Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Laporan Camat Kalumpang Soal Dukungan ke Paslon Tertentu Dihentikan, Akriadi : Janggal

Laporan Camat Kalumpang Soal Dukungan ke Paslon Tertentu Dihentikan, Akriadi : Janggal

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Kamis, 24 Okt 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, Mekora.id – Laporan dugaan keberpihakan Camat Kalumpang, Bram Thosuly, terhadap salah satu Pasangan Calon (Paslon) di Pilkada Mamuju, dihentikan Bawaslu Mamuju.

Penghentian laporan Camat Kalumpang nomor register : 10/REG/LP/PB/30.01/X/2024 itu, dikeluarkan Bawaslu Mamuju, pada, Rabu, 23 Oktober 2024 kemarin.

Menurut keterangan, surat yang ditandatangani Ketua Bawaslu Mamuju, Rusdin, itu. Pemberhentian Status Laporan itu dihentikan karena tidak memenuhi unsur dan tidak cukup bukti.

Pertama, Laporan dihentikan karena tidak memenuhi unsur dugaan pelanggaran tindak pidana pemilihan, Pasal 188 JO Pasal 71 UU Pemilihan. Kedua, Laporan tersebut belum memenuhi 2 (dua) alat bukti dan belum memenuhi unsur pasal.” demikian isi surat Bawaslu Mamuju itu.

Menanggapi itu, pelapor Akriadi, mengatakan alasan penghentian kasus jangggal. Menurutnya analisi dari Gakkumdu Mamuju teresan terburu-buru dan prematur. Pasalnya, kata Akriadi, laporan yang ia sampaikan tersebut telah melampirkan sejumlah bukti kuat. Termasuk tangkapan foto dan video Camat Kalumpang.

“Kami menduga Gakkumdu di Bawaslu Mamuju melakukan kajian asal-asalan, saya tidak tahu lagi bukti apa yang mereka inginkan sebab jelas ada beberapa video dan foto ditempat yang berbeda Terlapor melakukan tindakan mendukung salah satu paslon,” kata Akriadi, Kamis, (24/10/2024).

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Barang Impor

    Pemerintah Akan Perketat Barang Impor

    • calendar_month Sabtu, 7 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    JAKARTA, mekora.id – Pemerintah berencana akan memperketat arus impor pada sejumlah barang yang dinilai mengganggu pangsa pasar produksi dalam negeri. Menurut Menko Perekonomian, Airlangga Hartarto, Hal tersebut didasari oleh keluhan dari asosiasi atas menjamurnya barang impor di pasar tradisional. Untuk itu pemerintah akan mengambil langkah strategis untuk melindungi penjualan barang dalam negeri. “Pemerintah tadi arahan Bapak Presiden […]

  • GMNI Sowan ke PBNU, Bahas Isu Strategis Nasional

    GMNI Sowan ke PBNU, Bahas Isu Strategis Nasional

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 25
    • 0Komentar

    JAKARTA, Mekora.id – Pengurus Dewan Pimpinan Pusat Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPP GMNI) melakukan silaturahmi ke Kantor Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di Jalan Kramat Raya, Jakarta, Kamis (9/10/2025). Rombongan DPP GMNI yang dipimpin Ketua Umum Muhammad Risyad Fahlefi dan Sekretaris Jenderal Patra Dewa datang mengenakan jas merah khas GMNI, peci hitam, serta sarung ala […]

  • Rekomenasi PAN Pilkada Mamuju

    PAN Sebut 3 Nama Dapat Rekomendasi Untuk Pilkada Mamuju

    • calendar_month Selasa, 14 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Setelah mengumumkan rekomendasi untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Barat (Sulbar), Partai Amanat Nasional (PAN) juga menyebut telah mengeluarkan rekomendasi untuk Pilkada Mamuju 2024 ini. Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) DPW PAN Sulbar, Munandar Wijaya mengatakan, rekomendasi itu mencantumkan nama untuk tiga figur yang akan diusung di Pilkada Mamuju. “Jadi DPP juga sudah […]

  • Ketua Bawaslu Sulbar, Nasrul Muhayyang.

    Ketua Bawaslu Sulbar Kebingungan Jawab Pertanyaan Wartawan

    • calendar_month Senin, 4 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 28
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Ketua Bawaslu Sulawesi Barat, Nasrul Muhayyang, nampak kebingungan saat menjawab pertanyaan wartawan. Tentang jumlah pengawas TPS di seluruh Sulawesi Barat. Hal tersebut terjadi saat sejumlah wartawan melakukan doorstop setelah apel siaga pengawasan kampanye Pemilu 2024, yang dihadiri ratusan anggota Bawaslu se-Sulawesi Barat. Di Lapangan Ahmad Kirang, Mamuju. Senin (4/12/2023). Ketua Bawaslu Sulbar, […]

  • Hadiri Rambu Solo Mendiang Obednego Depparing, Pj Gubernur Sulbar Berbalut Pakaian Adat Mamasa

    Hadiri Rambu Solo Mendiang Obednego Depparing, Pj Gubernur Sulbar Berbalut Pakaian Adat Mamasa

    • calendar_month Selasa, 12 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 18
    • 0Komentar

    MAMASA, mekora.id – Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Barat Zudan Arif Fakrulloh turut menghadiri upacara adat pemakaman (rambu solo’) mendiang Obednego Depparing, di Mamasa, Selasa, (12/09/2023). Kehadiran Zudan juga sekaligus memberikan penghormatan terakhir untuk jenazah eks Bupati Mamasa periode 2008-2011 ini. Di Rambu Solo’ Obednego Depparing itu, Zudan nampak mengenakan pakaian serba hitam dengan balutan pakaian […]

  • Pengumuman Gubernur terpilih Sulbar

    DPRD Sulbar Umumkan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih pada Pilkada 2024

    • calendar_month Kamis, 16 Jan 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Setelah ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih Sulawesi Barat (Sulbar) kini diumumkan oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). Pengumuman itu dilaksanakan melalui rapat paripurna, Rabu, (15/1/2025). Rapat paripurna yang berlangsung di Kantor DPRD Sulbar itu dipimpin langsung oleh empat Pimpinan DPRD, masing-masing, Ketua Amalia Fitri, Wakil Ketua, […]

expand_less