Tanggul di Tambi Mamuju Jebol, Air Laut Kikis Rumah Warga
- account_circle mekora.id
- calendar_month Senin, 29 Apr 2024
- comment 0 komentar
- print Cetak

Tanggul di Tambi, Kelurahan Mamunyu, Kabupaten Mamuju jebol.
info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.
Selain merendam sejumlah, tanggul ratusan meter juga banyak yang retak dan mengancam ratusan kepala keluarga yang bermukim persis di belakang tanggul.
Warga berharap, Pemerintah Daerah dapat memperhatikan hal itu, lantaran ditakutkan dapat merusak rumah-rumah warga yang berbatasan langsung dengan laut.
“Harapan kami ini bisa diperbaiki oleh Pemda agar tidak sampai menjebol rumah kami,” ungkapnya.
- Penulis: mekora.id


Saluran Whatsapp
Google News
