Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Gubernur Kumpul Bupati se-Sulbar, Bahas Nasib Porprov 2026

Gubernur Kumpul Bupati se-Sulbar, Bahas Nasib Porprov 2026

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

“Kita subsidi sebagian anggarannya, teknisnya nanti diserahkan kepada KONI Sulbar,” tambah Gubernur.

Sementara itu, Ketua KONI Sulbar Syamsul Samad menyampaikan bahwa setelah dilakukan rapat bersama seluruh bupati dan pimpinan DPRD, tidak ada daerah yang siap menjadi tuan rumah.

Menurut Syamsul, kendala utama adalah pemangkasan anggaran daerah yang membuat pelaksanaan Porprov sulit diwujudkan di satu kabupaten.

“Porprov tetap penting karena masuk dalam asta cita Presiden Prabowo Subianto dan poin ketiga panca daya Gubernur. Namun karena kondisi anggaran, maka pelaksanaannya akan kami ubah menjadi seleksi terbatas,” jelas Syamsul.

Ia menambahkan, KONI Sulbar akan segera menggelar rapat bersama KONI kabupaten untuk membahas mekanisme pelaksanaan seleksi atlet secara transparan dan berkeadilan.

“Kami akan mencari langkah terbaik agar prosesnya tetap fair, berkeadilan, dan bisa menghasilkan atlet terbaik untuk mewakili Sulbar di ajang nasional,” pungkasnya.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sabung ayam di Leling

    Polisi Gerebek Tempat Sabung Ayam di Leling, Puluhan Motor Diamankan

    • calendar_month Rabu, 29 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 1Komentar

    Meski tidak berhasil mengamankan para pelaku judi sabung ayam di lokasi tersebut, namun aparat kepolisian berhasil mengamankan puluhan barang bukti. Berupa puluhan sepeda motor dan peralatan judi sabung ayam di lokasi kejadian. “Saat personel Polsek Tommo tiba di lokasi kejadian sekitar pukul 16.30 wita, para pelaku judi sabung ayam melarikan diri. Hanya ada sisa-sisa sarana […]

  • Laka lantas di Kabuloang, Kalukku.

    Laka Lantas di Kalukku, Pemotor Lanjut Usia Tewas Terserempet Truk

    • calendar_month Rabu, 27 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 22
    • 2Komentar

    “Di Tempat Kejadian Perkara (TKP) yang jalanan menikung, kendaraan yang dikendarainya keluar jalur (out) dan tidak bisa dikendalikan dan akhirnya menabrak sebuah mobil truck ISUZU nomor polisi DD 8509 XZ,” kata IPTU Judtson. Seusai tiba di TKP polisi langsung mengamankan barang bukti dan mengevakuasi korban ke Rumah Sakit Bhayangkara Mamuju. Berikut data dan identitas korban […]

  • Jokowi resmikan Rekontruksi Gempa di Sulbar

    Presiden Jokowi Resmikan 147 Bangunan Rehabilitas Pasca Gempa di Sulbar

    • calendar_month Selasa, 23 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Presiden Joko Widodo meresmikan sebanyak 147 bangunan rehabilitasi dan rekonstruksi di Sulawesi Barat (Sulbar) yang terdampak gempa bumi 15 Januari 2021 lalu. Pemerintah pusat menggelontorkan anggaran untuk keseluruhan bangunan itu senilai Rp1,031 triliun. Proyek ini meliputi rehabilitasi 47 bangunan perkantoran, 29 fasilitas kesehatan, 43 fasilitas pendidikan termasuk di SMK 1 Rangas, 1 […]

  • Jejak Kotor Kandidat Pilkada Sulbar

    JATAM : Jejak Kotor Para Paslon di Pilkada Sulbar, Memuluskan Industri Ekstraktif

    • calendar_month Selasa, 26 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Pada pasangan calon ini, kita diperlihatkan betapa mengerikannya dinasti politik yang keluarga ini bangun. Tidak hanya pada level legislatif. Tetapi juga termasuk pada level SKPD, dua dinasti politik ini juga menempatkan kerabat-kerabat terdekat mereka. Rekam Jejak Paslon nomor urut 3, Suhardi Duka – (Purn) Jend Salim S Mengga Pasangan calon ketiga di Pilkada Sulbar ini, […]

  • Banding Vonis 12 Kasus Pencabulan Polman

    Vonis 12 Tahun Dinilai Janggal, Keluarga Herwin Heiho Ajukan Banding ke Pengadilan Tinggi Sulbar

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 77
    • 0Komentar

    “Banding ini kami ajukan agar hukum benar-benar ditegakkan seadil-adilnya,” tambahnya. Sebelumnya, Herwin Heiho divonis 12 tahun penjara oleh PN Polewali Mandar setelah dinyatakan bersalah dalam perkara dugaan pencabulan terhadap anak tetangganya. Putusan itu memicu reaksi dari pihak keluarga dan warga sekitar, yang menilai terdapat sejumlah kejanggalan dalam proses persidangan. Keluarga Herwin sempat menggelar aksi damai […]

  • Ricky Valentino Nasdem Mamuju

    Kader Nasdem Ricky Valentino Nyatakan Siap Maju Pilkada Mamuju

    • calendar_month Jumat, 21 Jun 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Setelah dinyatakan akan didorong dalam Pilkada Mamuju 2024, kader partai Nasdem Ricky Valentino menyatakan diri siap maju di kontestasi lima tahunan itu. Atas dorongan itu, Ricky Valentino menyebut, telah bertemu dengan pengurus partai Nasdem Mamuju dan Ketua DPW Nasdem Sulbar dalam menghadapi Pilkada Mamuju. “Saya menyatakan sangat siap untuk ikut berkontestasi di […]

expand_less