Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Jelang Pencoblosan, Bawaslu Sulbar Ungkap 655 TPS Rawan Kecurangan

Jelang Pencoblosan, Bawaslu Sulbar Ungkap 655 TPS Rawan Kecurangan

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Minggu, 11 Feb 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Badan Pengawas Bawaslu (Bawaslu) Sulawesi Barat (Sulbar) mengumumkan 655 Tempat Pemungutan Suara (TPS) kategori rawan mengalami kecurangan pada Pemilu 2024.

Hal itu diungkapkan oleh Kepala Bagian (Kabag) Pengawasan dan Humas Bawaslu Sulbar, Muh. Darwis, saat melakukan sosialisasi pengawasan partisipatif bersama sejumlah media massa di Mamuju, Minggu (11/02/2024).

Jumlah tersebut tersebar pada seluruh kabupaten di Sulbar masing-masing, Mamasa 182 TPS, Polman 168 TPS, Mamuju 102 TPS, Majene 83 TPS, Pasangkayu 64 TPS, dan Mamuju Tengah 56 TPS.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekda Mamasa Kabur

    Diperiksa Berjam-jam, Sekda Mamasa “Kabur” Saat Ditanya Dugaan Korupsi APBD 2023

    • calendar_month Rabu, 25 Jun 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 29
    • 5Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Mamasa, Muhammad Syukur, menghindar dari kejaran wartawan usai menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Barat (Sulbar), Rabu sore (25/6/2025). Muhammad Syukur keluar dari Gedung Kejati Sulbar sekitar pukul 18.01 WITA usai menjalani pemeriksaan selama berjam-jam. Namun, saat ditanya sejumlah awak media, ia langsung menuju mobil Pajero putih […]

  • Pelabuhan Tanjung Silopo

    Pelabuhan Tanjung Silopo Mulai Beroperasi 9 Desember 2023, Jadi Penghubung Sulbar-Malaysia

    • calendar_month Sabtu, 30 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 57
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Pelabuhan Tanjung Silopo di Kecamatan Binuang, Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat. Akan mendapatkan fasilitas tambahan berupa jaringan internet dan listrik dari Pemprov. Hal tersebut dikatakan oleh Kepala Dinas Perhubungan Sulbar, Maddareski, saat melakukan rapat pemantapan pelayaran perdana Pelabuhan Tanjung Silopo, di Mamuju, Selasa, (26/09/2023). Menurutnya penambahan fasilitas ini penting untuk menunjang rencana […]

  • Kepala Kantor Kemenag Mamuju, Mustafa Tanggali

    Terkait Dugaan Pungli Transportasi Jamaah Haji, Kemenag Mamuju Sebut-sebut Baznas

    • calendar_month Senin, 3 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 338
    • 273Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Dugaan pungukutan liar (Pungli) di Kemeneterian Agama (Kemenag) Kabupaten Mamuju terkait biaya transportasi jamaah haji dari Mamuju ke Makassar sedang berada dalam penanganan Kejaksaan Negeri (Kejari) Mamuju. Kasi Intelijen Kejari Mamuju, Baharuddin mengatakan, kasus dugaan Pungli biaya haji di Kemenag Mamuju tersebut dilaporkan dan sedang dalam proses. “Iya benar, ada laporan masuk […]

  • Daftar Kekayaan Cagub dan Cawagub Sulbar 2024

    Yuk, Intip Kekayaan 4 Paslon Cagub dan Cawagub di Pilkada Sulbar 2024

    • calendar_month Sabtu, 5 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 34
    • 2Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Tahapan kampanye kini sedang dilakukan oleh Pasangan Calon (Paslon) calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Sulawesi Barat (Sulbar) 2024. Namun menarik untuk kita intip, berapa harta kekayaan Cagub dan Cawagub Sulbar yang telah dilaporkan ke LHKPN. Berdasarkan data dari situs  Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), para Paslon Cagub dan Cawagub […]

  • DPW PPP Sulbar

    Ketua DPC PPP Mamuju Membelot ke Cagub Lain, PPP Sulbar : Segera Diproses

    • calendar_month Minggu, 13 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pasca pernyataan Ketua DPC PPP Kabupaten Mamuju, menyatakan membelot mendukung Paslon lain di Pilkada Sulbar 2024 di tanggapi oleh Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PPP Sulawesi Barat. Sekretaris DPW PPP Sulawesi Barat, Ahmad Fauzi Arief Lopa, mengaku menyayangkan perilaku dari ketua DPC PPP Kabupaten Mamuju itu. Dia menyebut hal itu tentu menjadi sorotan. […]

  • Polresta Mamuju

    Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa 500 Juta, Kades Tanambuah Menghilang Usai Pamit Salat Jumat

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 26
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Tersangka kasus dugaan korupsi Dana Desa sebesar Rp500 juta, MN, yang merupakan Kepala Desa Tanambuah, Kecamatan Sampaga, Kabupaten Mamuju, dilaporkan menghilang usai menjalani pemeriksaan di Unit Tipikor Polresta Mamuju, Jumat (21/11/2025). Menurut informasi, tersangka sempat diperiksa selama sekitar 30 menit. Namun, ketika memasuki waktu salat Jumat, tersangka bersama kuasa hukumnya meminta izin […]

expand_less