Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Jadwal PSU 3 TPS di Mamuju Resmi Ditetapkan, Berikut Jenis dan Jumlah DPT-nya

Jadwal PSU 3 TPS di Mamuju Resmi Ditetapkan, Berikut Jenis dan Jumlah DPT-nya

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 19 Feb 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Jadwal Pemungutan Suara Ulang (PSU) resmi diumumkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mamuju untuk tiga TPS yang di rekomendasi Bawaslu.

Ketua KPU Mamuju, Indo Upe mengatakan, jadwal PSU di tiga TPS tersebut akan berlangsung pada Sabtu 24 Februari 2024 mendatang.

Tiga TPS yang melakukan PSU itu masing-masing, TPS 8 Kelurahan Simboro, Kecamatan Simboro berada di Dapil II Kabupaten Mamuju akan mencoblos lima jenis surat suara (Presiden/Wakil PresidenDPR RIDPDDPRD ProvinsidanDPRD Kabupaten/Kota).

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Timnas Indonesia

    Timnas Tak Gentar Lawan Australia, Hubner Cs Siap Bungkam Tamu di GBK

    • calendar_month Selasa, 10 Sep 2024
    • account_circle Gaga Utama
    • visibility 17
    • 1Komentar

    Mekora.id – Timnas Indonesia akan menjami Australia di ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa, 10 September 2024. Justin Hubner cs tak gentar hadapi tim langganan Piala Dunia tersebut. Bek Timnas, Justin Hubner menegaskan jika dirinya tidak gentar melawan Australia. Justin menyebut skuat Garuda bakal berjuang […]

  • Tenaga Kontrak Bermalam di DPRD Mamuju

    Demi Masuk Data PPPK Paruh Waktu, Guru dan Tenaga Kesehatan Honorer Bermalam di DPRD Mamuju

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 37
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Ratusan tenaga kontrak di Kabupaten Mamuju memilih menginap di Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Mamuju setelah aksi unjuk rasa mereka tidak kunjung mendapat jawaban memuaskan, Senin malam (15/9/2025). Massa aksi yang terdiri dari tenaga kesehatan dan guru honorer ini menuntut agar Pemerintah Kabupaten Mamuju segera mengusulkan formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian […]

  • Ketua IKA SMAN 1 Kalukku

    M. Arsyad Jadi Ketua IKA SMAN 1 Kalukku 2023-2028

    • calendar_month Senin, 13 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – M. Arsyad P. terpilih sebagai Ketua Ikatan Alumni (IKA) SMAN 1 Kalukku periode 2023-2028. Arsyad terpilih dalam pemilihan yang dilaksanakan bersamaan dengan reuni akbar angkatan 1-35 di SMA Negeri 1 Kalukku, Tasiu, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, Sabtu 11 November 2023. Pria yang lebih akrab disapa Acha itu tidak asing buat alumni-alumni SMA […]

  • Bawaslu Mamuju

    Bawaslu Mamuju Tangani 2 Pelanggaran Netralitas ASN

    • calendar_month Minggu, 10 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Bawaslu Kabupaten Mamuju sedang menangani dua kasus pelanggaran netrlitas ASN pada tahapan Pemilu 2024 ini. Koordinator Divisi Hukum, Pencegahan, Parmas dan Humas Bawaslu Mamuju, Zulkifli mengatakan, kedua kasus itu terkait pelanggaran yakni melike postingan salah satu Caleg. “Ditemukan memberikan like pada postingan yang bermuatan calon legislatif tertentu,” ungkap Zulkifli. Kata Zulkifli, Kedua […]

  • Kabag Bin OPS Polda Sulbar, AKBP Muhammad Iqbal

    Polda Sulbar Imbau Warga Tidak Nyalakan Kembang Api dan Lakukan Balap Liar Selama Ramadan

    • calendar_month Jumat, 22 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Polda Sulawesi Barat mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan balap liat dan menyalakan kembang api selama ibadah ramadan 2024 ini. Kabag Bin Ops Polda Sulbar, AKBP Muhammad Iqbal mengatakan, hal itu untuk menjaga sitaasi Kamtibmas dan Kekhusyukan ibadah yang sedang dijalankan. “Kususnya untuk balap liar dan menyalakan kembang api agar tidak dilakukan selama ibadah […]

  • Warga Sumedang Terdampar di Mamuju

    Dua Warga Sumedang Ditemukan Terdampar di Perairan Mamuju

    • calendar_month Selasa, 7 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 29
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Dua orang warga Sumedang, Jawa Barat, ditemukan nelayan terdampar dan terombang-ambing di sekitar perairan Tapalang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, pada, Selasa, (7/1/2025). Menurut laporan polisi, dua warga Sumedang yang terdampar di Mamuju itu bernama Deni Sugita (40) dan Ikbal Fauzi (24). Mereka di temukan oleh nelayan Rahman (40) dalam keadaan terapung di […]

expand_less