Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Peristiwa » Dua Hari Hilang, Nenek 100 Tahun di Talopa Mamasa Ditemukan Meninggal Dunia

Dua Hari Hilang, Nenek 100 Tahun di Talopa Mamasa Ditemukan Meninggal Dunia

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 19 Mar 2025
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Sebelumnya, korban dilaporkan hilang misterius sejak Senin (17/3/2025) sore. Menurut keterangan anaknya, Cinderella, sang nenek terakhir terlihat berjalan menuju sungai yang terletak sekitar 200 meter di belakang kampung Tarinding, Desa Talopa, Mamasa, pada pukul 17.30 WITA.

Namun, setelah pukul 18.00 WITA, keluarga mulai menyadari bahwa Assamina tidak berada di rumah dan langsung melakukan pencarian.

“Sekitar pukul 18.00 WITA kami mulai mencari nenek karena tidak ada di dalam rumah. Kata beberapa warga, mereka sempat melihatnya berjalan ke arah sungai,” ujar Cinderella, dikutip dari rilis BPBD Mamasa, Selasa (18/3/2025).

Pencarian pun dilakukan dengan melibat unsur terkait termasuk Basarnas, BPBD Mamasa, TNI/Polri, hingga warga sekitar dengan menyusuri Sungai hingga daratan sekitar kampung.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Program Gelisha Kominfo Sulbar

    Kominfo Subar Punya Program Bernama Gelisha Untuk Bangun Branding Sulawesi Barat

    • calendar_month Selasa, 5 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 11
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Kominfopers Provinsi Sulawesi Barat sedang gencar melakukan program Gerakan Like dan Share (Gelisha) untuk membangun branding dan marketing Provinsi Sulawesi Barat di berbagai media sosial. Kepala Dinas Kominfopers Sulbar, Mustari Mula mengatakan, program Gelisha sebagai bentuk dukungan terhadap program Pemprov Sulbar yaitu branding dan marketing. Tujuannya, untuk lebih memasifkan penyebaran informasi penyelenggaraan […]

  • Pj Gubernur tanggapi Pelantikan Gubernur terpilih Sulbar

    Pj Gubernur Sulbar Sambut Hangat Pelantikan Gubernur Terpilih 6 Februari Mendatang

    • calendar_month Kamis, 23 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 12
    • 1Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Bahtiar Baharuddin, menyambut baik keputusan pemerintah pusat dan DPR terkait pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih pada Pilkada Serentak 2024. Sesuai kesepakatan, pelantikan bagi kepala daerah yang tidak memiliki sengketa hasil pemilihan di Mahkamah Konstitusi (MK) dijadwalkan pada 6 Februari 2025. Menurut Bahtiar, keputusan Mendagri dan […]

  • UMP Sulbar 2024

    UMP Sulbar Tahun 2024 Naik 43 Ribu

    • calendar_month Sabtu, 18 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 39
    • 3Komentar

    Sementara menerut Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) Sulbar, Arly Rajab, kenaikan upah minimum itu sesaui PP 51 yang menjadi rujukan UMP, mengakomodir setiap pihak, baik serikat buruh dan pelaku bisnis. “Mengacu pada PP 51, ini sudah jelas ada formulasinya. Kami menyetujui kenaikan UMP. Kita komitmen buruh adalah aset perusahaan kami bertanggungjawab mengusahakan supaya mereka bisa hidup […]

  • TKD Sulbar Prabowo-Gibran

    Suhardi Duka Jadi Ketua Pemenangan Prabowo-Gibran di Sulbar

    • calendar_month Senin, 20 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 3Komentar

    Secara komposisi politik, koalisi pendukung Prabowo-Gibran di Sulawesi Barat sangat mumpuni. Dimana Partai Demokrat dan partai Golkar memiliki 2 Bupati aktif hingga 2024 mendatang. Selain itu, koalisi Indonesia maju di Sulbar juga memiliki 2 Anggota DPR RI masing-masing dari Demokrat dan Gerindra. Itu berarti koalisi Prabowo-Gibran memiliki 50 persen kursi di Senayan untuk dapil Sulbar/ […]

  • Mahasiswa ke Istana Presiden

    GMNI Bersama Cipayung Plus Temui Pihak Istana Sampaikan Tuntutan Rakyat

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 0Komentar

    “Beberapa yang menjadi fokus kami adalah bagaimana kawan-kawan aktivis di seluruh daerah tidak ada yang dikriminalisasi. Pembebasan aktivis ini menjadi tujuan utama kami,” tegasnya. Risyad yang juga mantan Presiden BEM Universitas Airlangga itu turut meminta Presiden membentuk tim investigasi untuk mengusut dugaan makar. Selain itu, ia berharap kebijakan pemerintah benar-benar berpihak kepada rakyat, termasuk soal […]

  • Konferda dan Konferca PDIP di Sulbar

    Dirombak, Ini Struktur Baru DPD dan DPC PDI Perjuangan di Sulbar

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 0Komentar

    PASANGKAYU, Mekora.id — Usai terpilih kembali sebagai Ketua DPD PDI Perjuangan Sulawesi Barat (Sulbar) periode 2025–2030, Agus Ambo Djiwa mulai melakukan restrukturisasi besar-besaran terhadap susunan pengurus partai di tingkat provinsi dan kabupaten. Langkah ini dilakukan atas persetujuan langsung DPP PDI Perjuangan. “Kami melakukan restrukturisasi pengurus PDIP Sulbar tentu atas izin dan persetujuan DPP. Beberapa ketua DPC juga […]

expand_less