AIM PAS di Anreapi : Saya Tidak Pernah Kalah Disini
- account_circle mekora.id
- calendar_month Jumat, 18 Okt 2024
- comment 2 komentar
- print Cetak

Calon Gubernur Sulbar, nomor urut 1, Andi Ibrahim Masdar (AIM) kampanye di Desa Kelapa Dua, Kecamatan Anreapi, Polman.
info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.
Untuk itu, dia berharap masyarakat di Anreapi menjadi contoh kekuatan basis dukungannya di Pilgub Sulbar. Sebab kata AIM, selama menjalani Pilkada Mantan Bupati Polman ini selalu menang di wilayah itu.
“Belum pernah saya kalah dalam pemilihan di Anreapi, itu karena masyarakat disini benar-benar bersatu untuk melanjutkan program-program yang langsung ke masyarakat. Olehnya itu mari buat Anreapi sebagai salah satu basis kekuatan AIM PAS,” pungkasnya.
- Penulis: mekora.id


Saluran Whatsapp
Google News
