Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
NasionalNEWS

Pelantikan Presiden Prabowo-Gibran Dihadiri Puluhan Pemimpin Dunia, Berikut Deretannya

×

Pelantikan Presiden Prabowo-Gibran Dihadiri Puluhan Pemimpin Dunia, Berikut Deretannya

Sebarkan artikel ini
Pelantikan Presiden Prabowo
Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Indonesia di hadiri pemimpin dunia. (Foto : Instagram/defnaputra)

“Oleh karena itu, atas nama bangsa Indonesia dan seluruh rakyat Indonesia, saya ucapkan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada semua kepala pemerintahan, negara, dan perwakilan yang hadir,” ujarnya.

Di antara para tokoh yang hadir, antara lain Perdana Menteri Republik Korea, Han Duck-soo, Perdana Menteri Kamboja, Hun Manet, Wakil Perdana Menteri Selandia Baru, Winston Peters. Tak hanya itu, hadir juga Perdana Menteri Kepulauan Solomon, Jeremiah Manele, Presiden Filipina, Ferdinand Romualdez Marcos Jr, dan Perdana Menteri Republik Singapura, Lawrence Wong.

Berikut daftar pemimpin dunia yang hadir pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming:

  1. Sultan Brunei Darussalam, Sultan Hassanal Bolkiah
  2. Presiden Filipina, Ferdinand Marcos
  3. Perdana Menteri Kamboja, Hun Manet
  4. Perdana Menteri Korea, Han Duck-soo
  5. Perdana Menteri Singapura, Lawrence Wong
  6. Perdana Menteri Malaysia, Anwar Ibrahim
  7. Perdana Menteri Serbia, Milos Vucevic
  8. Perdana Menteri Kepulauan Solomon, Jeremiah Manele
  9. Perdana Menteri Timor Leste, Xanana Gusmao
  10. Perdana Menteri Vanuatu, Charlot Salwai
  11. Wakil Presiden Tiongkok, Han zheng
  12. Wakil Presiden Laos, Thongloun Sisoulith
  13. Wakil Presiden Vietnam, Vo Thi anh xuan
  14. Wakil Perdana Menteri Pertama Rusia, Denis Manturov
  15. Menteri Pertahanan Qatar, Khalid bin Mohamed Al-Attiyah
  16. Menteri Pertahanan Australia, Richard Marles
  17. Wakil Perdana Menteri Selandia Baru, Winston Peters
  18. Wakil Perdana Menteri Thailand, Suriya Jungrungriyat
  19. Menteri Pertahanan Turki, Yasar Guler
  20. Menteri Luar Negeri Britania Raya dan Irlandia Utara, David Lammy
  21. Menteri Luar Negeri India, Pabitra Margherita
  22. Menteri Luar Negeri Yordania, Nancy Namrouqa
  23. Menteri Luar Negeri Arab Saudi, Adel Al Jubeir
  24. Utusan Khusus Uni Emirat Arab, Syekh Nahyan
  25. Utusan Khusus Mesir, Wakaf Osama Al Azhari
  26. Utusan Khusus Perdana Menteri Jerman, Christian Wulff
  27. Utusan Khusus Presiden Amerika Serikat, Linda Thomas Greenfield
  28. Utusan Perdana Menteri Jepang (Mantan Menlu), Komura Masahiko
  29. Wakil Menteri Pertahanan Italia, Matteo Perego De Creamnago
  30. Utusan Perdana Menteri Kanada, Ian McKay
  31. Utusan Presiden Prancis, Francois Corbin
  32. Muslim Council of Elders, Sekretaris Jenderal Mohamed Abdeslsalam
Baca juga :  Deklarasi Kampanye Damai di Mamasa Molor Satu Setengah Jam Akibat Listrik Padam

Sumber : Pidato perdana Presiden Prabowo Subianto sebagai Presiden Indonesia di Gedung MPR-RI, Minggu 20 Oktober 2024.