Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » ADVERTORIAL » Panja DPRD Sulbar ke Polman, Tinjau Penanganan Anak Tidak Sekolah

Panja DPRD Sulbar ke Polman, Tinjau Penanganan Anak Tidak Sekolah

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Minggu, 24 Mar 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

POLMAN, mekora.id – Panitia Kerja (Panja) DPRD Provinsi Sulawesi Barat melakukan kunjungan kerja terhadap LKPJ Gubernur terkait dengan penanganan Anak Tidak Sekolah (ATS) dan rencana strategis penanganannya di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Polman, Selasa, (2/4/2024).

Dalam pertemuan tersebut dengan jajaran Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kabupaten Polman tim Panja telah mendapatkan sajian data tentang langkah-langkah penanganan ATS untuk di kabupaten polman. Dari sajikan data ini Dinas Pendidikan telah mampu melakukan upaya yang serius dengan melakukan pengembalian ATS ke sekolah baik formal maupun informal termasuk (PKBM) pusat kegiatan belajar berbasis masyarakat.

Diskusi intensif dilakukan untuk mengidentifikasi hambatan-hambatan utama yang menyebabkan tingginya angka ATS di wilayah tersebut. Selain itu, Panja juga mengkaji efektivitas program-program yang telah dilaksanakan serta mencari solusi yang lebih efisien dan berkelanjutan dalam menangani masalah pendidikan di daerah tersebut.

Abdul rahim menegaskan kepada pemerintah Kab. Polman Khususnya Dinas Pendidikan dan Kebudayaan terhadap penanganan Ats ini untuk ditindaklanjuti dengan kebijakan anggaran yang memadai dari APBD pemerintah Prov. Sulawesi barat, serta pentingnya upaya bersama antara Pemerintah Provinsi, Pemerintah Kabupaten, dan seluruh stakeholder terkait dalam menyelesaikan masalah ATS. Pungkasnya

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • PKB Mamuju buka pendaftaran Cabup

    PKB Buka Pendaftaran Cabup dan Cawabup Mamuju Seluas-luasnya

    • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 15
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) kabupaten Mamuju mulai membuka pendaftaran bakal calon  calon Bupati dan Wakil Bupati Mamuju untuk Pilkada 2024. Ketua DPC PKB Mamuju, Munawwir Arafat mengatakan, pendaftaran dibuka seluas-luasnya bagi masyarakat yang berkeinginan untuk maju di Pilkada Mamuju. “Pintu pendaftaran juga terbuka lebar bagi kader partai,” kata Munawwir, Rabu (24/4/2024). Untuk […]

  • war ukraina rusia

    AS menyalahkan Rusia atas jatuhnya pesawat tak berawak di Laut Hitam, Moskow menyangkal

    • calendar_month Rabu, 15 Mar 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Pentagon menyalahkan spurt tempur Rusia atas jatuhnya pesawat mata-mata AS ke Laut Hitam pada Selasa, sementara Moskow membantah adanya tabrakan karena pertemuan itu menunjukkan meningkatnya risiko konfrontasi langsung antara Rusia dan Amerika Serikat karena perang Ukraina. Dua spurt Su- 27 Rusia melakukan apa yang oleh militer AS digambarkan sebagai pencegatan sembrono terhadap drone MQ- 9″ […]

  • Internet Mamuju Down

    Internet Telkom di Mamuju Down Berjam-jam

    • calendar_month Sabtu, 2 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Jaringan internet dari Telkom down di wilayah Mamuju. Berdasarkan pantauan mekora, kerusakan jaringan internet itu dimulai sejak pukul 08.00 WITA, pada, Sabtu, (02/11/2024). Officer Telkom Mamuju, Furqan, menyebut gangguan jaringan internet itu disebabkan oleh adanya kabel fiber optik yang terputus di sekitar Jl. Trans Sulawesi di (poros Topoyo-Tarailu dan Pangelorang-Malunda). “Kabel fiber […]

  • Jenis Peanggaran lalul intas operasi keselamatan 2024

    Mulai Senin, Ini 11 Jenis Pelanggaran Lalulintas Sasaran Operasi Keselamatan 2024

    • calendar_month Sabtu, 2 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Polda Sulbar akan memulai operasi keselamatan marano 2024 mulai Senin 4 Maret 2024 pekan depan. Operasi keselamatan ini akan berlangsung selama 14 hari hingga 17 Maret 2024. Operasi keselamatan 2024 ini bertujuan untuk meningkatkan disiplin masyarakat dalam berkendara serta mengurangi angka kecelakaan lalulintas. Untuk itu, Wakapolda Sulbar, Brigjen Pol Rachmat Pamudji mengatakan, […]

  • Sekda Sulbar, Junda Maulana

    Sekda Sulbar Cek Kesiapan OPD Hasil Restrukturisasi, Bapenda Dinilai Belum Siap

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 45
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Junda Maulana, turun langsung mengecek kesiapan sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) hasil restrukturisasi, Senin (5/1/2026). Pengecekan ini dilakukan untuk memastikan proses penggabungan OPD dapat berjalan sesuai rencana dan langsung beroperasi pada awal tahun 2026, sebagaimana arahan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka. Dalam pengecekan tersebut, Junda Maulana […]

  • Batik Air Mamuju

    Penerbangan Batik Air Rute Mamuju-Makassar Tutup per Juni 2025

    • calendar_month Selasa, 3 Jun 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Setelah lebih dari satu tahun beroperasi, maskapai Batik Air rute Mamuju–Makassar resmi berhenti per Juni 2025. Hal tersebut dikarenakan kurangnya frekuensi penumpang menuju ibu kota Sulawesi Barat (Sulbar) ini. Menanggapi hal itu, Kepala Dinas Perhubungan Sulbar, Maddareski Salatin, mengatakan jika pemerintah provinsi melalui Gubernur Suhardi Duka telah menjadwalkan pertemuan dengan pihak Lion […]

expand_less