Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » ADVERTORIAL » Peringati Hari Lingkungan Hidup, Disdikpora Mamuju Lakukan Aksi Tanam Pohon

Peringati Hari Lingkungan Hidup, Disdikpora Mamuju Lakukan Aksi Tanam Pohon

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 5 Jun 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju, ikut serta dalam aksi penanaman pohon di sekitar Kantor Sementara di Gelanggang Olahraga (GOR) Mamuju. Pada, Rabu, (05/06/2024).

Kepala Disdikpora Mamuju, Murniani, memimpin langsung penanaman pohon itu. Dia mengatakan penanaman pohon ini dilakukan sebagai bentuk kontribusi Dinas Pendidikan dalam memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada 05 Juni 2024.

“Kegiatan penanaman pohon ini merupakan program pemerintah daerah dalam memulihkan iklim, karena kita yakin apa yang ditanam hari ini akan dituai di masa yang akan datang dan pohon-pohon ini akan menghasilkan oksigen, dimana oksigen itulah yang kita hirup sampai dengan hari ini” ungkapnya usai melakukan penanaman pohon di sekitar Gedung GOR Mamuju.

Murniani menambahkan bahwa kegiatan ini juga sebagai bentuk kampanye pembersihan udara dengan penghematan oksigen untuk masa depan serta memasyarakatkan tanaman menanam dan memelihara pohon di wilayah Manakarra.

“Hal ini kita lakukan untuk mempertahankan Sulbar sebagai daerah yang merupakan udara terbersih di Indonesia,” tutupnya

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Karyawati Tambang di Mamuju

    Karyawati Korban Dugaan Pencabulan 2 Petinggi Tambang di Mamuju, Lampirkan Barang Bukti ke Polda Sulbar

    • calendar_month Senin, 24 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 24
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Karyawati perusahaan tambang di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), yang diduga jadi korban pencabulan dua orang atasnya, kembali dimintai keterangan oleh Direktorat Kriminal Umum (Dirkrimum) Polda Sulbar, pada, Senin, (24/6/2024). Kuasa hukum korban, Ahmad Udin mengatakan, kurang lebih 3 jam, kliennya dimintai keterangan oleh penyidik unit .PPA Polda Sulbar Hal itu untuk menambah […]

  • Ketua GMNI Sulbar

    Ketua DPD GMNI Sulbar Keberatan Pernyataan APKAN Soal Pertemuan Kader dan Alumni

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 6
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Ketua DPD Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Sulawesi Barat (Sulbar), Sugiarto Alberth, angkat bicara terkait pernyataan sepihak yang dikeluarkan APKAN dan dimuat sejumlah media daring mengenai pertemuan antara Herwin Malonda dengan kader serta alumni GMNI di Sulbar. Sugiarto menilai pernyataan tersebut menyesatkan dan tidak sesuai fakta. Ia menegaskan bahwa pertemuan itu merupakan […]

  • Rancangan APBD Sulbar 2025 disahkan

    Rancangan APBD Sulbar 2025 Sebesar Rp 2,09 Triliun Disahkan

    • calendar_month Minggu, 1 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 17
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pemerintah Provinsi dan DPRD Sulawesi Barat (Sulbar), menyetujui Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2025. Kesepakatan itu ditandatangani di Ruang Paripurna DPRD Sulbar, di Jl. Abdul Pattana Endeng, Sabtu, (30/11/2024) malam. Dalam sambutannya, Penjabat Gubernur Sulbar, Bahtiar Baharuddin menyampaikan APBD 2025 ditargetkan sebesar Rp 2.092.274.673.979 meningkat Rp201.392.121.059 atau 10,65 persen dibandingkan […]

  • BNPB Salurkan bantuan untuk korban longsor di Mamuju

    BNPB Salurkan Bantuan Tunai 150 Juta Untuk Korban Longsor di Mamuju

    • calendar_month Kamis, 30 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 9
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id –  Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyalurkan bantuan Dana Siap Pakai (DSP) senilai Rp 150 juta untuk korban terdampak tanah longsor di Mamuju, Sulawesi Barat, pada, Rabu (29/1/2025). Selain uang tunai, BNPB juga menyalurkan 200 paket sembako, 200 paket hygiene kit, 200 lembar selimut, dan 1 unit pompa alkon, di lokasi terdampak longsor […]

  • Penyebar Dokumen SPJ Mamasa

    Dokumen Perusahaan Disebar ke Medsos, Pemred Journal Investigasi Polisikan Pelaku ke Polres Mamasa

    • calendar_month Jumat, 21 Mar 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 8
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pimpinan Redaksi (Pimred) Journal Investigasi, Samuel Mesakarang, polisikan seorang lelaki berinisial AL ke Polres Mamasa, Kamis, (20/3/2025). Hal itu setelah pelaku AL menyebar dokumen penting perusahaan berubah pertanggungjawaban di group WhatsApp “Seputar Berita Mamasa”, pada Rabu, 19 Maret 2025 kemarin. Menurut Samuel Mesakaraeng, penyebaran dokumen itu telah merugikannya. Sebab dokumen itu semestinya berada dalam […]

  • Pandangan Umum Fraksi DPRD Sulbar

    Pandangan Umum Fraksi : DPRD Sulbar Dorong Penguatan Akuntabilitas dan Efisiensi APBD Perubahan 2025

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat paripurna dalam rangka penyampaian pemandangan umum fraksi-fraksi DPRD terhadap penjelasan Gubernur Sulbar atas Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2025), Senin (4/8/2025). Rapat yang berlangsung di Ruang Paripurna DPRD Sulbar itu dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Sulbar, […]

expand_less