Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HUKUM » Kriminal » Terkuak, Pelajar di Topore Mamuju Dibunuh Teman, Dendam Sering Diejek

Terkuak, Pelajar di Topore Mamuju Dibunuh Teman, Dendam Sering Diejek

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 10 Mei 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Penemuan mayat seorang pelajar FH (18) di pinggir jalan di Desa Topore, Kecamatan Papalang, Kabupaten Mamuju, pada Kamis kemarin, membuat warga sekitar geger. Kejadian itu awalnya dikira korban kecelakaan. namun banyaknya darah di tubuh korban membuat warga curiga.

Benar saja, setelah diperiksa di Puskesmas kondisi korban penuh dengan luka tusukan. Sebanyak 28 luka tusukan ditemukan di sekujur tubuh korban, 11 diantaranya dibagian punggung sedang lainnya di leher, lengan, hingga wajah korban.

Dari kejadian itu, polisi langsung bergerak cepat melakukan penyidikan. Hanya butuh waktu lima jam bagi polisi untuk menangkap dan mengungkap motif pembunuhan pelajar SMK itu. Kapolresta Mamuju, Kombes Pol Iskandar mengatakan, pelaku merupakan sahabat dari korban di SMK.

Dari pengakuan pelaku, pembunuhan itu dilakukan lantaran dirinya sering dirundung saat di sekolah. Akibatnya pelaku merasa tersinggung dan dendam. Puncak kekesalan pelaku pun terjadi saat keduanya sedang memasang Air Conditioner (AC) di Sekolah.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar

    Apkasindo Perjuangan Gugat Harga Sawit di Sulbar, Minta DPRD Panggil Perusahaan  

    • calendar_month Selasa, 18 Feb 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 20
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id –  Asosiasi Petani Kelapa Sawit (Apkasindo) Perjuangan dari tiga daerah di Sulawesi Barat (Sulbar), menggugat harga kelapa sawait yang anjlok da  merugikan petani pada DPRD Sulbar. Pertemuan itu berlangsung di Ruang Komisi II, pada Selasa, (18/2/2025). Ketua DPD Apkasindo Perjuangan Kabupaten Mamuju, Bustan P, menyampaikan selepas pemerintahan Gubernur pertama, tata kelola niaga sawit […]

  • Pj Gubernur Bahtiar Baharuddin

    Begini Reaksi DPRD Sulbar Saat Terima Jawaban Pj Gubernur Bahtiar atas Nota Keuangan Ranperda APBD Perubahan 2024

    • calendar_month Rabu, 28 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 12
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – DPRD Sulawesi Barat (Sulbar) mengadakan Sidang Paripurna, untuk mendengarkan jawaban Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Bahtiar Baharuddin, terhadap pemandangan umum Fraksi-Fraksi DPRD atas Nota Keuangan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD Perubahan 2024, pada Selasa (27/08/2024). Dalam sidang tersebut, Bahtiar menegaskan beberapa poin penting terkait perubahan APBD. Salah satunya adalah fokus untuk meningkatkan pertumbuhan […]

  • Listrik Gratis Sulbar

    171 Rumah Tangga di Sulbar Terima Bantuan Listrik Gratis

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Sebanyak 171 rumah tangga di Sulawesi Barat (Sulbar) menerima bantuan listrik gratis. Bantuan itu sebagian besar berada di Kabupaten Polewali Mandar sebanyak 83 kepala keluarga. Bantuan itu menyasar masyarakat yang kurang mampu melalui skema Listrik Hemat dan Murah atau LHM. Bantuan listrik gratis ini diserahkan secara simbolik di ruang Kantor Gubernur Sulbar, […]

  • Pria Kanada Menikah di Mamasa

    Pria Asal Kanada Nikahi Gadis di Mamasa, Awalnya Dikenal Melalui Aplikasi

    • calendar_month Kamis, 13 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 28
    • 0Komentar

    MAMASA, mekora.id – Seorang pria warga negara Kanada, Rian Robert Mason, datang di Mamasa untuk menikahi pujaan hatinya bernama Genesis Geovani. Pernikahan pria Kanada itu berlangsung di Gereja Toraja Mamasa (GTM) Jemaat Ebenhaezer Sodangan, Desa Buntu Malangka, Kecamatan Buntu Malangka, Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat (Sulbar). Pada Selasa, 11 Juni 2024 lalu. Menurut Genesis Geovani, awal […]

  • Ditutup, Kontingen Sulbar Raih 3 Medali di Palembang

    Ditutup, Kontingen Sulbar Raih 3 Medali di Palembang

    • calendar_month Senin, 4 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 31
    • 0Komentar

    PALEMBANG, mekora.id – Pekan Olahraga pelajar Nasional (POPNAS) XVI Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) resmi ditutup, minggu (03/09/2023) malam. Diklasmen akhir, kontingen Sulawesi Barat (Sulbat) raih 3 medali. Berada di peringkat 23 dari dari 34 Provinsi yang mengikuti Popnas XVI Palembang. Tiga raihan medali Sulbar itu, emas disumbang dari pelari Ainul Yakin di nomor 5000 meter, […]

  • Ketua BMI Sulbar di Rekarnas 2025

    Hadiri Rakernas Bogor, BMI Sulbar Siap Wadahi Sikap Politik Generasi Muda

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Lima kader Banteng Muda Indonesia (BMI) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) hadir dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) BMI yang berlangsung di Bogor, Jawa Barat, pada 21–23 November 2025. Ketua BMI Sulbar, Abdul Halim, mengatakan Rakernas tahun ini secara khusus membahas peran strategis generasi muda dalam pembangunan bangsa. Ia menegaskan, BMI sebagai wadah perjuangan […]

expand_less