Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Halaman "12"

NEWS

Pelabuhan Perintis Mamuju

Proyek Perbaikan Pelabuhan Perintis Mamuju Capai 70 Persen, Ditarget Rampung Oktober

  • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 42
  • 0Komentar

MAMUJU, Mekora.id – Kepala Kantor Unit Pelayanan Pelabuhan (UPP) Kelas III Mamuju, Sulawesi Barat, Isa Amsyari, memastikan pengerjaan proyek refreshment Pelabuhan Perintis Mamuju di Jl. Yos Sudarso berjalan sesuai mekanisme dan standar operasional prosedur (SOP). Hal itu disampaikan Isa dalam konferensi pers di kantor UPP III Mamuju, Rabu (11/9/2025). Ia menjelaskan, proyek ini merupakan tindak […]

Foto rilis Humas Pemprov Sulbar yang hiprotes warga.

Warga Keberatan ke Humas Pemprov Sulbar, Foto Bantuan Kambing Dijadikan Sampul Rilis Bantuan Kakao

  • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 29
  • 0Komentar

MAMUJU, Mekora.id – Sebuah rilis berita dari Humas Pemprov Sulawesi Barat (Sulbar) menuai protes setelah menggunakan foto penyerahan bantuan kambing sebagai sampul berita mengenai pemeriksaan bantuan bibit kakao pada Selasa, 9 September 2025. Ardi Basri, salah satu penerima bantuan ternak kambing, menyatakan keberatan. Menurutnya, penggunaan foto yang tidak sesuai dengan isi berita menimbulkan kebingungan di […]

Paripurna APBD 2026 Sulbar

Fiskal Sulbar Tertekan, APBD 2026 Turun Lebih dari Rp300 Miliar Dipastikan Tanpa DAK

  • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 62
  • 0Komentar

MAMUJU, Mekora.id – Fiskal keuangan daerah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) untuk tahun 2026 mengalami tantangan. Hal itu setelah Pemerintah Provinsi bersama DPRD menyepakati APBD 2026 hanya berkisar Rp 1,7 Triliun, pada Selasa, (9/9/2025) malam. Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, dalam penjelasannya mengakui, APBD 2026 Sulbar ini turun signifikan dibanding perencanaan awal sebesar Rp 2,1 Triliun […]

Budi Gunawan

Siapa Pengganti Menko Polkam Budi Gunawan?

  • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 62
  • 0Komentar

JAKARTA, Mekora.id – Presiden Prabowo Subianto resmi melakukan perombakan Kabinet Merah Putih pada Senin (8/9/2025). Namun, dari lima menteri yang dicopot, ada dua kursi strategis yang masih menyisakan tanda tanya: Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam) serta Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora). Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi menyebutkan bahwa Presiden belum menetapkan […]

Purbaya Yudhi Sadewa

Siapa Purbaya Yudhi Sadewa? Menkeu Pengganti Sri Mulyani

  • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 49
  • 0Komentar

JAKARTA, Mekora.id – Presiden Prabowo Subianto resmi menunjuk Purbaya Yudhi Sadewa sebagai Menteri Keuangan (Menkeu) menggantikan Sri Mulyani Indrawati dalam reshuffle Kabinet Merah Putih, Senin (8/9/2025). Nama Purbaya mungkin belum sepopuler Sri Mulyani di mata publik, namun rekam jejaknya di bidang ekonomi dan pemerintahan cukup panjang. Latar Belakang Pendidikan Purbaya lahir di Bogor pada 7 […]

Reshuffle Kabinet Prabowo

Prabowo Reshuffle Kabinet, Sri Mulyani hingga Budi Gunawan Dicopot

  • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 27
  • 0Komentar

JAKARTA, Mekora.id – Presiden Prabowo Subianto resmi merombak (Reshuffle) Kabinet Merah Putih untuk kedua kalinya. Dalam pelantikan di Istana Negara, Jakarta Pusat, Senin sore (8/9/2025), Prabowo melantik empat menteri dan satu wakil menteri baru. Salah satu perubahan paling mencolok adalah pencopotan Sri Mulyani dari kursi Menteri Keuangan. Purbaya Yudhi Sadewa ditunjuk menggantikan posisi strategis tersebut. […]

Aktivis Mamuju Ditangkap Polisi

Cipayung Plus dan BEM Desak Polresta Mamuju Bebaskan Dua Aktivis yang Ditangkap Sejak 31 Agustus

  • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 21
  • 0Komentar

MAMUJU, Mekora.id – Aliansi Cipayung Plus bersama Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) di Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, menggelar unjuk rasa di depan Mapolresta Mamuju pada Senin (8/9/2025). Aksi ini merupakan bentuk solidaritas atas penangkapan dua aktivis dalam demonstrasi yang digelar pada 31 Agustus lalu di depan Kantor DPRD Sulbar. Koordinator lapangan, Muh. Ahyar, dalam orasinya menilai […]

ASN Adu Jotos di Kantor Gubernur Sulbar

Viral, ASN Adu Jotos dengan Pengendara di Lokasi Pasar Murah Pemprov Sulbar

  • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 21
  • 0Komentar

MAMUJU, Mekora.id – Suasana pasar murah yang digelar Dinas Ketahanan Pangan (Ketapang) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar) di depan Kantor Gubernur, Senin (8/9/2025), berubah ricuh. Seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) justru terlibat adu jotos dengan pengendara yang melintas di tengah kemacetan panjang. Awalnya, jalur utama di sekitar kantor gubernur dipadati pengunjung pasar murah. Sejumlah […]

Terusan Suez China

China Segera Wujudukan Proyek Ambisius “Terusan Suez Baru”, Penghubung Darat Asia-Eropa

  • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 20
  • 0Komentar

Mekora.id – Kota pegunungan Chongqing di China kini muncul sebagai salah satu simpul perdagangan darat paling strategis di Asia. Sejumlah pengamat bahkan menyebutnya berpotensi menjadi “Terusan Suez baru” berkat jalur kereta barang berkecepatan tinggi yang mampu memangkas waktu pengiriman lintas benua. Menurut South China Morning Post, Chongqing dengan cepat menjelma sebagai pusat logistik utama. Setiap […]

Air Panas Bulo Polman

Air Panas di Bulo Polewali Mandar Sedang Viral, Telur Matang Cuma Beberapa Menit

  • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
  • account_circle mekora.id
  • visibility 29
  • 0Komentar

POLMAN, Mekora.id – Bayangkan, Anda membawa telur mentah ke puncak bukit, lalu cukup mencelupkannya ke aliran air, dan sepuluh menit kemudian telur itu matang sempurna. Pemandangan unik ini bisa disaksikan langsung di Kecamatan Bulo, Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat. Fenomena alam tersebut belakangan viral setelah akun media sosial Mariana Anha Akhtar mengunggah videonya. Perjalanan Mariana […]

expand_less