Pilkada
Sepi Tak Diliput Media, Debat Kedua Pilkada Mateng Ricuh dan Diprotes Pendukung Paslon
- calendar_month Kamis, 21 Nov 2024
- visibility 38
- 1Komentar
MAMUJU, Mekora.id – Debat kedua Pilkada Mamuju Tengah (Mateng) yang berlangsung di Hotel Maleo Mamuju, pada Kamis, (21/11/2024), di warnai kericuhan. Hal itu di karenakan para pendukung Paslon kecewa dengan pihak KPU lantaran Debat Kedua Pilkada Mateng itu sepi dan tidak di liput media. Kericuhan itu terjadi saat sesi wawancara hendak di langsungkan, namun disisi […]
Akhiri Debat, AIM-PAS Tegaskan Tak Ada Pembagian Suara di Pilgub Sulbar
- calendar_month Kamis, 21 Nov 2024
- visibility 33
- 0Komentar
MAJENE, Mekora.id – Andi Ibrahim Masdar dan Asnuddin Sokong (AIM-PAS), pasangan calon nomor urut 1 (satu) di Pilkada Sulawesi Barat (Sulbar), kembali menegaskan penggabungan suara tidak akan pernah terjadi. Hal itu untuk menjawab isu yang marak menyerangnya belakangan ini. AIM-PAS menyampaikan hal itu, pada sesi penutup debat terakhir kandidat Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur […]
Dukungan Untuk AIM-PAS di Pilgub Sulbar Terus Mengalir, Terbaru Dari Emak-emak Campalagian
- calendar_month Selasa, 19 Nov 2024
- visibility 17
- 1Komentar
POLMAN, Mekora.id – Dukungan untuk Calon Gubernur (Cagub) Sulawesi Barat (Sulbar), Andi Ibrahim Masdar (AIM) di Pilkada Sulbar, terus mengalir. Terbaru basis emak-emak atau ibu rumah tangga di Polewali Mandar (Polman) nyatakan dukungan untuk Paslon nomor 1 itu. Puluhan ibu-ibu itu datang dari Desa Ongko, Kecamatan Campalagian, Kabupaten Polewali Mandar (Polman) nyakatakn dukungannya untuk AIM-PAS […]
Mantan Wabup Sebut Mamasa Butuh Pemimpin Rendah Hati Seperti Ruslan-Ida
- calendar_month Senin, 18 Nov 2024
- visibility 30
- 0Komentar
MAMASA, Mekora.id – Mantan Wakil Bupati Mamasa, Martinus Tiranda, menjadi salah satu tokoh yang melakukan orasi politik dalam kampanye akbar Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Mamasa, Ruslan-Ida di Lapangan Kondosapata, Senin (18/11/2024). Sebelum melakukan orasi politik, Martinus Tiranda, lebih dulu melantunkan lirik lagu daerah Mamasa. Yang bermakna “Buatlah tangga ke Gunung Mambulilling, dan saya […]
Tumpah Ruah, Puluhan Ribu Pendukung Hadiri Kampanye Akbar Ruslan-Ida di Mamasa
- calendar_month Senin, 18 Nov 2024
- visibility 19
- 2Komentar
MAMASA, Mekora.id – Kampanye akbar pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Mamasa nomor urut dua (2), Ruslan D Pandayai dan Andi Farida Fachri (Ruslan Ida) dipadati puluhan ribu pendukung di Lapangan Kondosapata, Senin, (18/11/2024). Panitia pelaksana, Thamrin, mengatakan anomi para pendukung menghadiri kampanye akbar Ruslan Ida datang dari 17 kecamatan di Kabupaten Mamasa. Dia […]
Sukses Terapkan Kesehatan Gratis di Polman, AIM Raih Dukungan di Pilgub Sulbar
- calendar_month Minggu, 17 Nov 2024
- visibility 24
- 0Komentar
MAMUJU, Mekora.id – Layanan kesehatan gratis Universal Health Coverage (UHC) atau cakupan kesehatan semesta, di masa pemerintahan Bupati Polewali Mandar (Polman), Andi Ibrahim Masdar (AIM) sukses dirasakan masyarakat. Sejak mulai diberlakukan mulai 01 Januari 2023, program UHC Polewali Mandar sukses menghimpun masyarakat peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) sebesar 96,71 persen atau sebanyak 532.831 […]
Kampanye Akbar Tumpah Ruah di Mamuju, PHS-Enny Apresiasi Masyarakat Sulbar
- calendar_month Sabtu, 16 Nov 2024
- visibility 15
- 0Komentar
MAMUJU, Mekora.id – Kampanye akbar pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Sulbar, Prof Husain Syam dan Enny Anggraeni Anwar (PHS-Enny) tumpah ruah dihadiri ribuan massa dari partai koalisi, PAN, PDI-P, Hanura, hingga sejumlah tim relawan. Tim Koalisi Parpol pengusung mengucapkan terima kasih sekaligus permohonan maaf. Ketua dan Sekretaris Koalisi Parpol Pengusung PHS-Enny, Ajbar Kadir dan […]
PHS-Enny Janji Tambah Gaji Kepala Desa di Sulbar
- calendar_month Jumat, 15 Nov 2024
- visibility 25
- 0Komentar
MAMUJU, Mekora.id – Calon Gubernur (Cagub) Sulawesi Barat (Sulbar) nomor urut 4 Prof Husain Syam (PHS) dan pasangannya Enny Anggraeni Anwar, menjanjikan tunjangan penghasilan tambahan bagi setiap kepala Desa di Sulawesi Barat. Tunjangan Tambahan ini bakal disalurkan setiap tahunnya. Hal ini disampaikan PHS dalam orasinya di Kampanye Akbar Pilkada Sulawesi Barat di Pantai Manakarra Mamuju […]
Mantan Gubernur Sulbar Anwar Adnan Saleh Berorasi di Kampanye PHS-Enny, Kobarkan Kembali Pembangunan Ngebut
- calendar_month Jumat, 15 Nov 2024
- visibility 31
- 2Komentar
MAMUJU, Mekora.id – Mantan Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Anwar Adnan Saleh (AAS) melakukan orasi politik dalam kampanye akbar pasangan calon nomor urut 4 (empat) Pilkada Sulbar, Prof. Husain Syam dan Enny Anggraeni (PHS-Enny) di Pantai Manakarra, Mamuju, Jumat, (15/11/2024). Saat berorasi politik, Gubernur Sulawesi Barat periode 2006-2016 itu mengatakan, telah menitip lanjutan pembangunan yang dirintis […]
Janji PHS-Enny : Akan Kucurkan Dana Desa Tambahan 150 Juta per Desa
- calendar_month Jumat, 15 Nov 2024
- visibility 22
- 0Komentar
MAMUJU, Mekora.id – Calon Gubernur nomor urut 4 (empat) Prof. Husain Syam dan Calon Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Enny Anggraeni Anwar (PHS-Enny), janji kucurkan insentif tambahan untuk setiap desa jika terpilih nanti. PHS mengatakan, setiap desa akan diberi tambahan Rp 150 juta. Menurutnya, hal itu dilakukan agar pembangunan di Desa makin berkembang. “Saya akan […]


Saluran Whatsapp
Google News
