Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Bawaslu Polman Dilaporkan Mantan Bawahan, Dituding Bermain Dalam Existing Panwascam

Bawaslu Polman Dilaporkan Mantan Bawahan, Dituding Bermain Dalam Existing Panwascam

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 8 Mei 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Sejumlah existing Panwascam se-Kabupaten Polewali Mandar (Polman) melaporkan dugaan penyalahgunaan wewenang yang dilakukan oleh Komisioner Bawaslu Polman ke Bawaslu Sulawesi Barat, pada Selasa (7/5/2024) kemarin.

Koordinator existing se-Kabupaten Polman, Malik mengatakan, sejumlah kejanggalan dalam proses evaluasi kinerja terjadi yangi saat melakukan evaluasi kinerja Panwascam.

Tudingan permainan dan penyalahgunaan wewenang oleh para Komisioner menurut Malik paling tampak, ketika hanya 13 orang dari 36 Panwascam yang lulus existing.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lewat Workshop Inovasi Daerah, Bontang Siapkan Transformasi Menuju Kota Kompetitif

    Lewat Workshop Inovasi Daerah, Bontang Siapkan Transformasi Menuju Kota Kompetitif

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle zul
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Mekora.id – Komitmen mewujudkan Kota Bontang yang lebih maju, sejahtera, dan berkelanjutan kembali ditegaskan melalui penyelenggaraan “Workshop Inovasi Daerah Kota Bontang Tahun 2025”. Kegiatan yang diinisiasi Badan Perencanaan, Penelitian, dan Pengembangan Daerah (Bapperida) ini resmi dibuka oleh Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris, mewakili Wali Kota, Selasa (29/7/2025) pagi di Auditorium Taman 3D, Jalan Awang […]

  • Cabup Mamuju ADAMI (Ado-Damris)

    ADAMI : Mamuju Baru Jalan Tidak di Tempel-Tempel, ASN Tidak di Tekan-tekan

    • calendar_month Selasa, 24 Sep 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 17
    • 3Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Calon Bupati Mamuju nomor urut 2, Ado Mas’ud mengatakan koalisi “Mamuju Baru” yang ia gagas bersama Calon Wakil Bupatinya H. Damris, (ADAMI) bahwa jalan tidak akan ditempel-tempel dan ASN tidak di tekan-tekan. Pernyataan Ado Mas’ud itu ditegaskan bersama H. Damris dalam konferensi pers setelah pengundian nomor urut yang dilaksanakan KPU Mamuju, di […]

  • Deklarasi Pemilu Damai di Sulbar

    Seruan Pemilu Damai  2024  Turut Datang Dari Sulawesi Barat

    • calendar_month Selasa, 28 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 36
    • 2Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Deklarasi Pemilu damai 2024 di Sulawesi Barat diserukan oleh Forkopimda untuk mewujudkan Pemilu yang aman, tertib dan berintegritas di Aula Graha Sandeq, Mamuju. Selasa (28/11/2023). Deklarasi itu dihadiri berbagai lembaga tingkat provinsi, partai politik, KPU, Bawaslu, dan Instansi vertikal di Sulawesi Barat. Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Zudan Arif Fakrulloh, melalui meeting zoom […]

  • Alat Deteksi Gempa Sulbar

    Sekwan DPRD Sulbar Uji Coba Alat Pendeteksi Gempa Dari Jepang

    • calendar_month Sabtu, 2 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 24
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Perusahaan pembuat teknologi pendeteksi getaran IMV Corporation bersama lembaga kerja sama sosial dari Jepang Japan International Cooperation Agency (JICA) melakukan uji coba alat pendeteksi gempa di Kantor Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Sulbar di Jl. Pattana Endeng, Mamuju, Jumat (01/03/2024). Divisi Bisnis IMV Corporation, Yasuhiro Okuda dan Nori Hamada bersama ahli pengembangan penelitian […]

  • Rekomendasi PAN Sulbar

    Diam-diam PAN Keluarkan Rekomendasi 2 Nama Untuk Pilgub Sulbar

    • calendar_month Selasa, 14 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Rekomendasi Partai Amanat Nasional (PAN) untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Barat (Sulbar) kini sudah menemui titik terang. Kata Ketua Badan Pemenangan Pemilu DPW PAN Sulbar, Munandar Wijaya mengatakan, DPP partainya telah mengeluarkan dua namanya untuk bakal calon kepala daerah (Cakada). Nama tersebut yakni, Prof Husain Syam (PHS) dan Ketua DPW PAN Ramlan […]

  • Pelanggaran Netralitas ASN di Majene

    Majene Jadi Wilayah Pelanggaran Netralitas ASN Tertinggi di Sulbar

    • calendar_month Sabtu, 9 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Kabupaten Majene jadi wilayah dengan pelanggaran netralitas ASN selama proses tahapan Pemilu 2024. Menurut Komisioner Divisi Penindakan Bawaslu Sulawesi Barat, Muhammad Subhan, dari total 21 kasus netralitas ASN di Sulawesi Barat. 15 diantaranya terjadi di Majene. Sedangkan lainnya 3 di Polewali Mandar, 2 ASN Pemprov, dan 1 dari Pasangkayu. “Dari 15 kasus […]

expand_less