Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Update Longsor Mamuju Tengah : Trans Sulawesi Masih Lumpuh, Kendaraan Kecil Dialihkan ke Jalur Alternatif

Update Longsor Mamuju Tengah : Trans Sulawesi Masih Lumpuh, Kendaraan Kecil Dialihkan ke Jalur Alternatif

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Sabtu, 21 Jun 2025
  • comment 2 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, Mekora.id – Longsor yang melanda Kabupaten Mamuju Tengah pada Jumat (20/6/2025) sore, hingga kini masih menutup akses Jalan Trans Sulawesi yang berada di Dusun Salubarana, Desa Lara, Kecamatan Karossa.

BPBD Mamuju Tengah melaporkan, hingga pada Jumat tengah material longsor sejauh 100 meter masih menggenangi Jalan Trans Sulawesi di Salubarana, Desa Lara. Itu mengakibatkan arus lalu lintas lumpuh total.

“Akibat curah hujan tinggi sejak jam 12 siang tadi hingga pukul 10.00 malam mengakibatkan longsor sekitar 100 meter dan menutup Jalan Trans Sulawesi di Salubarana,” kata Kepala BPBD Mamuju Tengah, Sigit Dwi Hastono, Sabtu (21/6/2025) dini hari.

Akibatnya kendaraan roda enam atau lebih untuk sementara tidak bisa melintas, pengendara yang ingin bepergian melalui jalur ini diimbau agar menunda perjalanan. Khususnya dari arah Pasangkayu menuju Mamuju, dan arah sebaliknya.

“Arus transportasi dari Mamuju menuju Mamuju Tengah, Pasangkayu, dan ke Palu macet total. Kendaraan roda enam atau lebih, seperti truk, bus, angkutan BBM, saat ini tidak bisa bergerak,” lanjutnya.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ditikam gegara jaringan Ngelag

    Pria di Mamuju Tikam Rekannya Gegara Jaringan Ngelag Saat Asyik Main Mobile Legend

    • calendar_month Kamis, 1 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Seorang pria di Mamuju, Sulawesi Barat, bernama Adzaria (21), terpaksa digelandang ke kantor Polisi. Hal itu setelah dia menikam rekannya sendiri bernama Ismail (21) gegara jaringan Ngelag saat sedang asyik bermain mobile legend. Rabu, (31/7/2024). Menurut keterangan Kasat Reskrim Polresta Mamuju, Kompol Jamaluddin, kejadian itu bermula saat korban dan pelaku bersama sejumlah […]

  • Listrik Gratis Sulbar

    171 Rumah Tangga di Sulbar Terima Bantuan Listrik Gratis

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Sebanyak 171 rumah tangga di Sulawesi Barat (Sulbar) menerima bantuan listrik gratis. Bantuan itu sebagian besar berada di Kabupaten Polewali Mandar sebanyak 83 kepala keluarga. Bantuan itu menyasar masyarakat yang kurang mampu melalui skema Listrik Hemat dan Murah atau LHM. Bantuan listrik gratis ini diserahkan secara simbolik di ruang Kantor Gubernur Sulbar, […]

  • AIM PAS di Mamuju

    Roadshow di Mamuju, AIM-PAS Dapati Keluhan Para Nelayan

    • calendar_month Senin, 4 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Ratusan warga di Mamuju, berbondong-bondong menghadiri kampanye terbatas Cagub dan Cawagub nomor urut 1, Andi Ibrahim Masdar dan Asnuddin Sokong (AIM-PAS), Senin, (4/11/2024). Kampanye dengan roadshow itu dilaksanakan AIM-PAS di sejumlah titik. Kampanye diawali di Kelurahan Sinyonyoi, Kecamatan Kalukku, yang disambut hangat oleh warga. Sementara di titik kedua berlangsung di Kota Mamuju, […]

  • Kendaraan Dinas Isi BBM Subsidi di Mamuju

    Mobil Plat Merah di Mamuju Jadi Sorotan GAMKI Lantaran Diduga Isi BBM Subsidi

    • calendar_month Senin, 18 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Salah satu SPBU di Kota Mamuju, Sulawesi Barat, disoroti Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI). Hal itu setelah sebuah mobil ber plat merah kedapatan mengisi bahan bakar (BBM) subsidi jenis Solar. Sekretaris GAMKI Cabang Mamuju, Ivandri D Sikobon, mengatakan pengisian mobil ber plat merah itu hal yang tidak bisa ditoleransi. Pasalnya pengisian BBM […]

  • Kepala Kantor Kemenag Mamuju, Mustafa Tanggali

    Terkait Dugaan Pungli Transportasi Jamaah Haji, Kemenag Mamuju Sebut-sebut Baznas

    • calendar_month Senin, 3 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 378
    • 273Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Dugaan pungukutan liar (Pungli) di Kemeneterian Agama (Kemenag) Kabupaten Mamuju terkait biaya transportasi jamaah haji dari Mamuju ke Makassar sedang berada dalam penanganan Kejaksaan Negeri (Kejari) Mamuju. Kasi Intelijen Kejari Mamuju, Baharuddin mengatakan, kasus dugaan Pungli biaya haji di Kemenag Mamuju tersebut dilaporkan dan sedang dalam proses. “Iya benar, ada laporan masuk […]

  • Siluet Lelaki Kampung Meniti Karir ‘Seragam Cokelat’

    Siluet Lelaki Kampung Meniti Karir ‘Seragam Cokelat’

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 60
    • 0Komentar

    Dua anak lelaki bersaudara dari kampung Salubua berjuang hidup hingga jadi polisi MAMUJU, Mekora.id – Warga kampung jauh itu membangun rumah di bawah kaki bukit. Di kampung itu nyaris tak ada daratan yang memadai untuk dijadikan pemukiman. Tapi meski seolah tersampir di lereng perbukitan, kini 50 Kepala Keluarga (KK) tetap hidup rukun, tenteram di antara […]

expand_less