Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Nasional » 10 Anggota Komisi Reformasi Polri Dilantik Presiden Prabowo

10 Anggota Komisi Reformasi Polri Dilantik Presiden Prabowo

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Usai pengucapan sumpah, Jimly menandatangani berita acara pelantikan. Presiden kemudian menyalami seluruh anggota komisi yang baru dilantik.

Acara tersebut turut dihadiri sejumlah pejabat tinggi negara, di antaranya Menko Polkam Djamari Chaniago, Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, Menko Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono, Menko Pangan Zulkifli Hasan, Menko PMK Pratikno, Menteri Luar Negeri Sugiono, Mensesneg Prasetyo Hadi, serta Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Agus Andrianto.

Pembentukan Komisi Reformasi Polri merupakan salah satu janji politik Presiden Prabowo untuk mempercepat agenda reformasi kelembagaan di tubuh Polri, menyusul berbagai desakan publik yang mencuat sejak Agustus 2025.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kesbangpol Salurkan Bantuan Parpol Rp735 Juta, Wawali Tekankan Transparansi dan Stabilitas Politik

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle zul
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Mekora.id – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Bontang menyalurkan bantuan keuangan partai politik tahun anggaran 2025. Kegiatan yang berlangsung di Pendopo Rumah Jabatan Wali Kota pada Rabu (17/9/2025) itu diawali dengan lantunan Pancasila bersama. Suasana khidmat terasa saat seluruh undangan menyuarakan sila demi sila, yang dimaknai bukan hanya sebagai hafalan, melainkan pedoman hidup […]

  • Komisi II DPRD Sulbar ke PT MARS Indonesia Makassar

    Komisi II DPRD Sulbar Kunjungi Perusahaan di Makassar Bahas Pengembangan Komoditi

    • calendar_month Rabu, 22 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 2Komentar

    MAKASSAR, mekora.id – Komisi II DPRD Sulawesi Barat (Sulbar) baru saja melaksanakan kunjungan kerja ke kantor PT. Mars Sy bioscience Indonesia, di Kota Makassar, untuk membahas prospek pengembangan komoditi perkebunan di wilayah Sulawesi Barat. Selasa, (21/05/2024). Kunjungan dipimpin langsung oleh Ketua Komisi II DPRD Provinsi Sulawesi Barat, H. Sudirman didampingi Wakil Komisi II, Firman Argo […]

  • GMNI Mamuju Kecam Pembubaran Ibadah di Tangsel

    GMNI Mamuju Kutuk Tindakan Pembubaran Ibadah di Tangsel

    • calendar_month Kamis, 9 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Selain itu, GMNI Mamuju juga meminta pemerintah daerah dan pemerintah pusat agar segera menindak tegas para pelaku intoleran, hal itu agar kekerasan yang dapat merusak kerukunan antar umat beragama tidak terjadi di masa mendatang. “Kami meminta pemerintah daerah dan pusat agar dapat menjamin kebebasan beragama sesuai dengan maktub Pancasila dan Undang-undang Dasar. Jangan lagi ada […]

  • AIM Maju Pilkada Sulbar

    Disambut Massa, AIM-Asanudin Sokong Pastikan Maju Pilgub Sulbar Daftar ke KPU Besok

    • calendar_month Selasa, 27 Agt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 3
    • 1Komentar

    “Kita sudah mengirim LO untuk memasukan surat ke KPU Sulbar, besok pagi berangkat dari Polman langsung ke KPU,” ungkap Abdul Rahman. Selain itu, pasangan calon AIM dan Asanuddin Sokong juga disebut bermodalkan tiga partai pendukung. Partai-partai itu yakni, PKB (3 kursi), PPP (1 kursi), dan Partai Perindo (non parlemen). Meski masih menanti kepastian dari PDIP, […]

  • Polsek Tommo

    Tiga Karyawan Swasta di Tommo Diringkus Polisi Karena Sabu-sabu

    • calendar_month Kamis, 7 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Tiga orang pria yang bekerja sebagai karyawan swasta, diringkus Polisi atas dugaan penyalahgunaan narkotika jenis sabu-sabu, di Tommo, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, Kamis (7/12/2023). Menurut Kapolsek Tommo, Ipda Kasmuddin Patma, ketiganya masing-masing Jhoni N (43), Sutomo (28), dan Haeril (35), berdomisili di Tommo. Ketiga pelaku itu ditangkap Polisi di Jalan Poros Tommo […]

  • Demo warga Kalukku

    Kemenangan Rakyat Kalukku Melawan Ancaman Tambang Pasir

    • calendar_month Sabtu, 26 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mereka khawatir jika tambang pasir di Sungai Kalukku beroperasi akan berdampak buruk pada perkampungan di dua Desa. Pasalnya kata Budi, sejak bertahun-tahun kampung mereka telah terancam abrasi sungai. Ketika banjir datang perlahan air mengikis area perkampungan, sehingga saat ini kampung mereka kini berada di bibir sungai. “Sejak awal kami mendengar adanya izin tambang pasir, kami […]

expand_less