Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » Bukan Serie A Italia, Bintang Timnas Thom Haye Gabung Klub Papan Tengah di Eredivisie Belanda

Bukan Serie A Italia, Bintang Timnas Thom Haye Gabung Klub Papan Tengah di Eredivisie Belanda

  • account_circle Gaga Utama
  • calendar_month Jumat, 13 Sep 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

“Saya memiliki komunikasi yang baik dengan mereka di mana saya diyakinkan oleh strategi di dalam dan di luar lapangan,” kata Haye.

Direktur Teknik Almere City FC menyambut positif bergabungnya Haye. Menurutnya, gelandang Timnas Indonesia itu merupakan tipikal pemain yang dibutuhkan klub.

“Sekarang kami memiliki skuad yang lengkap, skuad yang akan kami gunakan untuk berjuang mempertahankan posisi di Eredivisie musim ini,” bebernya.

Almere City FC saat ini menempati peringkat ke-17 klasemen sementara Eredivisie Belanda. Klub yang bermarkas di Yanmar Stadion ini baru mengemas satu poin dari empat pertandingan musim ini.

Sementara itu, Haye sebelumnya merupakan pemain andalan SC Heerenveen, klub papan tengah Liga Belanda. Haye memperkuat SC Heerenveent selama tiga musim dengan mencatatkan tujuh gol dan 13 assist dari jumlah 86 total pertandingan resmi klub tersebut.

  • Penulis: Gaga Utama

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hasil perolehan PSU Mamuju

    Berikut Hasil Perolehan Suara Paslon di 3 TPS PSU Mamuju

    • calendar_month Kamis, 5 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 4
    • 0Komentar

    PSU TPS 14  Karema Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur : Nomor urut 1 (AIM-PAS) : 2 suara Nomor urut 2 (ABM-Arwan) : 9 suara Nomor urut 3 (SDK-JSM) : 121 suara Nomor urut 4 (PHS-Enny) : 13 suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati : Nomor urut 1 (Sutinah Suhardi-Yuki Permana) : 126 suara Nomor urut […]

  • Demo warga Kalukku

    Kemenangan Rakyat Kalukku Melawan Ancaman Tambang Pasir

    • calendar_month Sabtu, 26 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mereka khawatir jika tambang pasir di Sungai Kalukku beroperasi akan berdampak buruk pada perkampungan di dua Desa. Pasalnya kata Budi, sejak bertahun-tahun kampung mereka telah terancam abrasi sungai. Ketika banjir datang perlahan air mengikis area perkampungan, sehingga saat ini kampung mereka kini berada di bibir sungai. “Sejak awal kami mendengar adanya izin tambang pasir, kami […]

  • SMPN 6 Kalumpang

    Pasca Nyaris Tersapu Banjir, Siswa SMPN 6 Kalumpang Takut Bersekolah

    • calendar_month Jumat, 11 Apr 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Pantauan Mekora.id di lapangan menunjukkan bahwa kondisi fisik sekolah sangat memprihatinkan. Salah satu bangunan masih berdinding papan dan tidak layak digunakan untuk kegiatan belajar mengajar Saat banjir terakhir melanda, sebagian tanah di halaman sekolah tergerus arus sungai yang nyaris mencapai bangunan sekolah. Meskipun belum terjadi kerusakan parah, kejadian ini menjadi peringatan serius bagi semua pihak. […]

  • Pemkot Bontang Perkuat Kualitas Program Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle zul
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Mekora.id – Pemerintah Kota Bontang terus memperkuat kualitas pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang sudah berjalan sejak Juli 2025. Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris, memimpin langsung Rapat Koordinasi dan Evaluasi MBG di Pendopo Rumah Jabatan Wali Kota, Kamis (25/9/2025). Rapat dihadiri Kepala DKP3 Bontang Ahmad Aznem, Kepala Disdikbud Abdu Safa Muha, Kabid Kesehatan […]

  • Muskorkab KONI Mamuju

    Munawwir Arafat Terpilih Aklamasi Pimpin KONI Mamuju 2025–2029

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Munawwir Arafat resmi menahkodai Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Mamuju untuk periode 2025–2029. Ia terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Olahraga Kabupaten (Musorkab) yang digelar Rabu, 26 November 2025. Pada awalnya, tim penjaringan mengusulkan dua nama bakal calon ketua umum, yakni Munawwir Arafat dan Yuki Permana. Namun saat forum Musorkab berlangsung, Yuki […]

  • Satgas 4+1 Pemprov Sulbar Berhasil Tangani 9085 Bayi dan 1054 Bayi Bebas Stunting

    • calendar_month Minggu, 27 Agt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 5
    • 1Komentar

    “1.054 anak ini sudah membaik, atau keluar dari stunting, tetapi ada juga yang stunting rujukan karena penyakit infeksi stunting, ada 22 anak, ini kami terus lakukan pendampingan,” kata Indah. Sementara beberapa anak yan sudah diintrvensi masih menunggu perkembangan. Diharapkan satgas tetap konsisten dengan aksi yang dilakukan dengan begitu Sulbar optimis bisa keluar dari stunting tertinggi […]

expand_less