Sulbar Sambut Baik Pertemuan Prabowo-Yenny Wahid

    Gerindra Sulbar Sambut Baik Pertemuan Prabowo-Yenny Wahid

    • calendar_month Jumat, 8 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekor.id – Partai Gerindra Sulawesi Barat (Sulbar) sambut positif pertemuan Prabowo Subianto dan Yenny Wahid, di Rumah Prabowo. Rabu (6/9/2023) malam. Bendahara DPD Partai Gerindra Sulbar Muhammad Ashar mengatakan, andai Yenny memilih gabung dengan Prabowo. Posisi yang ditinggal PKB bisa ditutupi khususnya Jawa Timur. “Sampai saat ini dalam situasi Nasional, belum ada pembicaraan untuk […]

  • Wawali Bontang Targetkan Data Kemiskinan Rampung Agustus

    Wawali Bontang Targetkan Data Kemiskinan Rampung Agustus

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mekora.id – Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris, menegaskan pentingnya akurasi data kemiskinan sebagai pijakan utama dalam merumuskan program pemerintah. Ia menargetkan, pendataan yang tengah difinalisasi Pemkot harus rampung paling lambat 31 Agustus 2025. “Walaupun sempat melewati batas waktu 15 Agustus, saya minta tetap diselesaikan dengan cermat. Kalau datanya akurat, tidak ada program yang sia-sia, […]

  • Jenhsen Sempo

    Dapat Bantuan Bibit, Jenhsen Sempo: Kakao Mamuju Harus Bangkit Lagi!

    • calendar_month Sabtu, 31 Mei 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 15
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Anggota DPRD Kabupaten Mamuju dari Fraksi PDI Perjuangan, Jenhsen Sempo, menyambut baik bantuan bibit kakao dari Anggota Komisi IV DPR RI, Agus Ambo Djiwa, untuk para petani di Mamuju. Jenhsen menilai, bantuan tersebut menjadi peluang untuk membangkitkan kembali kejayaan kakao yang sempat menjadi komoditas unggulan di Mamuju. “Kita harapkan skema ini berdampak […]

  • Wakil Ketua III DPRD Sulbar, Abdul Rahim Hadiri lokakarya penanganan stuntin di Sulbar.

    Wakil Ketua DPRD Sulbar, Abdul Rahim Hadiri Lokakarya Penyusunan Dokumen Roadmap Pastipadu di Kantor Gubernur

    • calendar_month Rabu, 21 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 13
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Wakil Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Barat, H. Abdul Rahim menghadiri Lokakarya Penyusunan Dokumen Roadmap Pastipadu (Penanganan Stunting Terpadu) yang diselenggarakan di Aula Kantor Gubernur Sulawesi Barat. Kegiatan ini merupakan langkah penting dalam menyusun peta jalan (roadmap) yang komprehensif untuk menangani masalah stunting secara terpadu di wilayah Sulawesi Barat. Senin, (21/8/2024) H. Abdul Rahim […]

  • Wakil Ketua DPRD Sulbar Sosialisasi Ranperda Percepatan Penurunan Stunting di Polman

    Wakil Ketua DPRD Sulbar Sosialisasi Ranperda Percepatan Penurunan Stunting di Polman

    • calendar_month Senin, 28 Agt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 18
    • 1Komentar

    POLMAN, mekora.id – Wakil Ketua DPRD Sulawesi Barat, Abdul Halim, menggelar sosialisasi rancangan peraturan daerah (Ranperda) tentang “Penyelenggaraan Percepatan Penurunan Stunting” yang dilaksanakan di Desa Tumpuling, Kecamatan Wonomulyo, Polewali Mandar (Polman), Minggu, (27/08/2023). Menurut Abdul Halim, Sosialisasi ini dilakukan untuk mempercepat masyarakata khususnya di wilayah konstituen memahami langkah Pemerintah Daerah dalam mempercepat penurunan stunting. “Upaya […]

  • Safriani, tante almarhumah Hijrah

    Pasca Kejadian, Santunan untuk Hijrah Masih Terus Mengalir dari PNM

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 12
    • 0Komentar

    PASANGKAYU, Mekora.id — Keluarga almarhumah Hijrah, karyawati PT Permodalan Nasional Madani (PNM) asal Desa Maponu, Kecamatan Sarjo, kembali mendapat santunan dan pendampingan dari tempat almarhumah bekerja. Penyaluran santunan itu dilakukan Jumat (21/11/2025) di rumah nenek Hijrah. Total bantuan yang diterima keluarga mencapai Rp271 juta. Uang tersebut diserahkan langsung kepada keluarga sebagai bentuk perhatian setelah kejadian […]

expand_less