Rekapitulasi Kabupaten Rampung, Tina-Yuki Menang Telak di Pilkada Mamuju
- account_circle mekora.id
- calendar_month Jumat, 6 Des 2024
- comment 4 komentar
- print Cetak

KPU tetapkan hasil rekapitulasi perhitungan suara Pilkada 2024.
info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.
Dari total partisipasi pemilih di Pilkada Mamuju 2024 memcapai 144.370 orang. Dengan total suara sah, sebanyank 140.978, Sementara suara tidah sah sebanyak 3.392.
Dari hasil real count KPU, Pasangan Tina-Yuki menang di semua kecamatan di Kabupaten Mamuju. Masing-masing :
Kecamatan Mamuju
- Tina-Yuki : 17.510 suara
- Ado-Damris : 12.597 suara
Kecamatan Tapalang :
- Tina-Yuki : 7.150 suara
- Ado-Damris : 3.329 suara
Kecamatan Kalukku
- Tina-Yuki : 17.841 suara
- Ado-Damris : 12.021 suara
Kecamatan Kalumpang
- Tina-Yuki : 4.104 suara
- Ado-Damris : 2.462 suara
Kecamatan Papalang
- Tina-Yuki : 9.375 suara
- Ado-Damris : 3.880 suara
Kecamatan Sampaga
- Tina-Yuki : 6.101 suara
- Ado-Damris : 2.290 suara
Kecamatan Tommo
- Tina-Yuki : 8.462 suara
- Ado-Damris : 4.099 suara
Kecamatan Simboro
- Tina-Yuki : 10.734 suara
- Ado-Damris : 6.936 suara
Kecamatan Tapalang Barat
- Tina-Yuki : 3.481 suara
- Ado-Damris : 2.234 suara
Kecamatan Bonehau
- Tina-Yuki : 3.416 suara
- Ado-Damris : 1.680 suara
Kecamatan Balabalakang
- Tina-Yuki : 824 suara
- Ado-Damris : 447 suara
- Penulis: mekora.id


Saluran Whatsapp
Google News
