Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » DAERAH » GAMKI Mamasa Buka Suara Soal Rencana Aksi di Depan Kantor KPK

GAMKI Mamasa Buka Suara Soal Rencana Aksi di Depan Kantor KPK

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 30 Des 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMASA, Mekora.id – Kabupaten Mamasa kini sedang hangat membincangkan rencana aksi yang mengatasnamakan Aliansi Rakyat Mamasa Menggugat di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi( KPK).

Isu itu juga menjadi perbincangan netizen di media sosial. Dalam aksi tersebut untuk mendesak KPK memeriksa dan menangkap Sekda Mamasa H. Muh. Syukur.

Ketua Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) Mamasa, Yustianto Tallulembang angkat bicara. Menurutnya aksi tersebut adalah murni gerakan politis bukan untuk penegakkan hukum.

“Kita semua menghendaki agar setiap aksi itu dapat dipilah. Kalau urusan politik ya politik, urusan hukum ya hukum, jangan campur adukkan. Rakyat Mamasa yang rugi nanti,” kata Yustianto lewat keterangan tertulisnya, Senin 30/12/24.

Yustianto menambahkan bahwa jika itu gerakan murni untuk penegakkan hukum, maka sasarannya bukan untuk pejabat tertentu saja di Mamasa, tapi seharusnya menyasar semua pejabat yang diduga korupsi di Mamasa.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • YKPM

    Hadapi Pemilu, YKPM Bekali Perempuan di Kalepu Pendidikan Politik

    • calendar_month Minggu, 22 Okt 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 13
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Yayasan Kajian dan Pemberdayan Masyarakat (YKPM) memberikan pendidikan politik untuk kelompok perempuan di Desa Kalepu, Kabupaten Mamuju, Jumat (20/10/2023). Direktur YKPM, Mulyadi Prayitno, mengatakan pendidikan politik ini diberikan agar kelompok perempuan tidak menjadi objek menjelang tahun politik. “Pendidikan Politik penting kami lakukan apalagi kita memasuki tahun Politik dimana para anggota Sekolah perempuan […]

  • Rumah dibakar di Kalukku

    Pria di Kalukku Mamuju Bakar Rumah Orang Tuanya Karena Kesal dengan Ibunya

    • calendar_month Kamis, 8 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 27
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Aksi seorang pria bernama Irfandi (30) di Lombang-lombang Utara, Kelurahan Sinyonyoi, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, yang tega membakar rumah ibunya sendiri lantaran kesal. Kapolsek Kalukku, Iptu Makmur, kepada laman ini mengatakan, pelaku awalnya cekcok dengan Ibunya yang bernama Rahmatia (53). Pelaku lalu merasa kesal dan marah kepada ibunya dikarenakan membangun […]

  • Gubernur Sulbar, Suhardi Duka

    Soal Ketimpangan Lahan, Gubernur Sulbar Janji Masifkan Reforma Agraria 2026

    • calendar_month Rabu, 25 Jun 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 15
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka (SDK), mengatakan reforma agraria merupakan instrumen penting dalam mengurangi ketimpangan kepemilikan lahan, menyelesaikan konflik agraria, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Hal itu disampaikan Suhardi Duka saat membuka Rapat Koordinasi Awal (Rakorwal) Gugus Tugas Reforma Agraria Provinsi Sulbar yang digelar di Ballroom Andi Depu, Lantai 3 Kantor Gubernur, […]

  • Desa Kondo Bulo Pertahankan Gelar Juara Sepak Bola di Porseni HUT RI ke-80 Kecamatan Kalumpang

    Desa Kondo Bulo Pertahankan Gelar Juara Sepak Bola di Porseni HUT RI ke-80 Kecamatan Kalumpang

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Beye
    • visibility 11
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Desa Kondo Bulo kembali menorehkan prestasi gemilang dengan mempertahankan gelar juara sepak bola dalam ajang Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) tingkat Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat. Turnamen ini digelar dalam rangka memperingati HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, berlangsung sejak 13 hingga 22 Agustus 2025, dengan diikuti 16 kontingen yang terdiri atas […]

  • Galung Lombok Polman

    Wakil Ketua DPRD Sulbar Hadiri Peringatan Galung Lombok di Polman

    • calendar_month Kamis, 1 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Wakil Ketua DPRD Sulawesi Barat (Sulbar), Abdul Rahim menghadiri peringatan peristiwa panyapuang/pembantaian penduduk sipil oleh tentara Belanda pada 1 Februari 1947 di Desa Galung Lombok, Kabupaten Polewali Mandar. Abdul Rahim dan sejumlah tokoh termasuk Penjabat (Pj) Bupati Polman, Muhammad Ilham Borahima, Bupati Majene, Andi Ahmad Syukri Tammalele, dan Ketua DPRD Kabupaten Polewali […]

  • Pesawat Batik Air Gagal mendarat di Mamuju.

    Cuaca Ekstrim, Pesawat Batik Air Gagal Mendarat di Bandara Tampa Padang Mamuju

    • calendar_month Senin, 1 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 16
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Pesawat Batik Air dengan Nomor penerbangan ID 6788, tujuan Makassar-Mamuju. Gagal mendarat di Bandara Tampa Padang, Mamuju, setelah terkendala cuaca buruk, pada, Senin (01/7/2024). Salah satu penumpang Batik Air Tujuan Makassar-Mamuju, Saharuddin mengatakan, pesawat yang mereka tumpangi di jadwalkan meninggalkan Bandara Sultan Hasanuddin Makassar, pada Pukul 12.30 WITA. Namun setelah berada di […]

expand_less