Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » LIFESTYLE » Wisata & Travel » Air Panas Tahaya-haya Memprihatinkan, GMNI Mamuju Lakukan Baksos

Air Panas Tahaya-haya Memprihatinkan, GMNI Mamuju Lakukan Baksos

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 30 Okt 2023
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

“Kami sangat prihatin dengan kondisi yang ada di tempat Wisata ini, hanya jalan setapak dan batang pohon kelapa yang lapuk,” kata Adam, Senin (30/10/2023).

Melalui gerakan itu, GMNI Mamuju ingin memantik perhatian pemerintah daerah untuk objek wisata yang telah lama terabaikan itu.

Adam mengatakan, objek wisata dengan nama lokal Wai Panas Managallang ini memiliki nilai sejarah yang jadi nilai tambah.

“Gerakan Advokasi yang kami lakukan di Tahaya-haya sudah terhitung satu tahun. Melalui Gerakan Bakti Sosial ini kami berharap dapat mengetuk pintu hati Pemerintah Daerah Tingkat 1 dan 2. Kami ingin ini menjadi gerakan kampanye pemerintah dan masyarakat secara umum dapat bergotong-royong untuk memperhatikan dan mengembangkan destinasi Wai Panas Managallang yang ada di Lingkungan Tahaya-haya,” pungkas Adam.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Demo Kemenag Sulbar

    Dugaan Perilaku Amoral di Kemenag Sulbar, Mahasiswa Desak Pelaku Segera Diadili

    • calendar_month Jumat, 8 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ketegangan massa aksi tersebut mereda, setelah Binmas Umum yang mengaku sebagai Pelaksana harian (Plh) Kepala Kanwil Kemenag Sulbar, I Nyoman Aryadi, menemui massa. Dalam penjelasannya, I Nyoman mengatakan, saat ini Kepala Kanwil Kemenag Sulbar sedang berangkat ke Jakarta untuk memberi klarifikasi perihal kasus tersebut. Meski begitu, ia mengatakan belum bisa mengambil keputusan seperti apa hal […]

  • Kades Tanambuah

    Pekan Depan, Inspektorat Mamuju Turunkan Tim Audit Usut Dugaan Korupsi Kades Tanambuah

    • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 39
    • 0Komentar

    “Kami telah berkomunikasi dengan Camat dan akan memfasilitasi pemerintahan dibawa untuk melengkapi dokumen-dokumen yang kami butuhkan,” jelasnya. Sementara untuk dugaan kasus pemotongan bantuan sosial, pihak Inspektorat juga akan melakukan pemeriksaan kembali. Hal itu menyusul sejumlah laporan masyarakat yang mengaku belum menerima bantuan itu, meski sebelumnya telah ditangani aparat kepolisian. “Semua itu akan kita minta keterangan, […]

  • Ketua DPRD Sulbar

    Ketua DPRD Sulbar Harap Rekonstruksi Gedung Baru Segera Rampung.

    • calendar_month Rabu, 28 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 14
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) Suraidah Suhardi bersama Ketua Komisi II, Sudirman, mengecek progres pembangunan Gedung DPRD Sulbar, Selasa (27/02/2024). Menurut Suraidah, peninjauan itu dilakukan untuk memonitoring pembangunan agar selesai sesuai target. “Saya sengaja mengunjungi langsung ke lokasi untuk mengecek progres sekaligus memberikan semangat kepada Konsultan Perencanaan dan […]

  • APBD Sulbar 2026 disepekati

    APBD 2026 Alami Penurunan, DPRD dan Pemprov Sulbar Bahas Strategi Hadapi Tantangan Fiskal

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat paripurna dalam rangka penyampaian surat keputusan pimpinan DPRD terkait penyempurnaan dua Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda), yakni Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2024 dan Ranperda Perubahan APBD Tahun Anggaran 2025, Senin (9/9/2025). Rapat yang berlangsung di Ruang Paripurna DPRD Sulbar itu […]

  • Jembatan mangkrak di Salutiwo

    Warga Salutiwo Bonehau Tuntut Janji Perusahaan Sawit Selesaikan Jembatan yang Mangkak 3 Tahun

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 26
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Jembatan penghubung antara Dusun Saluapa dan Desa Salutiwo, Kecamatan Bonehau, Mamuju, hingga kini belum juga diperbaiki. Padahal kerusakan jembatan tersebut disebut akibat tindakan perusakan yang diduga dilakukan secara sengaja oleh pihak Koperasi Dimensi Mandiri Tani. Warga menyebut, pihak koperasi yang dikelola salah satu perusahaan sawit pernah berjanji akan membangun kembali jembatan tersebut […]

  • Sutinah Daftar Nasdem

    Sutinah Kembalikan Formulir Balon Bupati Mamuju ke Partai Nasdem

    • calendar_month Selasa, 7 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 30
    • 1Komentar

    Ditanya soal wakil, Sutinah menjawab saat ini masih melakukan survei pada tujuh figur. Setelahnya baru akan melihat hasil survei yang ada. “Wakil belum, saat ini masih dalam tahap survei. Ada tujuh orang yang masuk dalam survei kami,” ujar Sutinah Sementara Ketua DPD Nasdem Kabupaten Mamuju, Yudiaman mengatakan, saat ini partai telah menerima enam orang pendaftar […]

expand_less