Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Real Count Pilkada Sulbar : SDK-JSM Menang Telak di 5 Kabupaten

Real Count Pilkada Sulbar : SDK-JSM Menang Telak di 5 Kabupaten

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 29 Nov 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Kabupaten Polewali Mandar : Progres data : 803/806 TPS (99.63%)
– ANDI IBRAHIM MASDAR dan ASNUDDIN SOKONG : 27,06 persen
– MUHAMMAD ALI BAAL MASDAR dan ARWAN M ARAS : 15,15 persen
– SUHARDI DUKA dan SALIM S MENGGA : 41,49 persen
– HUSAIN SYAM dan ENNY ANGGRAENY ANWAR : 16,30 persen

Kabupaten Majene : Progres data : 399/399 TPS (100.00%)
– ANDI IBRAHIM MASDAR dan ASNUDDIN SOKONG : 26.14 persen
– MUHAMMAD ALI BAAL MASDAR dan ARWAN M ARAS : 15.30 persen
– SUHARDI DUKA dan SALIM S MENGGA : 45.05 persen
– HUSAIN SYAM dan ENNY ANGGRAENY ANWAR : 13.51 persen

Kabupaten Mamuju Tengah : Progres data : 270/275 TPS (98.18%)
– ANDI IBRAHIM MASDAR dan ASNUDDIN SOKONG : 26.14 persen
– MUHAMMAD ALI BAAL MASDAR dan ARWAN M ARAS : 15.30 persen
– SUHARDI DUKA dan SALIM S MENGGA : 45.05 persen
– HUSAIN SYAM dan ENNY ANGGRAENY ANWAR : 13.51 persen

Total :

1. AIM-PAS : 19.92 persen (143.776 suara)
2. ABM-Arwan : 18.72 persen (135.104 suara)
3. SDK-JSM : 46,01 persen (332.106 suara)
4. PHS-Enny : 15.36 persen (110.880 suara)

Disclaimer :
Data yang disajikan merupakan hasil pengambilan scraping dari laman https://pilkada2024.kpu.go.id/, dengan kode program dan data scraping dapat diakses di https://github.com/razanfawwaz/pilkada-scrap. Situs ini bertujuan memberikan visualisasi grafis dan bukan merupakan publikasi resmi Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia. Untuk informasi yang lebih akurat, disarankan untuk mengunjungi situs resmi https://pilkada2024.kpu.go.id/

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Karang Taruna Mamuju

    Karang Taruna Mamuju Tegaskan Sikap Politik, Dukung Full Petahana

    • calendar_month Kamis, 11 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Ketua Karang Taruna Mamuju, Hairil Amri menyatakan bahwa organisasi kepemudaan yang di pimpinnya, saat ini bukan lagi hanya sebatas organisasi kepemudaan yang formal. Tetapi Karang Taruna telah terkristalisasi dalam sikap politik. Oleh karenanya, setelah kegiatan Bimtek Media Sosial di Pantai Malauwa sore tadi, pihaknya menyatakan bakal mendukung, Sutinah Suhardi dalam Pilkada Mamuju. […]

  • Mahasiswa RI di Kairo Ditahan Polisi

    KBRI Pastikan Lakukan Pendampingan Hukum Dua Mahasiswa yang Ditahan di Polisi Kairo

    • calendar_month Selasa, 15 Apr 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kedua mahasiswa itu sebelumnya membuka jasa penitipan barang antara Indonesia-Mesir. Pada 11 Maret 2025 lalu, saat keduanya hendak kembali ke Mesir, lalu mereka menerima pesanan penitipan barang dari seseorang yang bernama Dandi Putra Wijaya yang telah dibungkus rapi. “Tanggal 11 Maret 2025, Alwi menerima pesan WhatsApp dari DPW untuk menitipkan barang, namun karena bagasinya penuh […]

  • Peringatan Banjir ROB Sulbar

    BMKG Peringatkan Potensi Banjir ROB Untuk Pesisir Mamuju, Mateng, dan Pasangkayu

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 32
    • 0Komentar

    “Masyarakat diimbau tetap waspada dan siaga terhadap potensi banjir pesisir, serta rutin memperbarui informasi cuaca maritim,” tulis BMKG dalam peringatannya. Peringatan dini ini ditandatangani oleh Kepala Stasiun Meteorologi Tampa Padang, Devi Ardiyansyah, bersama Prakirawan Ayu Indrawati, pada 3 Desember 2025.

  • Banjir Nosu

    Banjir Bandang Terjang Nosu Mamasa, Ratusan Hektar Sawah Rusak

    • calendar_month Jumat, 8 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Terkait banjir bandang di Nosu itu, Pemerintah Kabupaten Mamuju mengeluarkan siaga bencana. Penjabat (Pj) Bupati Mamasa, Zain mengatakan, pihaknya akan melakukan evakuasi warga dengan membuat penyebrangan darurat untuk warga yang memiliki akses terputus. “Kami akan keluarkan surat tanggap darurat, besok juga kami bersama TNI-POLRI dan stakeholder akan turun membenahi fasilitas umum yang terputus,” kata Zain, […]

  • IPTU Polda Sulbar Hamili Pacar

    Lapor Propam! Perempuan Ini Mengaku Dihamili Oknum Polisi Berpangkat Iptu di Polda Sulbar

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 38
    • 0Komentar

    “Awalnya dia baik, bahkan datang menemui orang tua saya. Tapi setelah saya menyampaikan bahwa saya hamil, dia mulai berubah sikap. Akhirnya saya diblokir dari semua media komunikasi,” jelas JS dengan mata berkaca-kaca. JS berharap, melalui laporan ini, aparat kepolisian dapat bertindak tegas dan transparan agar persoalan yang dialaminya mendapat kejelasan hukum dan keadilan. “Saya percaya […]

  • Gubernur Sulbar sumbang masjid

    Gubernur Sulbar Sumbang Pembangunan Masjid di Kalukku Gunakan Uang Pribadi

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 58
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Suhardi Duka (SDK) melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid Nurul Akbar di Lingkungan Kampung Baru, Kelurahan Bebanga, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, Selasa (6/1/2026). Momentum ini menjadi simbol dimulainya pembangunan rumah ibadah yang telah lama diharapkan masyarakat setempat. Peletakan batu pertama berlangsung di tengah kondisi hujan, namun tidak menyurutkan […]

expand_less