Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Sempat Viral, Pasien Ditandu 27 Kilometer di Kalumpang Meninggal Dunia

Sempat Viral, Pasien Ditandu 27 Kilometer di Kalumpang Meninggal Dunia

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Kamis, 12 Des 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, Mekora.id – Pasien ditandu sejauh 27 kilometer, Jeri (21) warga Desa Lasa, Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar) yang sempat viral meninggal dunia. Korban menghembuskan nafas terakhir, pada Kamis, (12/12/2024) dini hari, pukul 00.30 WITA.

Pasien ditandu yang meninggal dunia itu disebut kakak kandung korban, Jemi, saat dalam perjalanan untuk dirujuk dari RS Mitra Manakarra Mamuju menuju kota Makassar, pada Selasa, 11 Desember 2024 malam.

“Iya, Ambulance berangkat jam 19.00 WITA dan kabar dari supir Ambulance sekitar jam 00.30 WITA dia meninggal dunia,” kata Jemi.

Kabar duka itu disambut kekecewaan dari keluarga korban, pasalnya menurut Jemi adiknya itu terlambat mendapat penanganan medis. Setelah sebelumnya terbaring selama empat hari dalam perawatan di RS Mitra Manakarra.

“Kami keluarga menilai pelayanan di RS Mitra masih lambat dalam menangani pasien, padahal sudah empat hari dirawat,” ungkap Jemi.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • LKPG DPRD Sulbar di Polman

    DPRD Sulbar ke Polman Untuk Evaluasi LKPJ Gubernur Tentang Stunting dan IPM

    • calendar_month Rabu, 3 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 18
    • 1Komentar

    POLMAN, mekora.id – DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar kegiatan Panitia Kerja untuk mengevaluasi Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Sulbar tahun 2023 terkait dengan Penanganan Stunting dalam Mengukur Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Sulawesi Barat di Dinas Kesehatan Kab. Polman. Selasa, (2/4/2024). Kegiatan ini pimpinan oleh Andi Muslim Fattah, turut hadir Wakil Ketua DPRD Sulbar, Usman […]

  • Pemkot Bontang Gelar Advokasi Program Makanan Bergizi Gratis Anak Sekolah

    Pemkot Bontang Gelar Advokasi Program Makanan Bergizi Gratis Anak Sekolah

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Mekora.id – Komitmen Pemerintah Kota Bontang dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia kembali dibuktikan melalui penyelenggaraan Advokasi Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis. Kegiatan ini digelar pada Jumat (29/08/2025) di Auditorium 3D, dan menjadi salah satu upaya strategis Pemkot dalam memperkuat intervensi gizi anak usia sekolah. Acara diikuti oleh perwakilan satuan pendidikan mulai dari jenjang TK/PAUD, […]

  • Tambang pasir Sungai lariang

    Lima Perusahaan Tambang di Sungai Lariang Dilaporkan ke Polda Sulbar Atas Dugaan Kejahatan Lingkungan

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 123
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Lima perusahaan tambang pasir yang beroperasi di Sungai Lariang, Kecamatan Tikke Raya dan Lariang, Kabupaten Pasangkayu, dilaporkan ke Direktorat Reskrimsus Polda Sulawesi Barat, pada Jumat, (5/12/2025), atas sejumlah dugaan kejahatan lingkungan, Laporan itu dilayangkan oleh Lembaga advokasi Tomakaka Justice Indonesia (TJI), mereka mengatakan laporan tersebut buntut sejumlah aktivitas pertambangan yang diduga ilegal, […]

  • Gerindra Sulbar Sambut Baik Pertemuan Prabowo-Yenny Wahid

    Gerindra Sulbar Sambut Baik Pertemuan Prabowo-Yenny Wahid

    • calendar_month Jumat, 8 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 22
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekor.id – Partai Gerindra Sulawesi Barat (Sulbar) sambut positif pertemuan Prabowo Subianto dan Yenny Wahid, di Rumah Prabowo. Rabu (6/9/2023) malam. Bendahara DPD Partai Gerindra Sulbar Muhammad Ashar mengatakan, andai Yenny memilih gabung dengan Prabowo. Posisi yang ditinggal PKB bisa ditutupi khususnya Jawa Timur. “Sampai saat ini dalam situasi Nasional, belum ada pembicaraan untuk […]

  • Balita hilang di Pulau Saboyang

    Balita 2 Tahun di Pulau Saboyang Hilang Misterius, Sudah Lima Hari Tak Kunjung Ditemukan

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Warga di Pulau Saboyang, Kepulauan Balabalakang, Kabupaten Mamuju, tengah dilanda kecemasan setelah seorang balita bernama Al Fathir (2 tahun 10 bulan) dilaporkan hilang secara misterius. Pasalnya sejak lima hari lalu bocah yang baru mulai lancar berbicara itu tiba-tiba menghilang sejak Senin, 20 Oktober 2025 sore, lalu. Kerabat korban, Rosdiana, menuturkan ponakannya itu […]

  • Kecelakaan Arteri Mamuju

    Tragis! Kabid Riset Bapperida Sulbar Tewas Usai Tabrak Pembatas Jembatan di Arteri Mamuju

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Kecelakaan tragis terjadi di Jalan Veteran Arteri, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, tepat di depan Rumah Sakit Bhayangkara Hoegeng Imam Santoso, Senin (27/10/2025). Peristiwa itu menewaskan Musra Awaluddin, Kepala Bidang Riset dan Inovasi Bapperida Sulawesi Barat (Sulbar). Eks Kepala Bidang Persidangan di DPRD Sulbar itu dinyatakan meninggal dunia tak lama setelah kejadian. Jenazah […]

expand_less