Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » LPG 3 Kilo di Mamuju Langka, GMNI Minta Penjual Nakal Ditindak

LPG 3 Kilo di Mamuju Langka, GMNI Minta Penjual Nakal Ditindak

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 22 Nov 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, Mekora.id – Beberapa pekan belakangan ini fenomena kelangkaan tabung gas LPG 3 kilogram sangat dirasakan oleh warga Mamuju, pasalnya banyak warga yang mengeluh karena stok ketersediaan gas melon ini susah didapatkan.

Dari data yang diperoleh mekora.id, kelangkaan itu dirasakan akibat stok di pengecer mengalami kelangkaan. Hal itu menyebabkan harga gas 3 kilo melambung hingga mencapai Rp 30 ribu per tabung.

Kelangkaan LPG 3 kilo ini, menyita perhatian dari kalangan Mahasiswa. Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Mamuju, melalui Sekretaris Bidang Kaderisasinya, Retno Aji menyatakan kelangkaan itu harus segera diatasi pemerintah daerah. Sebab itu kebutuhan primer masyarakat.

“Saya meminta agar bagaimana pemerintah segera menyelesaikan permasalahan kelangkaan tabung gas ini, karna fakta di lapangan masyarakat Mamuju saat ini sangat bergantung pada gas LPG,” kata Retno Aji, melalui WhatsApp, Jumat, (22/11/2024).

Menurut kader GMNI Mamuju yang lantang menyuarakan ketertindasan ini, menyebut harga yang melambung ini mencekik kantong masyarakat kecil. Khususnya kalangan menengah ke bawa.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemuda di Mamuju Intip perempuan

    Rekam Wanita Mandi, Pemuda 17 Tahun di Mamuju Dibekuk Polisi

    • calendar_month Rabu, 13 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 35
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Seorang pemuda berumur 17 tahun di Mamuju dibekuk polisi setelah mengintip dan merekam seorang perempuan dewasa yang sedang mandi, di Jl. Andi Makkasau, Mamuju, pada Rabu (13/03/2024). Tersangka mengintip korban melalui celah ventilasi jendela kamar mandi. Pelaku kemudian merekam dan mengambil gambar saat korban sedang manda. Berselang beberapa hari, pelaku kemudian mengirimi […]

  • Pemain persija jakarta marko simic saat tendangan salto

    Manfaat Tomat Ceri untuk Kesehatan dan Cara Tepat Mengonsumsinya

    • calendar_month Selasa, 14 Mar 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Tomat ceri pertama kali dibudidayakan di Amerika Selatan. Jenis tomat ini memiliki ukuran yang lebih kecil dibandingkan tomat biasa. Sehingga bentuknya menyerupai buah ceri. Meski begitu, nutrisi pada tomat ceri tidak jauh berbeda dengan tomat pada umumnya. Beberapa zat yang terkandung di dalam tomat ceri meliputi vitamin A, vitamin C, kalium, kalsium, serta beragam jenis […]

  • Kurir Pakde Mamuju bagi Takjil

    Berkah Ramadan, Komunitas Kurir PakDe Mamuju Bagi-bagi 300 Takjil

    • calendar_month Senin, 17 Mar 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 26
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Komunitas Kurir PakDe Mamuju menggelar aksi berbagi berkah di bulan Ramadan dengan membagikan 300 takjil kepada masyarakat di Jl. Arteri Mamuju, Sulawesi Barat. pada Minggu, (16/3/2025). Komunitas Kurir PakDe Mamuju merupakan komunitas kurir yang bergerak di bidang layanan antar jemput barang. Komunitas ini dibina oleh Andi Dedi dan diketuai oleh Alfarizy, dengan […]

  • Kadisdikpora Mamuju Murniani

    Disdikpora Mamuju Laksanakan Seleksi Atlet POPDA 2024 Mateng

    • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 13
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju siapkan sejumlah atlet untuk mengikuti Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Sulawesi Barat (Sulbar) 2024, akan dilaksanakan mulai 3-9 Mei, di Mamuju Tengah (Mateng). Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Mamuju, Murniani mengatakan, persiapan itu sedang berjalan dengan melaksanakan sejumlah seleksi sejak tanggal […]

  • Abdul Halim dan Pj Gubernu Bahtiar

    RPJPD Sulbar 2025-2045 Disepakati, Abdul Halim : Ini Jadi Kitab Pembangunan Sulbar 20 Kedepan

    • calendar_month Rabu, 24 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 26
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Wakil Ketua II DPRD Sulawesi Barat (Sulbar), Abdul Halim, pimpin rapat paripurna bersama Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin, dalam pembahasan dan pengesahan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Sulbar 2025-2045di Kantor Sementara DPRD  Sulbar, Senin (22/7/2024) malam. Wakil Ketua DPRD Sulbar, Abdul Halim, menyampaikan, DPRD Sulbar dapat […]

  • Tambang-Emas-Ilegal-Kalumpang

    Tambang Ilegal di Kalumpang Jadi Sorotan PKR, Diduga Libatkan Oknum APH

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Beye
    • visibility 17
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Aktivitas tambang emas ilegal di Desa Makkaliki dan Desa Batuisi, Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Mamuju, kian menuai sorotan. Pasalnya, penambangan yang menggunakan alat berat ini dikhawatirkan merusak lingkungan dan merugikan warga lokal. Sejumlah warga mengaku keberatan dengan aktivitas tambang liar tersebut. Mereka menilai para penambang yang menggunakan alat berat lebih diuntungkan, sementara warga […]

expand_less