Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Kontroversi C-Pemberitahuan, CRI Bakal Seret Komisioner KPU Kabupaten se Sulbar ke Meja DKPP

Kontroversi C-Pemberitahuan, CRI Bakal Seret Komisioner KPU Kabupaten se Sulbar ke Meja DKPP

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Selasa, 10 Des 2024
  • comment 5 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, Mekora.id – Celebes Research Institute (CRI) Sulawesi Barat berencana melaporkan seluruh komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI. Langkah ini diambil menyusul dugaan manipulasi data C-Pemberitahuan (C6-KWK) dalam Pilkada Sulbar 2024.

Divisi Data dan Advokasi CRI, Muh. Fajar, mengungkapkan temuan mereka berasal dari KPU Kabupaten Pasangkayu. Dimana terdapat selisih signifikan sebanyak 14.534 C-Pemberitahuan dari empat desa dan dua kelurahan. Data tersebut diduga tidak direkapitulasi secara berjenjang sesuai dengan PKPU No. 8 Tahun 2023.

Fajar mengkritisi proses penyajian data yang dilakukan oleh KPU Pasangkayu. Menurutnya, KPU Pasangkayu mengeluarkan dua surat kronologi berbeda dalam waktu singkat, yaitu pada 6 dan 7 Desember 2024. Setiap surat menyajikan data yang tidak konsisten.

“Kami melihat ada ketidakjelasan dalam menjelaskan selisih jumlah C-Pemberitahuan di Sulbar. Bahkan pada rapat rekapitulasi tingkat Provinsi, KPU tidak memberikan penjelasan rinci terkait perbedaan data ini,” jelas Fajar, Selasa (10/12/2024).

Selain itu, CRI menduga adanya upaya menyembunyikan informasi. Video live streaming rapat rekapitulasi tingkat Provinsi di akun YouTube KPU Sulbar yang sempat memuat perdebatan terkait selisih data, tiba-tiba dihapus pada 9 Desember 2024.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar

    Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar, Minta DPRD Panggil Perusahaan  

    • calendar_month Selasa, 18 Feb 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id –  Asosiasi Petani Kelapa Sawit (Apkasindo) Perjuangan dari tiga daerah di Sulawesi Barat (Sulbar), menggugat harga kelapa sawait yang anjlok da  merugikan petani pada DPRD Sulbar. Pertemuan itu berlangsung di Ruang Komisi II, pada Selasa, (18/2/2025). Ketua DPD Apkasindo Perjuangan Kabupaten Mamuju, Bustan P, menyampaikan selepas pemerintahan Gubernur pertama, tata kelola niaga sawit […]

  • Turnamen HMB Cup Badminton 2 Resmi Dibuka, Wawali Dorong Pemuda Berprestasi

    Turnamen HMB Cup Badminton 2 Resmi Dibuka, Wawali Dorong Pemuda Berprestasi

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle zul
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Mekora.id – Turnamen HMB Cup Badminton 2 resmi dibuka Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris, yang hadir mewakili Wali Kota Bontang, Sabtu pagi (27/9/2025) di Gedung Karya Putra Badminton Sport Center, Jalan Karya BTN KCY, Kelurahan Api-Api, Kecamatan Bontang Utara. Ajang ini digelar oleh Himpunan Mahasiswa Bontang (HMB) Cabang Bontang sebagai bagian dari komitmen membangun […]

  • Gubernur Sulbar Perkenalkan Program Talenta Digital untuk Tingkatkan Kapasitas ASN dan UMKM Sulbar

    Gubernur Sulbar Perkenalkan Program Talenta Digital untuk Tingkatkan Kapasitas ASN dan UMKM Sulbar

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Beye
    • visibility 10
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Kick Off Sulawesi Barat (Sulbar) Berdaya resmi diluncurkan oleh Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), sebagai upaya pengembangan talenta digital dalam rangka mempercepat terwujudnya Sulbar yang maju dan sejahtera. Program ini menjadi langkah strategis dalam menghadapi transformasi digital yang terus berkembang pesat di berbagai sektor, termasuk pemerintahan dan UMKM. Gubernur Suhardi Duka menegaskan […]

  • Hilang Terseret Sungai Mamasa

    Pencarian Cucu dan Nenek Terseret Arus Sungai di Mamasa Masih Nihil

    • calendar_month Senin, 17 Mar 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 0Komentar

    MAMASA, Mekora.id – Dua orang warga hilang terseret arus sungai di Desa Lambanan, Kecamatan Mamasa, Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat, hingga pencarian hari kedua belum membuahkan hasil. Pada hari kedua, Senin, (16/3/2025). Komandan Tim Basarnas Mamuju, Devis, mengatakan pencarian dua warga masing-masing Datu La’bi (64) dan cucunya Aprilia (5 tahun) itu dilakukan dengan mengerahkan dua tim SAR. […]

  • Paralimpik Pelajar Sulbar

    Pemprov Sulbar Gelar Kejuaraan Paralimpik Tingkat Pelajar se-Sulbar

    • calendar_month Selasa, 30 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 20
    • 2Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Kejuaran paralimpik tingkat pelajar se-Sulawesi Barat (Sulbar) resmi dibuka dan dilaksanakan di Stadion Manakarra Mamuju, pada Selasa (30/4/2024). Kejuaran pelajar difabel yang baru pertama digelar di Sulawesi Barat itu, dibuka langsung oleh Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Zudan Arif Fakrulloh, yang diikuti 36 peserta dari 12 sekolah dari enam Kabupaten. “Program yang bersifat […]

  • Penipuan Hipnotis di Mamuju

    8 Orang Terduga Pelaku Hipnotis di Mamuju Dibekuk Polisi

    • calendar_month Selasa, 27 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 43
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Delapan orang terduga pelaku hipnotis berhasil diringkus polisi di salah satu rumah di Kelurahan Karema, Kecamatan Mamuju, Sulawesi Barat, Senin 26 Februari 2024. Para pelaku masing-masing berusia lebih dari 20 tahun, tiga orang perempuan dan lima orang laki-laki merupakan warga asal Sengkang, Sulawesi Selatan. Direktur Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Sulbar, Kombes Pol Nurhabri […]

expand_less