Mamuju
Mamuju adalah sebuah kabupaten dan juga merupakan ibu kota dari provinsi Sulawesi Barat, Indonesia. Suku asli wilayah ini adalah Suku Mandar yang tersebar di pesisir Sulawesi Barat.
Wilayah pedalaman Kabupaten Mamuju, dihuni oleh Suku Kalumpang yang wilayahnya terdapat salah satu situs neolitik tertua di Indonesia dan merupakan peninggalan Orang Austronesia yang disebut sebagai nenek moyang Bangsa Indonesia.
Akhir tahun 2020, jumlah penduduk Mamuju sebanyak 278.764 jiwa, dan pada pertengahan tahun 2023 berjumlah 283.282 jiwa.
Tanggapi Demo, Sekretaris Desa Karama : Kami Siap Buka Dialog Dengan Warga
- calendar_month Senin, 15 Jul 2024
- visibility 15
- 0Komentar
MAMUJU, mekora.id – Sekretaris Desa Karama, Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Mamuju, Barnabas, menanggapi terkait aksi unjuk rasa dan penyegelan Kantor Desa yang dilakukan oleh Aliansi Masyarakat, Senin, (15/7/2024) pagi tadi. Menurut Barnabas, tuntutan dari masyarakat merupakan hal yang tidak benar. Kata dia, segala bentuk kegiatan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Desa atau atas nama Kepala Desa Karama, […]
Kantor Desa Karama Disegel Warga, Massa Tuding Kades Selewengkan Dana Desa
- calendar_month Senin, 15 Jul 2024
- visibility 5
- 2Komentar
MAMUJU, mekora.id – Kantor Desa Karama, di Dusun Pangalloan, Desa Karama, Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar). Disegel sejumlah massa pengunjuk rasa, pada, Senin, (15/7/2024) pagi. Massa yang mengatasnamakan aliansi Ikatan Pemuda Pelajar Mahasiswa Karama dan Masyarakat Desa, melakukan orasi dan membentangkan sejumlah spanduk tuntutan di Halaman Kantor, sekitar Pukul 9.00 WITA, pagi tadi. […]
Sekretariat Didatangi Satpol PP Sulbar, PMII Mamuju Duga Ada Upaya Intimadasi
- calendar_month Rabu, 10 Jul 2024
- visibility 13
- 1Komentar
MAMUJU, mekora.id – Pergerakan mahasiswa Islam Indonesia (PMII) cabang Mamuju mengecam dugaan tindakan tidak humanis dan tidak etik, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), bersama sejumlah personil di Sekretariat mereka, pada Jumat, 05 Juli 2024 lalu. Menurut Ketua Cabang PMII Mamuju, Radit, kedatangan Kasatpol PP dan personilnya di Sekretariat di […]
Tingkatkan SDM, Karang Taruna Mamuju Segera Laksanakan Bimtek Media Sosial
- calendar_month Rabu, 3 Jul 2024
- visibility 6
- 1Komentar
MAMUJU, mekora.id – Badan Pengurus Karang Taruna Kabupaten Mamuju, akan menggelar kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) pengelolaan media sosial. Bimtek itu nantinya akan di berikan pada ratusan anggota dari berbagai tingkatan Karang Taruna se-Kabupaten Mamuju. Kegiatan ini rencananya di laksanakan selama tiga hari, mulai 9 – 11 Juli 2024. Untuk Opening Ceremony dan Bimtek akan di […]
Kader Nasdem Ricky Valentino Nyatakan Siap Maju Pilkada Mamuju
- calendar_month Jumat, 21 Jun 2024
- visibility 6
- 0Komentar
MAMUJU, mekora.id – Setelah dinyatakan akan didorong dalam Pilkada Mamuju 2024, kader partai Nasdem Ricky Valentino menyatakan diri siap maju di kontestasi lima tahunan itu. Atas dorongan itu, Ricky Valentino menyebut, telah bertemu dengan pengurus partai Nasdem Mamuju dan Ketua DPW Nasdem Sulbar dalam menghadapi Pilkada Mamuju. “Saya menyatakan sangat siap untuk ikut berkontestasi di […]
GMNI Mamuju Pertanyakan Kinerja Pemkab, Elpiji Langka Setiap Jelang Hari Raya
- calendar_month Kamis, 13 Jun 2024
- visibility 4
- 3Komentar
MAMUJU, mekora.id – Kelangkaan tabung gas elpiji 3 kilogram (3) di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar) kini menjadi atensi, terbaru Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Mamuju turut mendesak pemerintah daerah dalam menstabilkan gas melon itu. Ketua DPC GMNI Mamuju, Adam Jauri mengatakan, kelangkaan itu disebabkan kelalaian Pemerintah Daerah dalam mengantisipasi lonjakan pemakaian khususnya menjelang hari […]
HMM Duga Tambang CV. Azzahra di Kabuloang Pakai Izin Operasi Perusahaan Lain
- calendar_month Kamis, 13 Jun 2024
- visibility 7
- 0Komentar
MAMUJU, mekora.id – Himpunan Mahasiswa Manakarra (HMM) Sulawesi Barat (Sulbar) terus menyoroti tambang galian C yang dikelola oleh CV. Azzahra di Desa Kabuloang, Kabupaten Mamuju. Hasil tambang itu rencananya akan di angkut via laut untuk menunjang proyek Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur (Kaltim). Ketua HMM, Lukman mengatakan, selain tidak memiliki izin wilayah kelola […]
Elpiji 3 Kg di Mamuju Langka, Tembus 30 Ribu Per Tabung
- calendar_month Rabu, 12 Jun 2024
- visibility 6
- 4Komentar
MAMUJU, mekora.id – Elpiji 3 Kg (Kilogram) di Mamuju, Sulawesi Barat, kini sedang langkah dan sulit didapatkan. Akibat kelangkaan tabung hijau itu, warga terpaksa berebut dan mengantri pada sejumlah agen dan penjual untuk mendapatkan tabung 3 kg itu. Salah satu konsumen, Fajar mengatakan, kelangkaan tabung 3 kg itu telah ia rasakan sejak sepekan terakhir. Bahkan […]
HMM Minta Tambang Galian C CV. Azzahra di Kabuloang Diaudit
- calendar_month Sabtu, 8 Jun 2024
- visibility 6
- 2Komentar
MAMUJU, mekora.id – Proses hauling coal tambang di Kabuloang yang dilakukan oleh CV. Azzahra, mulai disorot lantaran menggunakan jalan umum. Menurut Ketua Himpunan Mahasiswa Manakarra (HMM) Sulawesi Barat, Lukman, penggunaan jalan umum sebagai akses muat yang dilakukan oleh CV. Azzahra di Desa Kabuloang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju sangat mengganggu aktivitas dan mobilitas pengguna jalan. Lukman […]
Bawaslu Mamuju Ajak Mahasiswa Hukum Jadi Mitra Awasi Tahapan Pilkada 2024
- calendar_month Jumat, 7 Jun 2024
- visibility 5
- 0Komentar
MAMUJU, mekora.id – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Mamuju melakukan sosialisasi produk hukum kepada Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia (Permahi) di Kota Mamuju, Kamis, (6/6/2024) kemarin. Anggota Bawaslu Mamuju, Zulkifli mengatakan, sosialisasi itu dilakukan dalam rangka pelaksanaan pemilihan kepala daerah serentak 2024. Permahi dianggap sebagai generasi muda yang bisa menjadi mitra bagi Bawaslu. “Tahapan Pilkada serentak 2024 […]


Saluran Whatsapp
Google News
