Siap Bertarung di Pilkada, Ruslan Ambil Formulir Calon Bupati di PDIP Mamasa
- account_circle mekora.id
- calendar_month Kamis, 2 Mei 2024
- comment 0 komentar
- print Cetak

Ruslan Daftar di PDIP Mamasa
info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.
MAMASA, mekora.id – Kader PDI Perjuangan yang juga Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Ruslan, melakukan pendaftaran bakal calon kepala daerah yang dibuka DPC PDI Perjuangan Kabupaten Mamasa, Kamis (02/5/2024).
Pengambilan formulir bakal calon kepala daerah itu diwakili oleh Bongga Barana yang diterima langsung oleh Sekretaris DPC PDIP Mamasa, Linus.
Menurut Ruslan, pengambilan formulir dari partainya merupakan komitmen serius untuk maju dalam Pilkada Mamasa 2024 ini.
Sebagai putra asli Mamasa,Ruslan menegaskan, dirinya ingin menjadi bagian dari pembangunan Kabupaten Mamasa dengan mengusung misi perubahan.
- Penulis: mekora.id


Saluran Whatsapp
Google News
