Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » Mamasa » Rumah Nenek Lansia di Mamasa Hangus Dilalap Si Jago Merah

Rumah Nenek Lansia di Mamasa Hangus Dilalap Si Jago Merah

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 2 Okt 2023
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMASA, mekora.id – Rumah Levina Lola (70) seorang lansia di Limbong Lopi, Kelurahan Tawalian, Kecamatan Mamasa, Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat, dilahap sijago merah hingga rata dengan tanah. Kejadian itu sekitar pukul 16:30 WITA, Senin, (02/10/2023).

Kepala Lingkungan Limbong Lopi, Yohanis menyebut, saat kejadian, Perempuan rentah ini sedang tidak berada dirumah. Dia sedang mencari pakan ternaknya.

Meski warga mencoba memadamkan api dengan alat seadanya, rumah yang terbuat dari bahan mudah terbakar membuat api cepat membesar. Akibatnya satu kios lain ikut terbakar.

“Api diduga berasal dari dapur korban, ikut menghanguskan kios milik ponakannya Madelin (25). Api sudah padam baru petugas pemadam kebakaran tiba dilapangan” katanya.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pendeta di Mamuju gantung diri

    Pendeta di Mamuju Diduga Akhir Hidupnya Setelah Menghilang Tiga Hari

    • calendar_month Selasa, 13 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 22
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Setelah dilaporkan menghilang sejak Jumat, 9 Agustus 2024 lalu. Pendeta bernisial SA (56) di Mamuju ditemukan tidak bernyama di Kebun Jati di Kelurahan Karema, Kota Mamuju. Pada, Senin, (13/8/2024) pagi. Kuat dugaan korban sengaja mengakhiri hidupnya sendiri setelah tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan fisik pada jenazah korban. Dokter forensik Rumah Sakit (RS) Bhayangkara […]

  • Dapur MBG Karossa

    Dapur MBG di Karossa Siap Beroperasi, Akan Layani Lebih Seribu Penerima Manfaat

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 18
    • 0Komentar

    MATENG, Mekora.id – Upaya peningkatan gizi anak sekolah di Kabupaten Mamuju Tengah (Mateng) terus mendapat perhatian serius. Dalam waktu dekat, satu unit Dapur Makanan Bergizi (MBG) yang berlokasi di Kecamatan Karossa akan segera beroperasi untuk melayani ratusan pelajar di wilayah tersebut. Kehadiran dapur ini bertujuan mendukung pemenuhan kebutuhan gizi sehat dan seimbang bagi siswa, sekaligus membantu meningkatkan kualitas […]

  • Pemkab Mamuju Dukungan warga Tolak Tambang Pasir

    Pemkab Majene Bersikap Tegas, Dukung Aksi Warga Tolak Tambang Pasir di Tubo-Salutambung

    • calendar_month Selasa, 20 Mei 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 35
    • 0Komentar

    MAJENE, Mekora.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Majene menyatakan dukungan terhadap sikap warga Desa Salutambung, Kecamatan Ulumanda, yang tegas tolak rencana tambang pasir oleh PT Baqba Lembang Tuho (BLT). Hal ini ditegaskan langsung oleh Wakil Bupati Majene, Andi Rita Mariani, dalam kunjungan dan dialog terbuka yang digelar di Kantor Desa Salutambung, pada Senin (19/5/2025) kemarin. Sikap […]

  • PLTU Mamuju

    Ini Tiga Tuntutan Warga Untuk PLTU Mamuju, Isu Tenaga Kerja Lokal Turut Disuarakan

    • calendar_month Selasa, 3 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Warga sekitar di Dusun Talaba, Desa Belang-belang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat. Mengaku terpaksa memblokade Jalan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Mamuju, karena bosan terus dijanji. Mereka mengaku telah lima kali berunjuk rasa dan hanya mendapati janji untuk penggantian kompensasi atap. Namun setahun menunggu, kompensasi yang dijanjikan tak kunjung terealiasasi. Akibatnya […]

  • Judi Joker di Mamuju

    Kedapatan asyik Main Judi Joker, 3 Pemuda di Mamuju Dibekuk Polisi

    • calendar_month Kamis, 6 Mar 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id –Tiga orang pemuda di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar) dibekuk Tim Reserse Mobile (Resmob) Polresta Mamuju, setelah kepergok main judi kartu joker di salah satu Ruko di Kota Mamuju, pada Kamis, (6/3/2025) dini hari. Dari tangan pelaku, Resmob Polresta Mamuju berhasil mengamankan sejumlah barang bukti masing-masing kartu joker yang digunakan bermain judi, serta sejumlah […]

  • Musrenbang RKPD Mamuju di Papalang

    Bupati Mamuju Sebut Pendidikan dan Kesehatan Jadi Perhatian Pokok di Musrenbang RKPD

    • calendar_month Kamis, 25 Jan 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Bupati Mamuju, Sutinah Suhardi kembali mengatakan, akan mendukung pengembangan sektor pendidikan dan kesehatan dalam program kerjanya. Hal itu disampaikan saat menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Mamuju Tahun 2025, di Papalang, Kamis, (25/1/2024). “Kami berkomitmen untuk meningkatkan aksesibilitas dan kualitas pendidikan serta pelayanan kesehatan di wilayah ini,” […]

expand_less