Kampanye Sehat, AIM-PAS Gaungkan Nilai Pahlawan di Car Free Day Stadion Majene
- account_circle mekora.id
- calendar_month Selasa, 12 Nov 2024
- comment 0 komentar
- print Cetak

Paslon nomor 1, AIM-PAS hadiri Car Free Day Majene.
info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.
Selain itu, AIM-PAS juga bertekad akan membangun sarana dan prasarana olahraga di semua Kabupaten dengan baik. Hal itu agar setiap masyarakat dapat merasakan kesempatan yang sama menikmati ruang terbuka yang sehat.
“Ruang terbuka di Sulawesi Barat sangat perlu ditambah, agar semua masyarakat dapat menikmati suasana asri dan memiliki ruang publik,” lanjut AIM.
AIM menyebut, hal itu telah dilakukan semasa menjabat Bupati Polman. Ruang publik yang cukup dapat membuat masyarakat lebih produktif dan hidup lebih sehat.
“Kita ingin ruang publik ini layak, karena menjadi tempat untuk saling membuka wawasan. Selain manfaat ruang-ruang terbuka juga akan mengurangi stres,” ujarnya.
- Penulis: mekora.id


Saluran Whatsapp
Google News
