Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HUKUM » Aksi Freestyle 4 Remaja di Mamuju Berakhir Diringkus Polisi

Aksi Freestyle 4 Remaja di Mamuju Berakhir Diringkus Polisi

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Keempat pelaku tersebut kini sedang menjalani interogasi di Mapolresta Mamuju untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya.

“Kini para remaja itu masih sementara dilakukan pemeriksaan interogasi kemudian rencana akan di lakukan penilangan dan sepeda motor disita,” kata Ipda Herman.

Dia meminta masyarakat agar tidak meniru dan melakukan aksi freestyle di jalan umum karena sangat berbahaya dan mengganggu arus lalu lintas.

“Kami akan rutin patroli guna mengantisipasi aksi serupa terulang kembali karena dapat membahayakan orang lain, juga mengganggu arus lalu lintas serta meresahkan warga masyarakat pengguna jalan,” tandasnya.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggrek Trichotosia Andreas

    Kenalkan Anggrek Langka Trichotosia Andreas di Mamasa, Pj Gubernur Sulbar Ingin Bangun Industri Dunia

    • calendar_month Senin, 15 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 6
    • 1Komentar

    MAMASA, mekora.id –  Tanaman anggrek di Kabupaten Mamasa, rupanya menyimpan tanaman endemic yang tidak dimiliki negara manapun di dunia. Jenis anggrek langkah dari keluarga Trichotosia tersebut, tumbuh di wilayah bersuhu dingin dengan ketinggian 2000 kaki di atas permukaan laut itu. Anggrek langka ini, ditemukan oleh Andre, pengelola wisata Sawo Tondok Bakaru di hutan Mamasa. Anggrek […]

  • Gempa Sulut

    Gempa Bumi 7,6 Magnitudo Guncang Pulau Karatung, Sulut : BMKG Keluarkan Peringatkan Tsunami

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 1
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Gempa bumi kuat mengguncang wilayah Laut Filipina, Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara (Sulut) , pada Jumat (10/10/2025) pukul 08.43 WIB. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan, gempa tersebut bermagnitudo M7,6 dengan potensi tsunami di beberapa wilayah pesisir Sulawesi Utara dan Papua. Menurut hasil analisis BMKG, episenter gempa terletak di koordinat 7,23° LU dan 126,83° BT, atau sekitar 275 […]

  • BNN Sulbar

    Ketua DPRD Sulbar dan BNN Musnahkan 624 Gram Sabu Asal Malaysia

    • calendar_month Rabu, 29 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 4
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Ketua DPRD Sulawesi Barat (Sulbar), Suraidah Suhardi, menghadiri pemusnahan barang bukti narkoba asal Malaysia yang dilaksanakan oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Sulbar di halaman Kantornya, Jl. AP. Pettarani, Binangan, Mamuju, pada, Rabu, (29/5/2024). Setidaknya ada sebanyak  624,3284 gram narkoba jenis sabu dan obat-obatan daftar G jenis  Trihexyphenidyl (THD) sejumlah 6900 butir (bojek) […]

  • Pidana Pemilu di Mamuju

    Indikasi Pidana Pemilu di Mamuju dan Mateng Masuk Proses Bawaslu

    • calendar_month Senin, 4 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 1Komentar

    Muhammad Subhan mengaku, saat ini proses penanganan dugaan pelanggaran itu telah diproses di tingkat Kabupaten. “Sudah diregister di Bawaslu Kabupaten. Ada indikasi terjadi pidana di dalamnya,” kata Subhan usai menghadiri rapat Pleno KPU Sulbar. Sementara untuk Kabupaten lain, Subhan mengaku pihaknya belum menemukan dugaan pelanggaran lain. “Dari Kabupaten lain belum ada laporan yang kami terima […]

  • Tahanan Polres Polman Meninngal

    Breaking News : Tahanan di Polres Polman Meninggal Dunia Dengan Luka Sekujur Tubuh

    • calendar_month Kamis, 12 Sep 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 4
    • 5Komentar

    Tidak berselang lama setelah kejadian itu, Nasriah mengaku telah dibebaskan dari sel dan mendapati anaknya dalam kondisi mengenaskan. Menurut Nasriah, kondisi mayat korban terdapat luka memar kulit robek di tangan kanan dan punggung. Selain itu Nasriah mengaku, dua tangan korban juga memar, hingga kaki kanan korban juga terdapat luka robek “Punggung dan tangan kanannya terkelupas […]

  • GMNI Mamuju Kecam Pembubaran Ibadah di Tangsel

    GMNI Mamuju Kutuk Tindakan Pembubaran Ibadah di Tangsel

    • calendar_month Kamis, 9 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Selain itu, GMNI Mamuju juga meminta pemerintah daerah dan pemerintah pusat agar segera menindak tegas para pelaku intoleran, hal itu agar kekerasan yang dapat merusak kerukunan antar umat beragama tidak terjadi di masa mendatang. “Kami meminta pemerintah daerah dan pusat agar dapat menjamin kebebasan beragama sesuai dengan maktub Pancasila dan Undang-undang Dasar. Jangan lagi ada […]

expand_less