Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » BNPB Salurkan Bantuan Tunai 150 Juta Untuk Korban Longsor di Mamuju

BNPB Salurkan Bantuan Tunai 150 Juta Untuk Korban Longsor di Mamuju

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Kamis, 30 Jan 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Sementara Bupati Mamuju, Sutinah Suhardi, menyebut bantuan dari BNPB itu akan segera didistribusikan pada masyarakat terdampak bencana tanah longsor di Mamuju.

“Kami sangat mengapresiasi perhatian dan bantuan dari BNPB. Bantuan ini akan segera kami distribusikan kepada masyarakat yang terdampak, terutama di wilayah yang mengalami dampak terparah akibat banjir dan tanah longsor,” kata Sutinah.

Sebelumnya banjir dan longsor di Mamuju, menewaskan empat orang. Peristiwa itu terjadi pada Minggu, 26 Januari 2025 malam. Longsor juga mengakibatkan delapan orang mengalami luka berat dan dirawat di Rumah Sakit.

Saat ini kondisi di titik longsor mulai membaik, petugas gabungan telah membersihkan material longsor di lokasi kejadian.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • M. Khalil Qhibran

    Bantu Ibu 4 Anak Hidup Terkatung-katung di Mamuju, Khalil Qibran SH Janji Sisihkan Gaji Pertamanya

    • calendar_month Jumat, 26 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 45
    • 1Komentar

    Sementara dikunjungi, Reskiana mengatakan tidak bisa berkata apa-apa. Dia mengaku bantuan paket sembako dan sejumlah uang tunai yang diberikan M. Khalil Gibran, menjadi sangat berarti untuk mereka menyambung hidup. “Saya ucapkan banyak terima kasih pak, kebaikan pak Galih biarlah tuhan yang membalas. Bantuan ini menjadi sangat berarti bagi saya dan anak-anak,” kata Reskiana. Dari pengakuan, […]

  • Kadisdikpora Mamuju Murniani

    Disdikpora Mamuju Laksanakan Seleksi Atlet POPDA 2024 Mateng

    • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 31
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju siapkan sejumlah atlet untuk mengikuti Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Sulawesi Barat (Sulbar) 2024, akan dilaksanakan mulai 3-9 Mei, di Mamuju Tengah (Mateng). Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju, Murniani mengatakan, persiapan itu sedang berjalan dengan melaksanakan sejumlah seleksi sejak tanggal […]

  • Rapat Komisi III DPRD Sulbar

    Komisi III DPRD Sulbar dan OPD Bahas Evaluasi APBD 2024 serta Rencana Kerja 2025

    • calendar_month Sabtu, 18 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Saran untuk Meningkatkan PAD Fredy menggarisbawahi perlunya kreativitas dan inovasi OPD dalam mengejar target PAD. “Dinas seperti ESDM, Pekerjaan Umum, dan Lingkungan Hidup memiliki potensi besar dalam menyumbang PAD, asalkan didukung dengan peralatan yang memadai dan langkah inovatif dari OPD terkait,” tambahnya. Rencana Kerja 2025 Rapat kerja ini juga menjadi ajang diskusi antara DPRD dan […]

  • Berkah Tuhan

    Mengalap Berkah Tuhan

    • calendar_month Jumat, 13 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 44
    • 0Komentar

    Padahal sosok yang diharap darinya keberkahan adalah juga mengharap keberkahan dari Allah. Dia juga mencari jalan untuk mendekatkan diri kepada Allah yang memiliki kunci-kunci perbendaharaan keberkahan langit dan bumi. Pada titik tertentu, ngalap berkah kepada sesama makhluk Allah merupakan sikap kerja sama atau sama-sama mendekatkan diri kepada Allah. Ngalap berkah adalah hubungan kerja sama, artinya […]

  • Sandeq 2025

    Sandeq Silumba 2025 Resmi Dibuka, 550 Pelaut Bakal Ramaikan Laut Sulbar

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 52
    • 0Komentar

    POLMAN, Mekora.id – Malam penuh makna menyelimuti Pantai Bahari, Polewali Mandar, saat Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK), secara resmi membuka Sandeq Silumba 2025, Rabu malam (20/8/2025). Di bawah langit senja yang perlahan gelap dan angin pantai yang bertiup pelan, prosesi sakral Makkuliwa digelar. Doa-doa dipanjatkan dari atas perahu Sandeq, dipimpin Pua’ Imam, sebagai tanda […]

  • Pemprov dan Pemkab se Sulbar

    Pemprov dan BI Bertemu Pemkab se Sulbar Bahas Pengendalian Inflasi Jelang Ramadhan

    • calendar_month Kamis, 29 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 37
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar) melakukan pertemuan dengan dengan seluruh pemerintah kabupaten se Sulawesi Barat di Mamuju, Kamis (29/02/2024). Pertemuan itu dikemas dalam High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) membahas sejumlah isu penting termasuk pengendalian inflasi dan percepatan penerapan digitalisasi di […]

expand_less