Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HUKUM » Raba-raba Perempuan 15 Tahun, Sopir Mobil di Mamuju Diringkus Polisi

Raba-raba Perempuan 15 Tahun, Sopir Mobil di Mamuju Diringkus Polisi

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 31 Mei 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Seorang pria berinisial RW (35) yang berprofesi sebagai sopir mobil travel di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), diringkus polisi setelah dilaporkan telah melakukan pelecehan seksual pada anak perempuan dibawah umur (15).

Kanit PPA Polresta Mamuju, Ipda Saskia Pratidina mengungkapkan, kejadian itu bermula ketika orang tua korban menghubungi pelaku via telepon untuk menjemput anaknya yang hendak ke Topoyo, Mamuju Tengah, pada Kamis 16 Mei 2024 lalu.

Setelah menjemput korban, pelaku meminta remaja perempuan itu untuk duduk di depan di samping sopir. Namun setelah beberapa saat, ditengah perjalanan korban tiba-tiba mengeluh pusing dan meminta mobil untuk menepih.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penandatanganan Pakta Integeritas Rekonsiliasi dan persatuan DPP GMNI kubu Arjuna-Dendi dan Risyad-Patra.

    GMNI Tutup Bab Perpecahan, Rekonsiliasi Nasional Dideklarasikan di Bali

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 80
    • 0Komentar

    DENPASAR, Mekora.id — Fragmentasi kepemimpinan di tubuh Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) resmi berakhir. Dua kepengurusan yang selama ini berjalan terpisah, yakni DPP GMNI Kubu Arjuna–Dendi dan DPP GMNI Kubu Risyad–Patra, akhirnya bersepakat mengakhiri dualisme melalui deklarasi persatuan nasional yang digelar di Denpasar, Bali, pada 15–17 Desember 2025. Deklarasi persatuan tersebut ditandai dengan penandatanganan Pakta […]

  • Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar

    Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar, Minta DPRD Panggil Perusahaan  

    • calendar_month Selasa, 18 Feb 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 3
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id –  Asosiasi Petani Kelapa Sawit (Apkasindo) Perjuangan dari tiga daerah di Sulawesi Barat (Sulbar), menggugat harga kelapa sawait yang anjlok da  merugikan petani pada DPRD Sulbar. Pertemuan itu berlangsung di Ruang Komisi II, pada Selasa, (18/2/2025). Ketua DPD Apkasindo Perjuangan Kabupaten Mamuju, Bustan P, menyampaikan selepas pemerintahan Gubernur pertama, tata kelola niaga sawit […]

  • APBD Mamuju 2024

    APBD Mamuju 2024 Sebesar 1,2 Triliun Disahkan Jelang Tutup Tahun

    • calendar_month Sabtu, 30 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 3
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Pemkab dan DPRD mengesahkan APBD Kabupaten Mamuju tahun 2024,  Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) diputuskan di ruang paripurna DPRD Mamuju, Jumat (29/12/2023) malam. APBD Mamuju 2024 itu sebelum diputuskan, juga telah melalui koreksi dari tim anggaran pemerintah daerah (TAPD) bersama Badan anggaran (Banggar) DPRD Mamuju dan telah melalui koreksi Gubernur Sulawesi Barat dengan […]

  • Jalan rusak di Bebanga Kalukku

    Bertahun-tahun Rusak, Warga di Kalukku Terpaksa Rogoh Kocek Sendiri Cor Jalan

    • calendar_month Sabtu, 18 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 4
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Bertahun-tahun rusak, warga di Kelurahan Bebanga,Kecamatan Kalukku,Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), terpaksa harus merogoh kocek agar bisa menikmati jalan yang bisa diakses. Hal itu lantaran tidak adanya perhatian Pemerintah setelah bertahu-tahun rusak. Warga setempat mengatakan, gotong royong dan swadaya untuk perbaikan jalan rusak tersebut dilakukan karena jalan itu merupakan akses penghubung utama […]

  • Karang Taruna Mamuju

    Karang Taruna Mamuju Sukses Laksanakan Bimtek Medsos Untuk Anggota Dari 68 Desa

    • calendar_month Kamis, 11 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 5
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Karang Taruna Kabupaten Mamuju, sukses melaksanakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Media Sosial (Medsos). Kegiatan itu di laksanakan selama tiga hari, yang di tutup dengan rangkaian ramah tama. Kegiatan ini terlaksana di Pantai Malauwa, Desa Tapandullu, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, pada, Kamis, (11/7/2024). Sekretaris Karang Taruna Mamuju, Andi Wahyu Manakarra mengatakan, Bimtek itu […]

  • Sepak Takraw Sulbar Gagal ke PON Aceh 2024

    Tumbang, Tim Sepak Takraw Sulbar Gagal Melaju ke PON Aceh-Sumut 2024

    • calendar_month Selasa, 17 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 3
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Hasil mengecewakan diraih oleh tim Pra PON Sepak Takraw Sulawesi Barat (Sulbar). Mereka gagal melaju ke puncak PON 2024 di Aceh-Sumut. Hal itu setelah nomor beregu Putri Sepak Takraw Sulbar takluk dua set langsung dari Sulawesi Tenggara (Sultra). Dilaksanakan di GOR Mamuju, Sulbar harus mengakui ketangguhan pasukan dari Sultra dengan skor 21-17 […]

expand_less