Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » POLITIK » Partai Politik » PAN Sulbar Berbagi Sembako dengan Ratusan Pekerjan Non-Formal di Mamuju

PAN Sulbar Berbagi Sembako dengan Ratusan Pekerjan Non-Formal di Mamuju

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

“Terima kasih atas kehadiran saudaraku Sekjen dalam kegiatan ini. Sudah lama beliau ingin datang ke Mamuju, dan kali ini hadir langsung atas perintah Ketum. Ini sangat berarti bagi kami,” ujar Ajbar.

Sementara itu, Sekjen DPP PAN, Eko Patrio, menegaskan bahwa aksi berbagi ini merupakan bentuk nyata kepedulian PAN terhadap masyarakat kecil, khususnya mereka yang bekerja di sektor informal.

“Ini wujud perhatian PAN terhadap warga yang kurang mampu. Saya datang ke Mamuju atas perintah Ketum Pak Zul. Setelah ini kami akan lanjut ke Palu lewat darat, sembilan jam perjalanan bukan masalah, karena ini adalah bagian dari pengabdian,” ungkap Eko.

Kegiatan PAN Berbagi di Mamuju ini ditutup dengan pembagian paket sembako kepada masyarakat, disambut senyum bahagia para penerima yang merasa diperhatikan di tengah situasi ekonomi yang menantang.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kunjungan Gubernur Sulbar di Mamasa

    Gubernur Sulbar Janji Tuntaskan Jalan Nosu–Mambi, Bupati Mamasa: “Kami Tidak Berjalan Sendiri”

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 0Komentar

    MAMASA, Mekora.id — Bupati Mamasa, Welem Sambolangi, menyebut kunjungan kerja (kunker) Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Suhardi Duka (SDK) menjadi bukti Mamasa mendapat perhatian serius dari pemerintah provinsi. Kunjungan tersebut, kata Welem, menghadirkan optimisme baru bagi masyarakat. “Ini pertanda bahwa kami tidak sendiri mengurus Kabupaten Mamasa,” ujarnya saat menerima Gubernur di Rumah Jabatan Bupati Mamasa, Kamis […]

  • DPRD Mamuju 2024

    Berikut 30 Caleg Terpilih DPRD Mamuju pada Pemilu 2024

    • calendar_month Senin, 18 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 5
    • 4Komentar

    Dapil 1 (Kecamatan Mamuju) 1. Febrianto Wijaya – 4.536 (Demokrat -1 : 12.626) 2. Yuslifar Yunus Jafar – 2.763 (Demokrat -2 : 4.208) 3. Muhammad Istiqlal Ismail – 1.321 (PDIP – : 3.361) 4. Munawir Arafat – 1.551 (PKB : 2.744) 5. Muhammad Reza – 1.939 (GERINDRA : 2.724) 6. Windi Putra Philip – 2.080 […]

  • laptop microsoft

    Microsoft meluncurkan AI chatbot ke aplikasi Bing di iPhone dan Android

    • calendar_month Rabu, 15 Mar 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Di aplikasi seluler Bing, pengguna dapat mengetuk ikon Bing untuk memulai sesi obrolan dan mengajukan berbagai pertanyaan baik secara tertulis atau menggunakan suara mereka, kata Microsoft dalam posting blog. Chatbot dapat berinteraksi dalam lebih dari 100 bahasa dan jawaban dapat ditampilkan dalam poin-poin, teks atau “tanggapan yang disederhanakan,” tambahnya.

  • Kapolda Sulbar Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta

    Kapolda Sulbar Berganti, Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta Gantikan Irjen Pol Adang Ginanjar

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sementara itu, Irjen Pol Adang Ginanjar yang telah menjabat sebagai Kapolda Sulbar selama kurang lebih dua tahun, resmi mengakhiri masa tugasnya dan memasuki masa purna bhakti. Selama kepemimpinannya, Polda Sulbar mengalami berbagai kemajuan dalam bidang keamanan, pelayanan, serta penegakan hukum yang berkeadilan. Seluruh jajaran Polda Sulbar menyampaikan apresiasi dan penghargaan setinggi-tingginya atas dedikasi dan pengabdian […]

  • AMSI Sulbar

    AMSI Sulbar : Hoaks Ancaman Buruk Demokrasi

    • calendar_month Minggu, 4 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 4
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) wilayah Sulawesi Barat (Sulbar) mengajak masyarakat jadi pelopor untuk menangkal Hoaks dalam gelaran Pemilu 2024. Sekretaris AMSI Sulbar, Busman Rasyd mengungkap, setidaknya sepanjang tahun 2023 ada 2.330 hoaks alias kabar bohong tentang politik sebanyak 1.292, dan 645 di antaranya adalah hoaks terkait Pemilu 2024. “Data dari Masyarakat Anti […]

  • Rapat Bapemperda DPRD Sulbar

    DPRD Sulawesi Barat Mulai Bahas Ranperda Barang Milik Daerah dan Jaringan Utilitas

    • calendar_month Sabtu, 18 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 12
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat lanjutan pada Kamis (16/1/2025). Rapat ini untuk membahas hasil fasilitasi Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) terkait Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Barang Milik Daerah (BMD) dan jaringan utilitas. Rapat ini dipimpin oleh Ketua Bapemperda DPRD Sulbar, Habsi Wahid, didampingi anggota Bapemperda […]

expand_less