Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » Tak Ditemui Gubernur Sulbar, Massa Aliansi Tolak Tambang Dirikan Tenda

Tak Ditemui Gubernur Sulbar, Massa Aliansi Tolak Tambang Dirikan Tenda

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 5 Mei 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Padahal kata warga, penolakan tambang pasir itu dilakukan lantaran mengancam mata pencaharian mereka, hingga pemukiman yang semakin terkikis abrasi sungai.

“Kalau kampung kami dirusak, kemana lagi warga harus mencari tempat tinggal?. Kemana warga mencari nafkah untuk menghidupi anak-istrinya?,” ungkap Sulkarnain.

Ia juga menyayangkan sikap Gubernur Sulawesi Barat yang enggan melihat langsung kondisi di lokasi tambang. Padahal dari hasil penelusuran DPRD Sulbar, ditemukan sejumlah indikasi cacat prosedur dalam pengajuan izin.

“DPRD Sulbar juga sudah menemukan proses perizinan tambang cacat hukum dan prosedural, ditemukan pemalsuan dokumen, pemalsuan tanda tangan, dan dokumen lainnya,” ungkap Sulkarnain.

Tuntutan Aksi:

  1. Cabut semua izin perusahaan tambang pasir yang dianggap merusak sumber kehidupan rakyat Sulbar.
  2. Hentikan pembahasan Ranperda RTRW Sulbar jika tidak melibatkan partisipasi publik secara inklusif.
  3. Tolak hasil revisi draft RZWP3K Sulbar yang dinilai tidak menyerap aspirasi masyarakat pesisir, khususnya komunitas nelayan.
  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • GMNI Polman

    GMNI Polman Ingatkan Bupati dan Wabup Baru, Pekerjaan Rumah Menanti

    • calendar_month Minggu, 2 Mar 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ia menilai pembangunan tokoh ritel itu telah melanggar Peraturan Bupati Nomor 47 Tahun 2022 tentang pedoman teknis pengembangan, penataan, dan pembinaan toko swalayan. Hal itu karena dibangun di dekat lokasi pasar trandisional. “Lemahnya penegakan Perda oleh Satpol PP, telah membuat toko ritel modern di Jl. Hos Cokroaminoto berdiri yang tidak memilik izin Sertifikat Laik Fungsi […]

  • Suami Istri di Mamasa dibunuh

    Suami/Istri di Mamasa Tewas Dibunuh Anak Kandungnya

    • calendar_month Rabu, 3 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Menurut Kasi Humas Polres Mamasa, Iptu Andi Panaungi, kasus ini sedang dalam penanganan Polres Mamasa. Korban saat ini disemayamkan dirumah duka, sementara jenazah pelaku akan diotopsi di RS Bhayangkara Mamuju. Sementara, korban luka akibat sayatan pelaku dirujuk ke Rumah Sakit di Kabupaten Polewali Mandar. “Besok pagi baru ada keterangan resmi dari Kapolres, tetapi jenazah pelaku […]

  • Pekerja WiFi di Mamuju 42 Detik Play Button

    Pekerja Wifi di Mamuju Tersengat Listrik, Satu Tewas, Dua Kritis

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Beye
    • visibility 26
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Tiga orang pekerja wifi tersengat listrik tegangan tinggi saat melakukan pemasangan kabel di Dusun Jati, Desa Bonda, Kecamatan Papalang, Kabupaten Mamuju, Jumat (26/9/2025) sekitar pukul 16.54 WITA. Kapolsek Kalukku, IPTU Makmur, menjelaskan insiden bermula ketika para pekerja sedang memasang tiang Telkom. Saat proses pemasangan, tiang tersebut menyentuh kabel listrik tegangan tinggi hingga […]

  • Pemkot Bontang dan OJK Gelar Sosialisasi SLIK, Perkuat Akses UMKM ke Pembiayaan

    Pemkot Bontang dan OJK Gelar Sosialisasi SLIK, Perkuat Akses UMKM ke Pembiayaan

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle zul
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Mekora.id – Sekretariat Daerah Kota Bontang melalui Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam bersama Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) bekerja sama dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Bank Indonesia, dan Bankaltimtara menggelar Sosialisasi Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) OJK bagi pelaku UMKM. Kegiatan berlangsung di Pendopo Rumah Jabatan Wali Kota Bontang, Selasa (23/9/2025). Acara dibuka […]

  • Fenomena Kota Gaib Majene

    Fenomena Super Langka, Siluet Kota Berdiri di Atas Laut Majene : Ini Penjelasan Ahli

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 171
    • 0Komentar

    Video rekaman itu kini viral di media sosial dan menyulut beragam perbincangan, mulai dari dugaan kota masa depan hingga mitos kota gaib yang muncul sesekali di Laut Majene. Penjelasan BMKG Prakirawan Cuaca BMKG Tampa Padang, Bagus Batara Putra, menjelaskan bahwa fenomena tersebut besar kemungkinan merupakan fatamorgana, yaitu ilusi optik yang terjadi akibat pembiasan cahaya ekstrem […]

  • Gerobak Bakso kebakaran di PAntai Manakarra Mamuju

    Tabung Gas Bocor, Gerobak Bakso di Pantai Manakarra Mamuju Terbakar

    • calendar_month Senin, 16 Sep 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 28
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Sebuah gerobak bakso milik pedagang di depan Pantai Anjungan Manakarra, Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), terbakar pada Senin malam, (16/9/2024), sekitar pukul 19:00 WITA. Kebakaran ini disebabkan oleh kebocoran tabung gas yang digunakan untuk memasak. Kobaran api yang cukup besar memicu kepanikan di antara pengguna jalan dan warga di sekitar lokasi kejadian. Herman, […]

expand_less